Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 15.
-
Saya berterima kasih kepada mereka yang mengatakan TIDAK pada saya. Karena merekalah, saya melakukannya sendiri.
Asli:I am thankful for all of those who said NO to me. Its because of them I’m doing it myself.
-
Diperlukan niat dan semangat yang kuat untuk menjadi caleg. Dia tidak boleh egois, memikirkan sendiri atau golongannya. Jadi caleg itu adalah cita-cita luhur yang diembankan kepada orang-orang yang dikaruniai Tuhan dengan kecerdasan dan kebajikan di dalam hatinya. Merekalah yang rela berkorban demi kemajuan bangsa dan negara, demi menjaga pilar-pilar demokrasi, demi tegaknya demokrasi di negeri tercinta ini. Negeri yang diperjuangkan dengan darah dan air mata oleh para pahlawan dan orang-orang jelata. Negeri kita yang tercinta. REPUBLIK INDONESIA!
Sumber: Namaku Subardjo 48 -
Jangan membenci mereka yang mengatakan hal buruk untuk menjatuhkanmu, karena merekalah yang buatmu semakin kuat.
-
Berbuat baiklah kepada orang-orang jahat karena merekalah yang paling banyak membutuhkan kebaikan.
Asli:Be kind to unkind people. They need it the most.
-
Pada merekalah konsep bela negara perlu diberikan, mereka yang menjual Indonesia melalui sebentuk kebijakan.
Sumber: Pejabat Pemburu Rente -
Berbahagialah generasi muda, karena merekalah yang akan mewarisi hutang bangsa.
-
Hitler dan Stalin punya kumis, tetapi kita tidak mengatakan bahwa kumis merekalah yang membuat mereka menjadi jahat.
Asli:Hitler and Stalin both had moustaches but we don’t say it was their moustaches that made them evil.
Sumber: Fox News, 23 apr. 2007― Richard Dawkins
Seorang ahli etologi, biologi evolusioner, ilmu pengetahuan umum dari Britania Raya. 1941- -
Apakah cinta memilih untuk pergi, atau merekalah yang justru mengusirnya jauh-jauh? Siapa yang lebih dulu melukai, dan siapa yang bersiap membalas?
Sumber: Someday 24 -
Rahasia kebahagiaan itu tidak lain terletak pada membuat orang-orang lain percaya bahwa merekalah yang membuat Anda bahagia.
― Al Batt
-
Buku-buku perpustakaan yang usang dan tak pernah disentuh sama sekali oleh manusia dalam jangka waktu yang entah sudah berapa lama. Buku-buku tua. Merekalah yang berteriak paling lantang hingga terkadang memekakkan telinga.
Sumber: Perbincangan dengan Buku-buku
Kata-kata merekalah - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan merekalah yang terbaik dan terkenal: 15 ditemukan