Kata-kata Bijak: dengan kebaikan

Kata-kata Bijak 121 s/d 140 dari 474.

  • Helvy Tiana Rosa Dan aku tak akan menyerah di jalan kebaikan. Tidak sekarang, tidak kapan pun.
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia 1970-
    - +
    +8
  • Jason Abdul Jangan suka menggerutu pada orangtua. Mama memang cerewet dan itu pasti bikin kamu sebal. Yang pasti mama sayang kamu dan ingin mengingatkan kamu pada kebaikan.
    Sumber: Song of Will 27
    Jason Abdul
    Penulis dan editor dari Indonesia
    - +
    +8
  • Adi Hidayat Jika mata dibiasakan melihat yang tidak baik, ketika datang kebaikan padamu, maka hatimu tidak akan peka dan sulit menerimanya.
    - +
    +8
  • André Gide Kebaikan sesungguhnya adalah kemampuan merasakan penderitaan maupun kebahagiaan orang lain.
    Asli: La vraie gentillesse présuppose la faculté d'imaginer et de s'approprier la souffrance et les joies des autres.
    Sumber: Prétextes (1903)
    André Gide
    Penulis dan Peraih Nobel sastra (1947) dari Perancis 1869-1951
    - +
    +8
  • Helvy Tiana Rosa Kebaikan yang kita berikan pada orang lain sesungguhnya adalah kebaikan yang kita tanam untuk diri sendiri.
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia 1970-
    - +
    +8
  • Tere Liye Menjadi baik dan berbuat baik itu tidak perlu alasan apapun. Tinggal dilakukan. Maka, dia akan memantulkan kebahagiaan kepada kita. Membuat damai hati kita. Percayalah, orang-orang yang selalu berbuat baik dengan tulus, akan dibalas pula dengan kebaikan.
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia 1979-
    - +
    +8
  • Aesopus Tingkat kesuksesan kita hanya dibatasi oleh imajinasi kita dan tidak ada kebaikan yang sia-sia, sekecil apapun.
    Aesopus
    Penyair dari Yunani 620-564 SM
    - +
    +8
  • Etienne Rey Ada keburukan yang memiliki parfum kemewahan, sama seperti ada kebaikan yang terasa biasa-biasa saja.
    Asli: Il y a des vices qui ont un parfum de grandeur, comme il y a des vertus qui sentent la médiocrité.
    Sumber: Maximes morales et immorales
    Etienne Rey
    Literair pengkritik dan dramaturg dari Perancis 1789-1867
    - +
    +7
  • Leo Tolstoy Aku sudah lama berhenti menganggap penting apa kata orang. Aku mencintaimu bukan karena pendapat mereka, melainkan karena kebaikan serta kasih sayang yang selalu memancar dari kedua matamu
    Sumber: Anna Karenina 198
    Leo Tolstoy
    Novelis dari Rusia 1828-1910
    - +
    +7
  • Khalil Gibran Cinta bukanlah kelemahlembutan atau kemurahan hati, atau apa saja dari kebaikan-kebaikan yang diberikan atau tidak diberikan dengan panjang lebar. Cinta adalah membagi, memahami, memberikan kebebasan, menjawab panggilan dan Cinta adalah kehidupan.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika 1883-1931
    - +
    +7
  • Yahya ibn Mu'adh al-Razi Cinta yang sejati ialah cinta yang tidak bertambah karena kebaikan, dan tidak berkurang karena kesalahan.
    Yahya ibn Mu'adh al-Razi
    Sufi Muslim dan murid Ibnu Karram 830-871
    - +
    +7
  • Lenang Manggala Dibenci, adalah sesuatu yang harus Anda persiapkan sejak dini. Kadang-kadang, kebaikan menimbulkan kebencian. Dan begitupula, sebaliknya.
    Lenang Manggala
    Penulis dari Indonesia 1993-
    - +
    +7
  • Leo Tolstoy Jika kamu tidak mengajari dirimu sendiri untuk mencari setiap kesempatan melakukan kebaikan, maka setidaknya jangan sampai melepaskan kesempatan itu jika kamu melihatnya.
    Leo Tolstoy
    Novelis dari Rusia 1828-1910
    - +
    +7
  • Chanakya Jika seseorang memiliki sifat yang baik, apakah kebaikan lainnya dibutuhkan? Jika seseorang terkenal, apalah arti dari sebuah riasan?
    Chanakya
    Guru, filsuf, ekonom, ahli hukum dan penasihat kerajaan dari India 371 SM-283 SM
    - +
    +7
  • Honoré de Balzac Jika wanita mencintai kita, dia memaafkan segala sesuatu, termasuk kejahatan kita. Jika ia tidak mencintai kita, ia membuat kita berhutang tanpa alasan, juga terhadap kebaikan kita.
    Honoré de Balzac
    Penulis dari Perancis 1799-1850
    - +
    +7
  • Konfusius Kebaikan tidak dibiarkan berdiri sendiri. Dia yang melatihnya akan memiliki tetangga.
    Asli: Virtue is not left to stand alone. He who practices it will have neighbors.
    Konfusius
    Filsuf dari Tiongkok 551 SM - 479 SM
    - +
    +7
  • Jefri Al Buchori Kebencian kepada seseorang jangan sampai menghentikan kebaikan yagn seharusnya sampai kepadanya.
    Jefri Al Buchori
    Pendakwah (ustad), penyanyi dari Indonesia 1973-2013
    - +
    +7
  • Felix Siauw Kesadaran itu sudah setengah kebaikan, setengahnya lagi tergantung kemauan.
    Felix Siauw
    Seorang ustadz etnis Tionghoa kelahiran Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia. 1984 -
    - +
    +7
  • Rene Descartes Pemikiran terbesar mampu melakukan kejahatan terbesar sama seperti melakukan kebaikan terbesar.
    Rene Descartes
    Filsuf, ilmuwan dari Perancis 1596-1650
    - +
    +7
  • Helvy Tiana Rosa Sebab, apapun itu bukanlah hidup adalah untuk bergandeng tangan di jalan kebaikan dan membuat ALLAH tersenyum.
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia 1970-
    - +
    +7
Kata-kata kebaikan - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan kebaikan yang terbaik dan terkenal: 474 ditemukan (halaman 7)

Arti kata kebaikan menerut KBBI

kebaikan [ke·ba·ik·an]

Kata Nomina (kata benda)

Arti: sifat baik; perbuatan baik
contoh: 'terima kasih atas kebaikan dan kemurahan hati Anda'

Lihat arti kebaikan lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. kebaikan-kebaikan
  2. kadang-kadang
  3. menghentikan
  4. kebahagiaan
  5. memantulkan
  6. orang-orang