Arti kata menurut KBBI: jabatan

jabat, jabatan [ja·bat·an]

Kata Nomina (kata benda)
  1. Apa yang dimaksud dengan jabatan?

  2. 1) pekerjaan (tugas) dalam pemerintahan atau organisasi
    contoh: 'ia berhenti dari jabatannya'
  3. 2) fungsi;
  4. 3) dinas; jawatan
    contoh: 'surat jabatan'

Apa contoh kalimat menggunakan kata jabatan?

Contoh kata jabatan adalah: ia berhenti dari jabatannya.

Kata jabatan termasuk kata apa?

Kata jabatan adalah Kata Nomina (kata benda).

  • analisis jabatan: (Manajemen)

    penyelidikan tentang kemampuan dan kepribadian seseorang dalam hubungan dengan pekerjaan yang menjadi tanggung jawabnya;

  • informasi jabatan:

    informasi tentang pekerjaan, jabatan, atau karier yang meliputi posisi pekerjaan, fungsi pekerjaan atau uraian tugas, persyaratan untuk memasuki pekerjaan, kondisi pekerjaan, dan imbalan yang ditawarkan;

  • jabatan fungsional:

    jabatan yang ditinjau dari fungsinya dalam satuan organisasi (seperti dokter ahli, dosen, juru ukur);

  • jabatan negeri:

    jabatan dalam bidang eksekutif yang ditetapkan berdasarkan peraturan perundang-undangan (termasuk jabatan dalam kesekretariatan lembaga tertinggi negara dan kepaniteraan pengadilan);

  • jabatan organik:

    jabatan yang telah ditetapkan dalam peraturan gaji yang berlaku dan termasuk formasi yang telah ditentukan oleh jawatan yang bersangkutan;

  • jabatan rangkap:

    dua atau lebih jabatan yang dipegang oleh seseorang dalam pemerintahan atau organisasi, seperti sekretaris jenderal, kepala biro;

  • jabatan struktural:

    jabatan yang terdapat dalam struktur organisasi (komunitas) secara formal sehingga tugas, tanggung jawab, wewenang, dan hak pejabat atau pegawai bersangkutan sudah diatur;

  • latihan jabatan: (Administrasi)

    latihan untuk meningkatkan mutu, keahlian, kemampuan, dan keterampilan (dilakukan setelah dan selama menduduki jabatan atau pekerjaan tertentu);

  • pemangku jabatan:

    orang yang memegang jabatan atau menjadi wakil untuk melakukan jabatan;

  • rahasia jabatan:

    sesuatu yang berkenaan dengan jabatan dan tidak boleh diketahui umum;

Kata-kata di KBBI yang dekat dari jabat

Tip: doubleclick kata di atas untuk mencari cepat

[jabatan] Arti jabatan di KBBI adalah: pekerjaan (tugas) dalam pemerintahan atau organisasi. Contoh: ia berhenti dari jabatannya. Lihat arti dan definisi di jagokata.

Database utama KBBI merupakan Hak Cipta Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud (Pusat Bahasa)