Arti kata sebagai menurut KBBI

Apa yang dimaksud dengan sebagai?

1 sebagai [se·ba·gai]

Partikel
Dari kata dasar: bagai.
  1. 1) kata depan untuk menyatakan hal yang serupa; sama; semacam (itu)
    contoh: 'perabot rumah tangga ialah kursi, meja, lemari, dan sebagainya'
  2. 2) kata depan untuk menyatakan perbandingan; seperti; seakan-akan; seolah-olah
    contoh: 'kelakuannya sebagai orang udik masuk kota'
  3. 3) seharusnya; sepatutnya; sewajarnya; semestinya (Kata Adverbia)
    contoh: 'ia diperlakukan dengan -nya'
  4. 4) jadi (menjadi) (Partikel)
    contoh: 'ia diangkat sebagai gubernur'
  5. 5) kata depan untuk menyatakan status; berlaku seperti; selaku
    contoh: 'sebagai orang tua, ia harus bertanggung jawab atas anak-anaknya'

2 sebagai [se·ba·gai]

Arti: lihat bagai


Kata bijak terpopular sebagai

  • Bangsa yang tidak percaya kepada kekuatan dirinya sebagai suatu bangsa, tidak dapat berdiri sebagai suatu bangsa yang merdeka.
  • Jadikan deritaku ini sebagai kesaksian bahwa kekuasaan seorang Presiden sekalipun ada batasnya. Karena kekuasaan yang langgeng hanya kekuasaan rakyat. Dan diatas segalanya adalah Kekuasaan Tuhan Yang Maha Esa.
  • Sebab setelah hujan selalu ada seseorang yang datang sebagai pelangi, dan memelukmu.
  • Aku tak menganggap seorang pria sebagai orang miskin jika ia punya ibu yang hebat.
  • Jika Tuhan menginginkan wanita berkuasa atas pria, Ia akan menciptakannya dari kepala Adam. Andaikata Ia merancang wanita sebagai budak pria, Ia akan membuatnya dari kakinya. Tapi Tuhan menciptakan wanita dari rusuk pria, karena Ia menciptakannya sebagai seorang penolong dan sebagai seorang yang set
  • Dapat diusahakan untuk memahami neurosis obsesif kompulsif sebagai mitra patologis dari perkembangan agama, untuk mendefinisikan neurosis sebagai religiusitas individu; untuk mendefinisikan agama sebagai neurosis obsesif kompulsif universal.

Semua kata-kata bijak tentang sebagai

Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat

[sebagai] Arti sebagai di KBBI adalah: kata depan untuk menyatakan hal yang serupa; sama; semacam (itu). Contoh: perabot rumah tangga ialah kursi,.... Lihat arti dan definisi di jagokata.

Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)