Arti kata nominal menurut KBBI

Apa yang dimaksud dengan nominal?

1 nominal [no·mi·nal]

Kata Adjektiva (kata sifat)
  1. 1) hanya namanya
    contoh: 'ia hanya secara nominal sebagai presiden, sedangkan yang menentukan haluan politik adalah orang lain'
  2. 2) menurut yang tercatat atau apa yang tertulis saja
    contoh: 'harga nominal nilai nominal'

2 nominal [no·mi·nal]

Kata Adjektiva (kata sifat), Linguistik

Arti: bersangkutan dengan nomina


Kata nominal termasuk kata apa?

Kata nominal adalah Kata Adjektiva (kata sifat), Linguistik.

  • definisi nominal:

    definisi berupa makna kata dengan keterangan turunan dan pemakaian kata itu;

  • harga nominal:

    harga menurut yang tertulis;

  • nilai nominal:

    nilai yang dicantumkan pada saham atau surat berharga lainnya;

  • tanah nominal:

    tanah milik desa diusahakan bersama oleh penduduk desa;

Kata-kata di KBBI yang dekat dari nominal

Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat

[nominal] Arti nominal di KBBI adalah: hanya namanya. Contoh: ia hanya secara nominal sebagai.... Lihat arti dan definisi di jagokata.

Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)