Kata-kata Bijak sama ilmu

Kata-kata Bijak 21 s/d 40 dari 285.

  • Najwa Shihab Disiplin ilmu hanyalah modal pertama, ijazah cuma selembar kertas di atas meja.
    Sumber: Mari Beraksi
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +201
  • Andrea Hirata Darinya, aku mengambil filosofi bahwa belajar adalah sikap berani menantang segala ketidakmungkinan; bahwa ilmu yang tak dikuasai akan menjelma di dalam diri manusia menjadi sebuah ketakutan.
    Sumber: Cinta Dalam Gelas 99
    Andrea Hirata
    Penulis dari Indonesia (1967 - )
    - +
    +179
  • Albert Einstein Hal yang paling indah yang dapat kita alami adalah kemisteriusan. Ini adalah sumber semua seni nyata dan ilmu pengetahuan.
    Asli: The most beautiful thing we can experience is the mysterious. It is the source of all true art and science.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +176
  • Abdullah Gymnastiar Bisnis yang tidak menjadi amal, tidak menjadi ilmu, dan memutuskan silaturahmi, walaupun menghasilkan uang tetapi itu semua sesungguhnya adalah bencana.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +168
  • Ki Hadjar Dewantara Dengan Ilmu Kita Menuju Kemuliaan.
    Ki Hadjar Dewantara
    Aktivis pergerakan kemerdekaan Indonesia, kolumnis dan politisi (1889 - 1959)
    - +
    +160
  • Yusri Abdul Ghani Abdullah Komunitas yang bangkit ini tidak berasal dari kalangan militer atau politikus kerana kedua kelompok ini sedang berada dalam bayang-bayang cobaan sehingga tidak mampu berperan lagi di persimpangan sejarah yang kritis ini. Kerana itu hampir semua sisi kesejarahan meniscayakan tanggungjawab dan menawarkan peran bagi kalangan intelektual untuk merekonstruksi khazanah ilmu pengetahuan dan kebudayaan yang diluluhlantakkan serbuan Mongol di Timur dan Sepanyol di Barat. Mereka harus membangun kedua modal itu sehingga kejayaan ilmiah dapat menggantikan kejayaan politik yang hilang akibat bencana perpecahan dan fanatisme golongan yang akut. Keduanya juga diperlukan guna membangun jaring ruhani dan pemikiran yang memelihara eksistensi dan identitas umat Islam dari keruntuhan, erosi dan perpecahan.
    Yusri Abdul Ghani Abdullah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +117
  • Abu Hamid Al Ghazali Ilmu itu kehidupan hati daripada kebutaan, sinar penglihatan daripada kezaliman dan tenaga badan daripada kelemahan.
    Abu Hamid Al Ghazali
    Filsuf dan sofis dari Persia (1058 - 1111)
    - +
    +113
  • Albert Einstein Ilmu pengetahuan tanpa agama adalah pincang. Agama tanpa ilmu adalah buta.
    Asli: Science without religion is lame. Religion without science is blind.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +111
  • Albert Einstein Untuk meningkatkan pertanyaan-pertanyaan baru, kemungkinan-kemungkinan baru, menganggap masalah lama dari sudut yang baru, membutuhkan imajinasi kreatif dan tanda kemajuan nyata dalam ilmu pengetahuan.
    Asli: To raise new questions, new possibilities, to regard old problems from a new angle, requires creative imagination and marks real advance in science.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +97
  • Imam Syafi'i Barang siapa yang ingin menjadi seorang pemimpin, niscaya kedudukan yang didambakanya itu akan meninggalkanya, dan jika ia telah menduduki jabatan, maka ia akan ditinggalkan banyak ilmu.
    Imam Syafi'i
    Mufti besar Sunni Islam dan pendiri mazhab Syafi'i (767 - 820)
    - +
    +93
  • Najwa Shihab Gelapnya misteri kejahatan bisa dibongkar ilmu pengetahuan. Forensik dapat menjelaskan yang buram, mengangkat bukti-bukti yang karam.
    Sumber: X Files
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +83
  • Immanuel Kant Akhirnya aku harus menghapus ilmu pengetahuan, untuk menciptakan ruang untuk kepercayaan.
    Immanuel Kant
    Filsuf dari Jerman (1724 - 1804)
    - +
    +79
  • Emha Ainun Nadjib Apa gunanya ilmu kalau tidak memperluas jiwa seseorang sehingga ia berlaku seperti samudera yang menampung sampah-sampah?
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. (1953 - )
    - +
    +79
  • Albert Einstein Ilmu pengetahuan adalah sesuatu yang luar biasa seandainya seseorang tidak harus menghabiskan hidupnya terhadap hal tersebut.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +77
  • Socrates Ilmu seperti udara. Ia begitu banyak di sekeliling kita. Kamu bisa mendapatkannya dimanapun dan kapanpun.
    Socrates
    Filsuf dari Yunani (469 SM - 399 SM)
    - +
    +72
  • Bacharuddin Jusuf Habibie Harus selalu konsisten dalam menekuni suatu disiplin ilmu yang anda pelajari karena dengan konsisten Anda bisa seperti saya.
    Bacharuddin Jusuf Habibie
    Politikus dan Presiden Indonesia Ke 3 (1936 - 2019)
    - +
    +63
  • Albert Einstein Semua agama, seni dan ilmu pengetahuan adalah cabang-cabang dari pohon yang sama.
    Asli: All religions, arts and sciences are branches of the same tree.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +61
  • Buya Hamka Orang yang berakal pergi ke medan perang membawa senjata. Berbantah dan bertukar pikiran dengan cukup alasan. Berlawan dengan kekuatan. Karena dengan akallah tercapai hidup, dengan budi tenanglah hati, dengan pikiran tercapai maksud, dengan ilmu ditaklukkan dunia.
    Sumber: Falsafah Hidup
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +60
  • Husain Sayidi Aku adalah tetes ilmu, dan kau adalah samudera; aku adalah malam yang malu, dan kau adalah fajar yang bangga; aku adalah lembah kosong, dan kau adalah puncak gunung berisi; aku adalah duri hitam, dan kau adalah kuncup bunga kemanusiaan.
    Sumber: Muhammad 13
    Husain Sayidi
     
    - +
    +57
  • Pramoedya Ananta Toer Jangan kau mudah terpesona oleh nama-nama. Kan kau sendiri pernah bercerita padaku: nenek moyang kita menggunakan nama yang hebat-hebat, dan dengannya ingin mengesani dunia dengan kehebatannya-kehebatan dalam kekosongan. Eropa tidak berhebat-hebat dengan nama, dia berhebat-hebat dengan ilmu pengetahuannya. Tapi si penipu tetap penipu, si pembohong tetap pembohong dengan ilmu dan pengetahuannya.
    Sumber: Anak Semua Bangsa (1981)
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +56
Semua kata bijak dan ucapan terkenal ilmu akan selalu Anda temukan di (halaman 2)