Arti kata melodi menurut KBBI
melodi [me·lo·di]
Kata Nomina (kata benda), MusikPengucapan: mélodi
Arti: susunan rangkaian tiga nada atau lebih dalam musik yang terdengar berurutan secara logis serta berirama dan mengungkapkan suatu gagasan
contoh: 'terdengar suara melodi gitar mengiringi sebuah lagu kenangan'
gitar melodi:
gitar yang dipetik dengan bantuan listrik sesuai dengan melodinya
Kata bijak terpopular melodi
- Aku berusaha menciptakan melodi indah di tengah kehidupan yang sesungguhnya sangat memprihatinkan.
- Merry Riana - Seperti kanvas putih yang tersapu warna-warna homogen indah.
Dentingan sisa-sisa titik hujan di atas atap terasa seperti seruling alam yang bisa membuatku memejamkan mata. Melodi hidup, aku menyebutnya seperti itu. Saat semua ketenangan bisa kudapatkan tanpa harus memikirkan apa pun.
- Yoana Dianika - Jika pena mampu menulis notasi nada, saat itulah hatiku bersuara, dan melodi cinta mengalun di dalamya.
- Chara Perdana - Melodi yang terdengar terasa manis, tapi yang tak terdengar lebih manis lagi.
- John Keats
Kata-kata di KBBI yang dekat dari melodi
Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat
[melodi] Arti melodi di KBBI adalah: susunan rangkaian tiga nada atau lebih dalam musik yang terdengar berurutan.... Contoh: terdengar suara melodi gitar mengiringi.... Lihat arti dan definisi di jagokata.
Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)