Kata-kata Bijak sama bijak/kata-dapat

Kata-kata Bijak 61 s/d 80 dari 4307.

  • Chairul Tanjung Kemenangan bukanlah prioritas utama dalam suatu perlombaan, tapi juga dapat menjadi pengalaman dan motivasi diri.
    Chairul Tanjung
    Pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +202
  • Buya Hamka Tuan boleh kata muslim itu fanatik, tapi tuan juga harus denga kata hati tuan bahwa itu adalah modal besar bagi kemerdekaan Indonesia. Untuk tuan tahu, itu bukanlah ranatik, itu adalah gairah.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +202
  • Fiersa Besari Aku tidak mahir berkata-kata, tapi aku tahu cara mendoakanmu.
    Sumber: Garis Waktu
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +201
  • Abraham Lincoln Anda dapat menipu semua orang untuk beberapa saat dan beberapa orang untuk selamanya. Namun Anda tidak akan bisa menipu semua orang untuk selamanya.
    Abraham Lincoln
    Negarawan dan presiden (ke-16) dari Amerika Serikat (1809 - 1865)
    - +
    +199
  • Sapardi Djoko Damono Aku ingin mencintaimu dengan sederhana Dengan kata yang tak sempat diucapkan kayu kepada api yang menjadikannya abu.
    Sumber: Aku ingin mencintamu dengan sederhana
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia (1940 - 2020)
    - +
    +198
  • Bob Marley Tak seorangpun kecuali diri kita sendiri yang dapat membebaskan pikiran kita.
    Asli: None but ourselves can free our minds.
    Bob Marley
    Penyanyi, pencipta lagu, dan musisi reggae dari Jamaika (1945 - 1981)
    - +
    +196
  • Jalaluddin Rumi Ketika aku jatuh cinta, aku merasa malu terhadap semua. Itulah yang dapat aku katakan tentang cinta.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +192
  • William Shakespeare Usia, seperti cinta, tak dapat disembunyikan.
    William Shakespeare
    Penyair dan dramawan dari Inggris (1564 - 1616)
    - +
    +190
  • Raditya Dika Mencintai tak harus memiliki, kata orang yang tidak pernah dicintai.
    Sumber: Manusia Setengah Salmon
    Raditya Dika
    Penulis, pelawak, aktor, pemeran dan sutradara dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +186
  • Agnes Davonar Terkadang arti kebahagiaan dapat terjadi karena kita melihat masa lalu dan membawanya ke masa depan untuk bercermin tentang kehidupan kita saat ini.
    Agnes Davonar
    Penulis online dan novel fiksi (1986 - )
    - +
    +181
  • Soe Hok Gie Yang paling berharga dan hakiki dalam kehidupan adalah dapat mencintai, dapat iba hati, dapat merasai kedukaan.
    Soe Hok Gie
    Aktivis Indonesia Tionghoa (1942 - 1969)
    - +
    +181
  • Martin Luther King Hanya di dalam kegelapan, kamu dapat melihat bintang-bintang.
    Asli: Only in the darkness can you see the stars.
    Martin Luther King
    Pendeta dan aktivis HAM dari Amerika Serikat (1929 - 1968)
    - +
    +178
  • Albert Einstein Hal yang paling indah yang dapat kita alami adalah kemisteriusan. Ini adalah sumber semua seni nyata dan ilmu pengetahuan.
    Asli: The most beautiful thing we can experience is the mysterious. It is the source of all true art and science.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +176
  • Abdullah Gymnastiar Orang yang diangkat memegang amanah jabatan sedang ia tidak memintanya, akan dapat banyak pertolongan dalam tugasnya.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +172
  • Khalil Gibran Kau dapat melupakan orang yang tertawa bersamamu, tapi jangan pernah melupakan orang yang telah menangis bersamamu.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +168
  • Mahatma Gandhi Berdoa bukanlah meminta. Itu adalah keinginan jiwa. itu adalah pengakuan akan kelemahan seseorang. Lebih baik berdoa dengan hati namun tanpa kata kata daripada berdoa dengan kata kata namun tanpa hati.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India (1869 - 1948)
    - +
    +167
  • Albert Einstein Perdamaian tidak dapat dijaga dengan kekuatan. Hal itu hanya dapat diraih dengan pengertian.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +162
  • Buya Hamka Kata-kata yang lemah dan beradab dapat melembutkan hati dan manusia yang keras.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +154
  • Soekarno Adakan Lenin ketika dia mendirika nefara Sobiet Rusia merdeka telah mempunyai Dnepropetrovsk, dan yang maha besar di sungai Dnepr? Apa ia telah mempunyai stasiun raduo yang menyundul ke angkasa? Apa ia telah mempunyai kereta api yang cukup meliputi seluruh negara Rusia? Apakah tiap-tiap orang Rusia pada waktu Lenin mendirikan Soviet Rusia merdeka telah dapat membaca dan menulis? Tidak, Tuan-tuan yang terhormat.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +153
  • Albert Einstein Jika Anda tidak dapat menjelaskan sesuatu hal secara sederhana, itu artinya Anda belum cukup paham.
    Asli: If you can't explain it simply, you don't understand it well enough.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +152
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bijak/kata-dapat akan selalu Anda temukan di (halaman 4)