Kata-kata Bijak: dengan menyesali

  • Bertobat tidak hanya berarti menyesali dosa tetapi juga membenci dosa.
  • Kebanyakan dari kita tidak mensyukuri apa yang sudah kita miliki, tetapi kita selalu menyesali apa yang belum kita capai.
  • Dalam hidup Anda tidak menyesali hal-hal yang Anda lakukan, Anda menyesali hal-hal yang tidak Anda lakukan.
  • Kita takkan hidup di planet ini untuk selamanya. Perjuangkan hari esok, berhenti menyesali hari kemarin, tetap tersenyum, bagikan kebaikan.
  • Menyesali nasib tidak akan mengubah keadaan. Terus berkarya dan bekerjalah yang membuat kita berharga.
  • Dia menyesali dirinya; menyesal karena tersia-siakan selama ini dan tidak bermanfaat bagi siapa pun; padahal, dia sendiri merasa begitu mampu mencintai dan dicintai.
  • Orang yang jatuh cinta diam-diam pada akhirnya selalu melamun dengan tidak pasti, memandang waktu yang berjalan dengan cepat dan menyesali semua perbuatan yang tidak mereka lakukan dulu.
  • Jangan pernah menyesal setelah Anda mengungkapkan suatu perasaan. Karena jika demikian, Anda sama saja menyesali kebenaran.
  • Berhentilah menyesali, mulailah mensyukuri. Berhentilah meragukan, dan mulailah melakukan.
  • Jangan menyesali apa yang sudah terjadi, tapi syukuri apa yang pernah kita alami.
  • Kesempatan tidak datang dua kali. Jangan sampai kamu menyesali sesuatu yang seharusnya tak perlu kau sesali.
+8

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 41.

  • Raditya Dika Orang yang jatuh cinta diam-diam pada akhirnya selalu melamun dengan tidak pasti, memandang waktu yang berjalan dengan cepat dan menyesali semua perbuatan yang tidak mereka lakukan dulu.
    Sumber: Marmut Merah Jambu
    Raditya Dika
    Penulis, pelawak, aktor, pemeran dan sutradara dari Indonesia 1984-
    - +
    +355
  • Abdurrahman Wahid Menyesali nasib tidak akan mengubah keadaan. Terus berkarya dan bekerjalah yang membuat kita berharga.
    Abdurrahman Wahid
    Presiden ke-4 Indonesia 1940-2009
    - +
    +324
  • Buya Hamka Bertobat tidak hanya berarti menyesali dosa tetapi juga membenci dosa.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia 1908-1981
    - +
    +190
  • Christian Andrianto Berhenti menyesali dan mulailah memperbaiki. Hari ini selalu ada kesempatan untuk memiliki hidup yang lebih indah dan berakhir dengan bahagia.
    Christian Andrianto
    Motivator dari Indonesia 1982-
    - +
    +48
  • Arthur Schopenhauer Kebanyakan dari kita tidak mensyukuri apa yang sudah kita miliki, tetapi kita selalu menyesali apa yang belum kita capai.
    Arthur Schopenhauer
    Filsuf dari Jerman 1788-1860
    - +
    +37
  • Fiersa Besari Kita takkan hidup di planet ini untuk selamanya. Perjuangkan hari esok, berhenti menyesali hari kemarin, tetap tersenyum, bagikan kebaikan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +35
  • Leo Tolstoy Dia menyesali dirinya; menyesal karena tersia-siakan selama ini dan tidak bermanfaat bagi siapa pun; padahal, dia sendiri merasa begitu mampu mencintai dan dicintai.
    Leo Tolstoy
    Novelis dari Rusia 1828-1910
    - +
    +28
  • Mario Teguh Berhentilah menyesali, mulailah mensyukuri. Berhentilah meragukan, dan mulailah melakukan.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia 1956-
    - +
    +12
  • Moammar Emka Love is blind. Karena cinta tidak butuh mata. Kenapa harus menyesali saat cinta putus. Ambil nilai terindahnya aja. Lupakan sisi pahitnya. Cinta akan menjadi lebih berharga maknanya.
    Sumber: Dear You
    Moammar Emka
    Penulis dari Indonesia 1974-
    - +
    +11
  • Benjamin Disraeli Jangan pernah menyesal setelah Anda mengungkapkan suatu perasaan. Karena jika demikian, Anda sama saja menyesali kebenaran.
    Asli: Never apologize for showing feeling. When you do so, you apologize for the truth.
    Sumber: Contarini Fleming (1832) Part I, Ch. 13
    Benjamin Disraeli
    Negarawan dan penulis dari Inggris 1804-1881
    - +
    +7
  • Dale Carnegie Menyesali keadaan dirimu saat ini bukan hanya buang-buang energi tapi juga kebiasaan buruk yang mungkin pernah anda miliki.
    Dale Carnegie
    Penulis dari Amerika Serikat 1888-1955
    - +
    +5
  • Indah Riyana Sesorang harus merasa kehilangan dulu baru menyesal, tapi giliran sudah menyesali perbuatannya, mereka justru sulit untuk mendapatkan kesempatan itu kembali.
    Sumber: The Perfect Husband 421
    Indah Riyana
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +5
  • Harry Slyman Menghabiskan waktu hari ini untuk menyesali hari kemarin tidak akan membuat hari esok jadi lebih baik.
    Harry Slyman
    Pengusaha dari Yogyakarta
    - +
    +4
  • Dave Thomas Kerja keras baik bagi jiwa, dan hal itu menjaga Anda dari perasaan menyesali diri karena Anda tidak punya waktu.
    Sumber: Crazy Billionaires Speak
    Dave Thomas
    Pengusaha dari Amerika Serikat 1932-2002
    - +
    +3
  • Arnold Schwarzenegger Saya tidak menyesali apapun yang telah hilang.
    Asli: I don't suffer of anything that I've lost.

    Arnold Schwarzenegger
    Aktor dan politikus Amerika Serikat 1947-
    - +
    +3
  • Rhein Fathia Jangan menyesali apa yang sudah terjadi, tapi syukuri apa yang pernah kita alami.
    Sumber: Gloomy Gift 242
    Rhein Fathia
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +2
  • Lucille Ball Saya lebih baik menyesali hal-hal yang telah saya lakukan daripada menyesali hal-hal yang belum saya lakukan.
    Asli: I'd rather regret the things I've done than regret the things I haven't done.

    Lucille Ball
    Aktris, producer dari Amerika Serikat 1911-1989
    - +
    +2
  • Henry David Thoreau Saya selalu menyesali bahwa saya tidak sebijak saat saya dilahirkan.
    Asli: I have always been regretting that I was not as wise as the day I was born.

    Sumber: Walden
    Henry David Thoreau
    Penulis dari Amerika Serikat 1817-1862
    - +
    +2
  • Winna Efendi Tak ada gunanya menyesali sesuatu yang terlanjur terjadi, meratapi hal-hal yang tidakakan terjadi.
    Sumber: Tomodachi 35
    Winna Efendi
    Penulis dari Indonesia 1986-
    - +
    +2
  • Ollyjayzee Jangan hanya karena emosi membuatmu membuang semuanya. Dan jangan sampai kamu menyesali keputusan yang sudah kamu buat tanpa memikirkannya baik-baik.
    Sumber: Tough Love 220
    Ollyjayzee
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +1
Kata-kata menyesali - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan menyesali yang terbaik dan terkenal: 41 ditemukan

Arti kata menyesali menerut KBBI

menyesali [me·nye·sali]

Kata Verbia (kata kerja)
  1. 1) merasa kecewa (tidak senang) akan; merasa menyesal
    contoh: 'ia menyesali perbuatannya yang terlalu gegabah itu'
  2. 2) mempersalahkan
    contoh: 'hampir semua keluarganya menyesali dia mengirimkan anaknya ke Eropa ia menyesali dirinya sendiri'
  3. 3) merasa tidak senang kepada
    contoh: 'aku -nya, mengapa dia berbuat begitu'

Lihat arti menyesali lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. tersia-siakan
  2. mengungkapkan
  3. memikirkannya
  4. menghabiskan
  5. buang-buang
  6. mendapatkan