Kata-kata Bijak: dengan mengerti

  • Dunia itu seluas langkah kaki. Jelajahilah dan jangan pernah takut melangkah. Hanya dengan itu kita bisa mengerti kehidupan dan menyatu dengannya.
  • Kadang mengalah dan meminta maaf itu lebih baik daripada menjelaskan segalanya kepada orang yang tak mau mengerti.
  • Diamku saja sudah sulit kau pahami, bagaimana ceritanya aku bisa yakin kau akan mengerti sepatah kata ucapanku?
  • Untuk mengerti tentang kehidupan kita harus menyatu dengan alam. Tidak ada yang boleh dipaksakan. Semua akan terjadi dengan sendirinya setelah hidup kita selaras dengan kehidupan.
  • Ada banyak hal di alam ini yang manusia belum mengerti. Waktu, misalnya. Apa sesungguhnya waktu?
  • Aku tidak pernah bisa mengerti perempuan. Aku bahkan curiga bahwa perempuan tidak pernah mengerti diri mereka sendiri; apa yang membuatnya bahagia, apa yang bisa membuatnya sakit hati, dan seterusnya.
  • Lebih baik mengerti sedikit daripada salah mengerti.
  • Dunia perkawinan adalah dunia berbagi dan saling mengerti. Bukan dunia berharap dan meminta.
  • Karena dirimulah aku mengerti arti cinta.
  • Bagaimanapun kau hadir dalam hidupku, aku yakin baik atau buruknya kehidupanmu hanyalah Tuhan yang paling mengerti mengapa kau ada di sisiku.
  • Ketika saya berusia 5 tahun, ibu saya selalu mengatakan kepada saya bahwa kebahagiaan adalah kunci kehidupan. Ketika saya pergi ke sekolah, mereka bertanya kepada saya ingin menjadi apa ketika telah dewasa, saya menuliskan 'bahagia'. Mereka bilang saya tidak mengerti tugas yang diberikan, da
  • Orang mengira kau gila jika kau membicarakan tentang hal-hal yang tidak mereka mengerti.
  • Inovasi software, seperti hampir semua jenis inovasi lainnya, membutuhkan kemampuan untuk bekerja sama dan berbagi ide-ide dengan orang lain, dan duduk dan berbicara dengan para pelanggan dan mendapat saran dan mengerti kebutuhan mereka.
  • Pada hati kau akan tetap setia. Belajar mencari kata se-iya. Belajar mengerti bahwa ingin kita tak selalu sama, dan selalu belajar bagaimana kita mencari keputusan berdua.
  • Beri nilai dari usahanya jangan dari hasilnya. Baru kita bisa mengerti kehidupan.
  • Aku hanya berharap bahwa orang lain mengerti bahwa Islam itu damai dan tidak mendukung kekerasan.
  • Jika kita tidak mengerti tentang kehidupan, bagaimana bisa kita mengerti tentang kematian.
  • Coba berdamai dengan diri sendiri, berusaha mengerti, memaafkan dan melupakan. Ganti dengan pikiran positif. Hidup adalah perubahan. Ubah jadi lebih baik.
  • Hidup adalah soal keberanian, menghadapi yang tanda tanya tanpa kita mengerti, tanpa kita bisa menawar terimalah dan hadapilah.
  • Apa guna jadi Jawa kalau hanya untuk dilanggar hak-haknya? Tak mengerti kau kiranya, catatan begini sangat pribadi sifatnya? Tak pernah gurumu mengajarkan etika dan hak-hak perseorangan?
+17

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 340.

  • Albert Einstein Beri nilai dari usahanya jangan dari hasilnya. Baru kita bisa mengerti kehidupan.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat 1879-1955
    - +
    1,9k
  • Soe Hok Gie Dunia itu seluas langkah kaki. Jelajahilah dan jangan pernah takut melangkah. Hanya dengan itu kita bisa mengerti kehidupan dan menyatu dengannya.
    Soe Hok Gie
    Aktivis Indonesia Tionghoa 1942-1969
    - +
    1,3k
  • Boy Candra Kamu mengerti bagaimana akhirnya aku harus menyerah untuk melupakanmu yang begitu berarti…. kamu memilih diam saat aku menyeka lembab hujan disudut gelap mataku.
    Sumber: Senja, Hujan dan Cerita yang Telah Usai.
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia 1989-
    - +
    1k
  • Boy Candra Pada hati kau akan tetap setia. Belajar mencari kata se-iya. Belajar mengerti bahwa ingin kita tak selalu sama, dan selalu belajar bagaimana kita mencari keputusan berdua.
    Sumber: Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang Cinta adalah Kesempatan, hlm. 52
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia 1989-
    - +
    +659
  • Achmad Mustafa Bisri Adalah terlalu berani membawa ayat-ayat dan sunah Rasul SAW untuk kepentingan politik praktis. Itu merupakan pelecehan dan sekaligus membuat umat bingung. Lihatlah, tokoh partai ini menggunakan ayat dan hadis ini untuk mendukung partainya. Apa ini tidak membingungkan masyarakat? Bila kemudian, dengan menggunakan sabda Allah dan Rasul-Nya, masyarakat awam meyakininya sebagai kebenaran mutlak, apa tidak terjadi sikap mutlak-mutlakan antar pendukung partai? Kalau tidak mengerti politik, mbok sudah, rela saja tidak usah berpolitik, daripada membawa-bawa agama. Apakah tokoh-tokoh yang suka membawa-bawa ayat dan hadis itu tidak memikirkan akibatnya di dunia maupun di akhirat kelak? Bagaimana kalau masing-masing pendukung yang awam itu meyakini bahwa mendukung partainya sama dengan mendukung agama dan memperjuangkan partainya sama dengan jihad fi sabilillah?
    Sumber: Lukisan Kaligrafi 15
    Achmad Mustafa Bisri
    Penyair dan penulis kolom dari Indonesia 1944-
    - +
    +423
  • Mario Teguh Kadang mengalah dan meminta maaf itu lebih baik daripada menjelaskan segalanya kepada orang yang tak mau mengerti.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia 1956-
    - +
    +362
  • Tere Liye Tidak selalu yang kita pikirkan itu benar. Tidak selalu yang kita sangkakan itu kebenaran. Kalau kita tidak mengerti alasan sebenarnya bukan berarti semua jadi buruk dan salah menurut versi kita sendiri.
    Sumber: Eliana
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia 1979-
    - +
    +335
  • Konfusius Aku mendengar dan aku lupakan. Aku melihat dan aku mengingat. Aku melakukan dan aku mengerti.
    Konfusius
    Filsuf dari Tiongkok 551 SM - 479 SM
    - +
    +278
  • Wira Nagara Cinta membuat kita mengerti, ada bahagia sebelum patah hati.
    Sumber: Distilasi Alkena
    Wira Nagara
    Komika dari Indonesia 1992-
    - +
    +193
  • Rohmatikal Maskur Terkadang ada saat dimana gelap malam seakan mampu mengerti kamu lebih dari yang lain.
    Rohmatikal Maskur
    Penulis dari Indonesia 1994-
    - +
    +168
  • Soe Hok Gie Hidup adalah soal keberanian, menghadapi yang tanda tanya tanpa kita mengerti, tanpa kita bisa menawar terimalah dan hadapilah.
    Sumber: Mandalawangi - Pangrango: Jakarta 19-7-1966
    Soe Hok Gie
    Aktivis Indonesia Tionghoa 1942-1969
    - +
    +115
  • Fiersa Besari Apakah kota masih untuk manusia, jika kita lahir, sekolah, kuliah, bekerja, lantas mati bagai robot yang tak mengerti alasan sebenarnya kenapa diutus ke muka bumi?
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +112
  • Fiersa Besari Mengerti sebelum menghakimi.
    Sumber: Garis Waktu
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +104
  • Fiersa Besari Ada manusia yg senang menghakimi tanpa pernah mau mengerti sudut pandang orang lain.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +94
  • Muhammad Ali Aku hanya berharap bahwa orang lain mengerti bahwa Islam itu damai dan tidak mendukung kekerasan.
    Asli: I’m just hoping that people understand that Islam is peace and not violence.
    Muhammad Ali
    Petinju dari Amerika Serikat 1942-
    - +
    +92
  • John Lennon Ketika saya berusia 5 tahun, ibu saya selalu mengatakan kepada saya bahwa kebahagiaan adalah kunci kehidupan. Ketika saya pergi ke sekolah, mereka bertanya kepada saya ingin menjadi apa ketika telah dewasa, saya menuliskan 'bahagia'. Mereka bilang saya tidak mengerti tugas yang diberikan, dan saya mengatakan kepada mereka mereka tidak mengerti kehidupan.
    Asli: When I was 5 years old, my mother always told me that happiness was the key to life. When I went to school, they asked me what I wanted to be when I grew up. I wrote down 'happy'. They told me I didn’t understand the assignment, and I told them they didn’t understand life.
    John Lennon
    Musisi rock dari Britania Raya 1940-1980
    - +
    +76
  • Dwitasari Beberapa saat kemudian, rasa bimbangku punah. Aku tak jadi melakukan hal itu. Aku tak layak mengungkapkan perasaanku yang telah tumbuh dan semakin tumbuh. Aku mengurungkan keinginanku untuk menegur dan menyapanya. Biarlah semua cinta tetap ada walaupun terjebak dalam diam. Cincin yang melingkar di jari manis tangan kanannya sudah cukup membuat aku mengerti.
    Sumber: Jatuh Cinta Diam-Diam 57
    Dwitasari
    Penulis dari Indonesia 1994 -
    - +
    +72
  • Albert Einstein Sejak ahli matematika menginvasi teori relativitas. Saya tidak mengerti diri saya lagi.
    Asli: Since the mathematicians have invaded the theory of relativity, I do not understand it myself anymore.
    Sumber: A. Sommerfelt: To Albert Einstein’s Seventieth Birthday (1949)
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat 1879-1955
    - +
    +71
  • Jalaluddin Rumi Aku pernah berpikir bahwa cinta dan yang dicintai itu berbeda. Kini aku mengerti bahwa keduanya sama.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia 1207-1273
    - +
    +66
  • Raditya Dika Cewek ingin dimengerti, cowok jago pura-pura mengerti.
    Sumber: Komik dari Twit-nya Raditya Dika 21
    Raditya Dika
    Penulis, pelawak, aktor, pemeran dan sutradara dari Indonesia 1984-
    - +
    +59
Kata-kata mengerti - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan mengerti yang terbaik dan terkenal: 340 ditemukan

Arti kata mengerti menerut KBBI

2 mengerti [me·nger·ti]

Arti: lihat erti

Lihat arti mengerti lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. mutlak-mutlakan
  2. memperjuangkan
  3. mengungkapkan
  4. mengurungkan
  5. meyakininya
  6. tokoh-tokoh