
Lou Holtz
Pelatih football dari Amerika Serikat
Lahir: 1937-
Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 13.
-
Bukan beban yang membuatmu ambruk, tapi caramu menanggungnya.
― Lou Holtz -
Jangan katakan masalah Anda pada orang lain: 20% mereka tidak peduli dan 80% lainnya senang Anda dapat masalah itu.
Asli:Never tell your problems to anyone...20% don't care and the other 80% are glad you have them.
― Lou Holtz -
Hidup itu sepuluh persen apa yang terjadi dengan dirimu, dan sembilan puluh persen bagaimana kau meresponnya.
Asli:Life is ten percent what happens to you and ninety percent how you respon to it
― Lou Holtz -
Jika apa yang Anda lakukan kemarin terasa besar, Anda belum melakukan apa-apa hari ini.
― Lou Holtz -
Anda tidak sebagus yang orang bilang ketika Anda menang, dan Anda tidak seburuk yang orang bilang saat Anda kalah.
― Lou Holtz -
Ketika semua telah dikatakan dan dilakukan, maka lebih banyak yang dikatakan daripada yang telah dilakukan.
Asli:When all is said and done, more is said than done.
― Lou Holtz -
Aku tak percaya Tuhan menempatkan kita di bumi hanya untuk menjadi biasa-biasa.
― Lou Holtz -
Bukan tugas saya untuk memotivasi pemain. Mereka membawa motivasi luar biasa untuk program kami. Adalah tugas saya untuk tidak menurunkan motivasi mereka.
Asli:It's not my job to motivate players. They bring extraordinary motivation to our program. It's my job not to de-motivate them.
― Lou Holtz -
Di tim ini, kami semua bersatu dalam tujuan yang sama: mempertahankan pekerjaan saya.
Asli:On this team, we're all united in a common goal: to keep my job.
― Lou Holtz -
Jangan menjadi penonton, jangan biarkan hidup berlalu begitu saja.
Asli:Don't be a spectator, don't let life pass you by.
― Lou Holtz
Kata-kata Lou Holtz - quotes, kata mutiara, kata bijak dan kutipan dari Lou Holtz yang terbaik dan terkenal: 13 ditemukan