Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 45.
-
Maha Suci Engkau Ya Allah, yang telah menciptakan perasaan. Maha Suci Engkau yang telah menciptakan ada dan tiada. Hidup ini adalah penghambaan. Tarian penghambaan yang sempurna. Tak ada milik dan pemilik selain Engkau. Tak ada punya dan mempunyai selain Engkau. Tetapi mengapa Kau harus menciptakan perasaan? Mengapa Kau harus memasukkan bongkah yang disebut dengan "perasaan" itu pada mahkluk ciptaanMu? Perasaan kehilangan, perasaan memiliki, perasaan mencintai. Kami tak melihat, Kau berikan mata; kami tak mendengar, Kau berikan telinga; Kami tak bergerak, Kau berikan kaki. Kau berikan berpuluh-puluh nikmat lainnya. Jelas sekali, semua itu berguna! Tetapi mengapa Kau harus menciptakan bongkah itu? Mengapa Kau letakkan bongkah perasaan yang seringkali menjadi pengkhianat sejati dalam tubuh kami. Mengapa?
-
Biarkanlah rakyat yang menentukan arah bangsa ini akan dibangun, dan bagaimana rakyat akan menjaga masa depannya, sebab rakyat pemilik sah konstitusi.
-
Saya gagal dalam beberapa mata pelajaran saat ujian, tetapi teman saya berhasil melewati semuanya. Sekarang dia adalah seorang insinyur di Microsoft dan saya adalah pemilik Microsoft.
Asli:I failed in some subjects in exam, but my friend passed in all. Now he is an engineer in Microsoft and I am the owner of Microsoft.
-
Hidup, raga, roh, suami, istri, orang tua, anak, keluarga, uang, materi, jabatan, kekuasaan. semua adalah titipan sementara, Pemilik sebenarnya cuma Dia.
-
Dunia terhampar laksana sajadah. Sajadah itu akan dilipat kembali oleh pemilik-Nya pada suatu masa. Mengapa kita terbuai oleh kenikmatan-kenikmatan semu?
-
Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan.
-
Hujan bisa turun kapan saja, tak perlu menunggu para pemilik jemuran kembali ke rumah masing-masing.
-
Setelah kami dewasa, cinta tumbuh di antara kami sampai menjadi pemilik mutlak, yang kami layani dengan kasih sayang dari kedua hati kami. Cinta menghela kami kepadanya, dan kami memuliakan jiwa kami yang paling dalam, dan cinta merangkul kami.
-
Umat manusia dibagi menjadi kaya dan miskin, menjadi pemilik properti dan dieksploitasi; dan untuk mengabstraksi diri dari pembagian fundamental ini, dan dari antagonisme antara si miskin dan kaya berarti memisahkan diri dari fakta-fakta fundamental.
Asli:Mankind is divided into rich and poor, into property owners and exploited; and to abstract oneself from this fundamental division ;and from the antagonism between poor and rich means abstracting oneself from fundamental facts.
-
Mata memiliki properti dalam hal-hal dan wilayah yang tidak disebutkan dalam tindakan judul apa pun, dan merupakan pemilik barang pilihan kami.
Asli:The eyes have a property in things and territories not named in any title-deeds, and are the owners of our choicest possessions.
-
Ada banyak kebanggaan yang dimiliki pemilik bisnis. Sebenarnya sangat penting bahwa kebanggaan dan kepemilikan meluas ke semua orang di organisasi. Saya pikir semua orang berada di kapal yang sama dalam mendorong perusahaan maju.
Asli:There's a lot of pride that business owners have. It's actually really critical that pride and ownership extends to everyone in the organization. I think of everyone is in the same boat in driving the company forward.
-
Bagaimana kalau kita tidak pernah merasa memiliki? dan sebaiknya kita jangan terlalu merasa memiliki, sebaliknya kita malah yang harus merasa dimiliki. Oleh Sang Maha Pemilik.
-
Garis jodoh sudah ditentukan oleh Tuhan Sang Pemilik Takdir. Saat jodoh itu hadir, tidak butuh waktu yang lama untuk meyakinkan diri bahwa itulah cinta.
-
Duhai engkau yang tersentuh cinta. Dekati dengan mendekat kepada pemilik-Nya. Jalani hari dengan kesabaran untuk menjaga. Niscaya Allah berikan keindahan laksana surga dalam bahtera rumah tangga yang dibina.
-
Allah lah pemilik cinta, cintailah Allah maka kita akan dicintai semua makhluk Nya.
-
Buku bekas punya lebih dari sekadar cerita yang tertulis di kertas-kertas di dalamnya. Ada cerita dalam dirinya. Kadang-kadang, ada tulisan pemilik sebelumnya di halaman-halaman; pesan atau ucapan dari pemberi buku, nama dan kota tinggal pemilik buku, tanda bintang di kutipan-kutipan favorit.
-
Jangan katakan tidak punya uang! Mulailah dengan ide lalu buat rencana kemudian sampaikan kepada pemilik modal.
-
Kau pemilik hujan sepenuh hari,
aku payung terlampau sembunyi. -
Mata hati adalah jendela hati seseorang. Mata adalah cerminan hati pemilikinya. Ketika hati orang itu bahagia, maka matanya akan terlihat begitu bersinar membiaskan kebahagiaan itu sendiri. Namun, ketika hati si pemilik mata sedang bersedih, maka mata itu terlihat begitu sedih. Walau orang itu berusaha sekuat tenaga untuk menutupi kesedihannya, tetap saja, mata tidak akan pernah bisa membohongi hati.
-
Tahukah kau, gelap itu ada sebab kita pernah melihat terang. Gelap dunia itu tak ada, yang ada hanya tempat yang kurang cahaya, maka kembalilah pada Tuhan pemilik cahaya agar kau tak tertelan gelap dunia.
Semua kata bijak dan ucapan terkenal pemilik akan selalu Anda temukan di JagoKata.com