Kata-kata Bijak sama bijak/kata-bagaimana

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 2271.

  • Jalaluddin Rumi Jika Anda jengkel terhadap setiap gesekan, bagaimana cermin Anda akan dipoles.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +238
  • Soekarno Kasihan burung itu, birakan dia mencari makan di alam bebas. Kamu orang belum pernah mengalami bagaimana susahnya orang ditahan, dipenjarakan tanpa ada kesalahan. Maka jangan ada pengawal saya memenjarakan burung dalam sangkar, sekalipin sangkarnya dari emas.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +236
  • Emha Ainun Nadjib Kata ahli pedang, ilmu pedang tertinggi adalah kalau sudah bisa membelah kapas yang melayang-layang tanpa mengubah arah gerak kapas itu. Aneh, ujian tertinggi bagi keahlian pedang bukanlah baja atau batu karang melainkan kapas. Kekerasan yang telah mencapai puncaknya berubah menjadi kelembutan, kelembutan tak bisa dikalahkan oleh kekerasan.
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. (1953 - )
    - +
    +234
  • Jalaluddin Rumi Kata-kata lembut yang kita katakan kepada pasangan kita tersimpan di suatu tempat rahasia di surga. Pada suatu hari, mereka akan berjatuhan bagaikan hujan, lalu tersebar, dan misteri cinta kita akan tumbuh bersemi di segala penjuru dunia.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +207
  • Buya Hamka Tuan boleh kata muslim itu fanatik, tapi tuan juga harus denga kata hati tuan bahwa itu adalah modal besar bagi kemerdekaan Indonesia. Untuk tuan tahu, itu bukanlah ranatik, itu adalah gairah.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +202
  • Fiersa Besari Aku tidak mahir berkata-kata, tapi aku tahu cara mendoakanmu.
    Sumber: Garis Waktu
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +201
  • Sapardi Djoko Damono Aku ingin mencintaimu dengan sederhana Dengan kata yang tak sempat diucapkan kayu kepada api yang menjadikannya abu.
    Sumber: Aku ingin mencintamu dengan sederhana
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia (1940 - 2020)
    - +
    +198
  • Albert Einstein Kecerdasan tidak banyak berperan dalam proses penemuan. Ada suatu lompatan dalam kesadaran, sebutlah itu intuisi atau apapun namanya, solusinya muncul begitu saja dan kita tidak tahu bagaimana atau mengapa.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat (1879 - 1955)
    - +
    +189
  • Raditya Dika Mencintai tak harus memiliki, kata orang yang tidak pernah dicintai.
    Sumber: Manusia Setengah Salmon
    Raditya Dika
    Penulis, pelawak, aktor, pemeran dan sutradara dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +185
  • John Lennon Aku tak akan mengubah penampilanku atau bagaimana caraku merasakan sesuatu demi menyesuaikan diri pada apapun.
    John Lennon
    Musisi rock dari Britania Raya (1940 - 1980)
    - +
    +184
  • Salsa Oktifa Tuhan tidak mungkin sedang mengantuk dan salah menaruhku dalam sebuah tempat dan dalam suatu waktu, bukan? Atau Tuhan tengah mengajakku bercanda, dengan sketsa lelucon drama percintaan kacangan ini? Atau Tuhan sedang menunjukkan bakat terpendamku, mampu berakting bahagia dan menyunggingkan senyum sepanjang malam, sekali pun dalam diriku aku tengah sekarat? Atau Tuhan tengah bosan dengan urusan-urusan lainnya dan sedang ingin sedikit ‘bersenang-senang’ dengan hidupku? Tidak. Tuhan hanya ingin menguji kesabaranku. Bagaimana aku bisa bertahan dalam situasi ini jelas tidak lebih sulit dibanding dengan bertahan hidup yang sudah kulakukan selama ini. Aku yakin bisa melewati ini dengan mudah. Aku hanya perlu mengesampingkan sedikit emosi yang muncul sejenak, lantas menggantinya dengan pikiran dan logika.
    Sumber: Hatimu 206
    Salsa Oktifa
     
    - +
    +172
  • Mahatma Gandhi Berdoa bukanlah meminta. Itu adalah keinginan jiwa. itu adalah pengakuan akan kelemahan seseorang. Lebih baik berdoa dengan hati namun tanpa kata kata daripada berdoa dengan kata kata namun tanpa hati.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India (1869 - 1948)
    - +
    +167
  • Fiersa Besari Baik, buruk, rupawan, jelek, semua bagaimana persepsi dan dari sudut mana kau berdiri untuk memandang.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +162
  • Socrates Bagaimana pun, menikahlah. Kalau kau mendapatkan istri yang baik, kau akan memetik kebahagiaan. Kalau kau mendapatkan istri yang buruk, kau akan menjadi seorang filsuf.
    Socrates
    Filsuf dari Yunani (469 SM - 399 SM)
    - +
    +157
  • Joko Widodo Kalau kita tidak pernah turun ke bawah, tidak bersentuhan kulit dengan rakyat, bagaimana kita bisa merasakan keluhan rakyat?
    Joko Widodo
    Presiden ke-7 Indonesia (1961 - )
    - +
    +154
  • Buya Hamka Kata-kata yang lemah dan beradab dapat melembutkan hati dan manusia yang keras.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +154
  • Bacharuddin Jusuf Habibie Mau ganteng atau tidak, kalau hatinya tidak satu frekuensi, bagaimana?
    Sumber: Habibie dan Ainun
    Bacharuddin Jusuf Habibie
    Politikus dan Presiden Indonesia Ke 3 (1936 - 2019)
    - +
    +154
  • Tere Liye Berhentilah bertanya bagaimana menemukan pasangan yang baik. Mulailah menjadi orang yang baik dan terus lebih baik. Maka dengan sendirinya akan ditemukan.
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +153
  • Fiersa Besari Karenamu, saya mendefinisikan ulang kata aku menjadi tidak boleh egois, kau menjadi alasan untuk tetap melangkah, dan kita menjadi sesuatu yang harus diperjuangkan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +152
  • Soekarno Entah bagaimana tercapainya persatuan itu, entah bagaimana rupanya persatuan itu, akan tetapi kapal yang membawa kita ke Indonesia Merdeka itulah Kapal Persatuan adanya.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +151
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bijak/kata-bagaimana akan selalu Anda temukan di (halaman 3)