Kata-kata Bijak sama menawarkan

  • Hidup itu berawal dari huruf B dan berakhir di huruf D. Huruf B artinya Birth dan D artinya Death. Tapi di antara huruf B ada huruf C, yang artinya Choice. Artinya, hidup selalu menawarkan pilihan.
  • Harapan akan selalu ada. Bagai setetes embun di padang gersang. Menawarkan kesejukan dan kedamaian.
  • Anak muda memang minim pengalaman, karena itu ia tak tawarkan masa lalu. Anak muda menawarkan masa depan.
  • Manusia menawarkan dirinya kepada Tuhan. Dia berdiri di hadapan-Nya seperti kanvas di depan pelukis atau marmer di depan pematung. Pada saat yang sama ia meminta rahmat-Nya, mengungkapkan kebutuhannya dan kebutuhan saudara-saudaranya yang menderita. Jenis doa seperti itu menuntut renovasi total. Yan
  • Cinta adalah dorongan yang lebih kuat daripada apa pun. Cinta tidak kasat mata;tidak dapat dilihat atau diukur;tetapi cukup kuat untuk mengubahmu dalam sekejap, dan menawarkan kepadamu lebih banyak kebahagiaan daripada benda apa pun yang mungkin kaumiliki.
  • Saya pikir penting untuk selalu menawarkan sesuatu yang baru.
  • Sebagai jawaban atas pertanyaan mengapa itu terjadi, saya menawarkan proposal sederhana bahwa Semesta kita hanyalah salah satu dari hal-hal yang terjadi dari waktu ke waktu.
  • Seperti pengguna email kebanyakan, saya menerima email spam dalam jumlah besar setiap harinya. Kebanyakan menawarkan jalan keluar untuk menolong saya keluar dari hutang atau kaya secara mendadak. Adalah hal yang lucu jika hal itu tidak begitu menjengkelkan.
  • Jakarta kota yang tunduk selera pribadi, menawarkan mimpi dan ilusi.
  • Menemuinya, mengobrol sebentar, bertanya apa kabar, dan menawarkan bantuan adalah hal menyenangkan bagi sesama sahabat baik.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 64.

  • Najwa Shihab Jakarta kota yang tunduk selera pribadi, menawarkan mimpi dan ilusi.
    Sumber: Pindah Ibu Kota
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +219
  • Yusri Abdul Ghani Abdullah Komunitas yang bangkit ini tidak berasal dari kalangan militer atau politikus kerana kedua kelompok ini sedang berada dalam bayang-bayang cobaan sehingga tidak mampu berperan lagi di persimpangan sejarah yang kritis ini. Kerana itu hampir semua sisi kesejarahan meniscayakan tanggungjawab dan menawarkan peran bagi kalangan intelektual untuk merekonstruksi khazanah ilmu pengetahuan dan kebudayaan yang diluluhlantakkan serbuan Mongol di Timur dan Sepanyol di Barat. Mereka harus membangun kedua modal itu sehingga kejayaan ilmiah dapat menggantikan kejayaan politik yang hilang akibat bencana perpecahan dan fanatisme golongan yang akut. Keduanya juga diperlukan guna membangun jaring ruhani dan pemikiran yang memelihara eksistensi dan identitas umat Islam dari keruntuhan, erosi dan perpecahan.
    Yusri Abdul Ghani Abdullah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +117
  • Anies Baswedan Anak muda memang minim pengalaman, karena itu ia tak tawarkan masa lalu. Anak muda menawarkan masa depan.
    Anies Baswedan
    Akademisi dan politikus dari Indonesia (1969 - )
    - +
    +37
  • Arumi E. Harapan akan selalu ada. Bagai setetes embun di padang gersang. Menawarkan kesejukan dan kedamaian.
    Sumber: Pertemuan Jingga 173
    Arumi E.
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +24
  • Henry S. Haskins Jangan menawarkan nasehat, jika tidak sesuai dengan penampilan anda.
    Henry S. Haskins
    Penulis dari Amerika Serikat (1875 - 1957)
    - +
    +24
  • Reza Aslan Bacaan tidak hanya menawarkan jendela untuk masuk ke kebudayaan dari daerah yang berbeda, namun juga masyarakatnya, dan politiknya; Ini menjadi satu – satunya tempat dimana kita tetap bisa melacak ide – ide kita.
    Reza Aslan
    Penulis Iran-Amerika (1972 - )
    - +
    +16
  • Colin Powell Pemimpin besar hampir selalu penyederhana besar, yang dapat memotong argumen, debat, dan ragu untuk menawarkan semua orang bisa mengerti solusi.
    Colin Powell
    Jenderal dan Menteri dan Amerika Serikat (1937 - 2021)
    - +
    +13
  • Bill Gates Seperti pengguna email kebanyakan, saya menerima email spam dalam jumlah besar setiap harinya. Kebanyakan menawarkan jalan keluar untuk menolong saya keluar dari hutang atau kaya secara mendadak. Adalah hal yang lucu jika hal itu tidak begitu menjengkelkan.
    Asli: Like almost everyone who uses e-mail, I receive a ton of spam every day. Much of it offers to help me get out of debt or get rich quick. It would be funny if it weren't so irritating.
    Sumber: Why I Hate Spam , di Microsoft PressPass (2003)
    Bill Gates
    Pengusaha (Microsoft) dan dermawan dari Amerika Serikat (1955 - )
    - +
    +12
  • Tere Liye Menemuinya, mengobrol sebentar, bertanya apa kabar, dan menawarkan bantuan adalah hal menyenangkan bagi sesama sahabat baik.
    Sumber: Tentang Kamu
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +10
  • Jim Rohn Buku-buku menawarkan harta karun informasi yang dapat mengubah hidup kita, kekayaan, hubungan, kesehatan, dan karier yang lebih baik.
    Jim Rohn
    Pengusaha, penulis dan pembicara motivasi dari Amerika-Serikat (1930 - 2009)
    - +
    +9
  • Barbara DeAngelis Cinta adalah dorongan yang lebih kuat daripada apa pun. Cinta tidak kasat mata;tidak dapat dilihat atau diukur;tetapi cukup kuat untuk mengubahmu dalam sekejap, dan menawarkan kepadamu lebih banyak kebahagiaan daripada benda apa pun yang mungkin kaumiliki.
    Barbara DeAngelis
    Konsultan, dosen dan penulis dari Amerika Serikat (1951 - )
    - +
    +9
  • Ken Terate Banyak orang iseng di internet, mulai dari yang kenalan, ngajak arisan, ngajak bisnis sampai menawarkan hadiah –padahal penipuan. Kita harus waspada. Bedakan mana yang iseng, mana yang sungguhan. Kita juga boleh ikutan iseng, mana yang sungguhan.
    Sumber: Jurnal Jo 2: Online 61
    Ken Terate
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • Alberthiene Endah Manusia bisa membuat perubahan-perubahan karena hidup menawarkan banyak kesempatan dan tantangan.
    Sumber: Ken dan Kaskus
    Alberthiene Endah
    Penulis dari Indonesia (1970 - )
    - +
    +7
  • Khrisna Pabichara Kadang, hidup begitu tegas tak menawarkan kesempatan lebih dari sekali, dan sebaiknya aku terima peluang yang ditawarkan oleh kehidupan itu.
    Sumber: Sepatu Dahlan
    Khrisna Pabichara
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +6
  • George Washington Lebih baik tidak menawarkan alasan dari pada menawarkan yang buruk.
    Asli: It is better to offer no excuse than a bad one.
    George Washington
    Presiden (pertama) dari Amerika Serikat (1732 - 1799)
    - +
    +5
  • Bun E. Carlos Pada bulan April 1976, Epic Records terbang keluar untuk mengontrak kami ketika saya tersandung kasus ringan setelah manggung dan lengan saya patah. Kami menelepon keesokan paginya dan berkata, 'Jangan pergi ke bandara - Bun E. lengannya patah.' Mereka mengira Mercury atau seseorang mencoba untuk menandatangani kami, jadi mereka menawarkan kami, seperti, $ 25.000 lebih di atas kesepakatan.
    Asli: In April of 1976, Epic Records was flying out to sign us when I tripped over a light case after a gig and broke my arm. We called the next morning and said, 'Don't go to the airport - Bun E. broke his arm.' They thought Mercury or someone was trying to sign us, so they offered us, like, $25,000 more on top of the deal.
    Bun E. Carlos
     
    - +
    +5
  • Acariba Aku wanita yang menyedihkan dalam sebuah hubungan. Kamu tahu kenapa? Ya. Aku memang terlalu kasar sebagai seorang wanita. Kemudian ditambah lagi dengan kelakuan Papaku yang terlalu baik. Dia melihat potensiku yang tertutup dengan kemampuan menghajarku, membuatnya bersedia menawarkan jabatan ataupun kekayaannya pada para pria yang bisa menerimaku sebagai pasangan. Tapi itu justru menyiksaku. Itu membuatku merasa terhina!
    Sumber: Precious Lady 59
    Acariba
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +4
  • Abdullah Gymnastiar Setiap manusia memiliki kekurangan dan kesalahan, karena itu Allah menawarkan ampunan.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +4
  • Mustofa W. Hasyim Bau asap tak terkalahkan oleh pertanyaan
    orang-orang kota, hanya menawarkan kata-kata.
    Sumber: Pohon Tak Lagi Bertutur : PEMBAKARAN BATU BATA, SEUSAI TARAWIH
    Mustofa W. Hasyim
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Lester C. Thurow Dunia yang kompetitif menawarkan dua kemungkinan. Anda bisa kalah. Atau, jika Anda ingin menang, Anda bisa berubah.
    Asli: A competitive world offers two possibilities. You can lose. Or, if you want to win, you can change.
    Lester C. Thurow
    Ekonom dari Amerika Serikat (1938 - 2016)
    - +
    +3
Semua kata bijak dan ucapan terkenal menawarkan akan selalu Anda temukan di