Kata-kata Bijak sama bijak/kata-perlu

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 2306.

  • Salsa Oktifa Tuhan tidak mungkin sedang mengantuk dan salah menaruhku dalam sebuah tempat dan dalam suatu waktu, bukan? Atau Tuhan tengah mengajakku bercanda, dengan sketsa lelucon drama percintaan kacangan ini? Atau Tuhan sedang menunjukkan bakat terpendamku, mampu berakting bahagia dan menyunggingkan senyum sepanjang malam, sekali pun dalam diriku aku tengah sekarat? Atau Tuhan tengah bosan dengan urusan-urusan lainnya dan sedang ingin sedikit ‘bersenang-senang’ dengan hidupku? Tidak. Tuhan hanya ingin menguji kesabaranku. Bagaimana aku bisa bertahan dalam situasi ini jelas tidak lebih sulit dibanding dengan bertahan hidup yang sudah kulakukan selama ini. Aku yakin bisa melewati ini dengan mudah. Aku hanya perlu mengesampingkan sedikit emosi yang muncul sejenak, lantas menggantinya dengan pikiran dan logika.
    Sumber: Hatimu 206
    Salsa Oktifa
     
    - +
    +172
  • Pramoedya Ananta Toer Dan modern adalah juga kesunyian manusia yatim-piatu dikutuk untuk membebaskan diri dari segala ikatan yang tidak diperlukan: adat, darah, bahkan juga bumi, kalau perlu juga sesamanya.
    Sumber: Minke 2
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +171
  • Konfusius Orang yang mencari kebenaran tetapi malu berpakaian sederhana adalah orang yang tidak perlu kita ajak bicara.
    Konfusius
    Filsuf dari Tiongkok (551 SM - 479 SM)
    - +
    +171
  • Mahatma Gandhi Berdoa bukanlah meminta. Itu adalah keinginan jiwa. itu adalah pengakuan akan kelemahan seseorang. Lebih baik berdoa dengan hati namun tanpa kata kata daripada berdoa dengan kata kata namun tanpa hati.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India (1869 - 1948)
    - +
    +167
  • Tere Liye Kita tidak perlu membuktikan pada siapapun bahwa kita itu baik. Buat apa? Sama sekali tidak perlu. Jangan merepotkan diri sendiri dengan penilaian orang lain. Karena toh, kalaupun orang lain menganggap kita demikian, pada akhirnya tetap kita sendiri yang tahu persis apakah kita memang sebaik itu.
    Sumber: Rindu
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +155
  • Basuki Tjahaja Purnama Saya bilang ke istri saya kalo saya mati karena melawan korupsi, nanti tulis di pusara saya Basuki Tjahaja Purnama mati adalah sebuah keuntungan kalo perlu pakai tiga bahasa Indonesia, Tiongkok dan Inggris, itu pun jika mayat saya ditemukan.
    Basuki Tjahaja Purnama
    Politikus dan Gubernur Jakarta (1966 - )
    - +
    +155
  • Buya Hamka Kata-kata yang lemah dan beradab dapat melembutkan hati dan manusia yang keras.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +154
  • Fiersa Besari Karenamu, saya mendefinisikan ulang kata aku menjadi tidak boleh egois, kau menjadi alasan untuk tetap melangkah, dan kita menjadi sesuatu yang harus diperjuangkan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +152
  • Quraish Shihab Kita bersaudara, tdk perlu saling tegang. Surga itu terlalu luas sehingga tdk perlu memonopoli surga hny utk diri sendiri.
    - +
    +149
  • Fiersa Besari Jangan sembarangan menyerahkan hati ketika patah, karena hanya di tangan mekanik yang tepat hati kita akan sembuh. Jadi, tidak perlu terburu-buru.
    Sumber: Catatan Juang 193
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +148
  • Aristoteles Tujuan dari orang bijak adalah bukan untuk mendapatkan kesenangan, tapi untuk menghindari rasa sakit.
    Aristoteles
    Filsuf dari Yunani (384 SM - 322 SM)
    - +
    +147
  • Wira Nagara Aku mengingatmu sebagai jalan buntu. Kaulah labirin terindah dimana cintaku rela tersesat tanpa perlu diselamatkan.
    Sumber: Distilasi Alkena
    Wira Nagara
    Komika dari Indonesia (1992 - )
    - +
    +143
  • Nathaniel Branden Bagaimana kita menjaga api batin kita hidup? Dua hal, minimal, diperlukan: kemampuan untuk menghargai positif dalam hidup kita dan komitmen untuk bertindak. Setiap hari, penting untuk bertanya dan menjawab pertanyaan-pertanyaan ini: "Apa yang baik dalam hidup saya?" Dan "Apa yang perlu dilakukan?
    Nathaniel Branden
    Psikolog dan penulis dari Kanada (1930 - 2014)
    - +
    +139
  • Soeharto kita perlu berani mengatakan yang benar itu benar dan yang salah itu salah.
    Soeharto
    Presiden ke-dua Indonesia (1921 - 2008)
    - +
    +139
  • Mario Teguh Wanita bijak seperti angsa diatas air. Anggun namun tetap bekerja. Tetap tegar meski terluka.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +139
  • Moammar Emka Karena kata hanya perantara, tak bisa seutuhnya. Biarkan rasa yang bicara dari kedalamannya, detik ini. Masih. Rindu ini, untukmu.
    Sumber: Dear You
    Moammar Emka
    Penulis dari Indonesia (1974 - )
    - +
    +138
  • Jefri Al Buchori Orang lain sering meremehkan kemampuan kita. Tidak perlu bimbang apalagi tersinggung. Yang penting kita tetap yakin dan tidak meremehkan diri sendiri!
    Jefri Al Buchori
    Pendakwah (ustad), penyanyi dari Indonesia (1973 - 2013)
    - +
    +137
  • Andrie Wongso Kadang kita perlu sejenak menoleh ke belakang, agar waspada dan tidak mengulang kesalahan yang dapat menghambat sukses kita di depan!
    Andrie Wongso
    Motivator dan pengusaha asal Indonesia (1954 - )
    - +
    +134
  • Pramoedya Ananta Toer Mendapat upah karena menyenangkan orang lain yang tidak punya persangkutan dengan kata hati sendiri, kan itu dalam seni namanya pelacuran?
    Sumber: Jean Marais 59
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +132
  • Bacharuddin Jusuf Habibie Tak perlu seseorang yang sempurna, cukup temukan orang yang selalu membuat Anda bahagia dan berarti lebih dari siapapun.
    Bacharuddin Jusuf Habibie
    Politikus dan Presiden Indonesia Ke 3 (1936 - 2019)
    - +
    +131
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bijak/kata-perlu akan selalu Anda temukan di (halaman 3)