Kata-kata Bijak sama bermimpi

  • Kamu harus bermimpi sebelum mimpimu menjadi kenyataan.
  • Untuk menjadi penulis, yang dibutuhkan hanyalah kemauan keras untuk menulis dan kemudian mempraktekkannya, orang yang hanya mempunyai kemauan untuk menulis namun tidak pernah melakukannya maka ia sama saja dengan bermimpi untuk memiliki mobil, tanpa ada usaha dan kerja keras untuk memilikinya.
  • Hidup adalah sebuah petualangan besar, dan bermimpi adalah langkah awal sebuah cita-cita.
  • Hidup kita tidak ditentukan orang lain dan tak ada seorang pun yang berhak merusak kebahagiaanmu. Tetaplah bermimpi yang tinggi, teruslah rendah hati. Kaulah tuan bagi dirimu sendiri.
  • Untuk meraih cita-cita besar, kita tak hanya perlu bertindak, namun juga bermimpi; tak hanya perlu merencanakan, namun harus meyakini.
  • Di dunia yang penuh dengan kebencian, kita harus tetap berani berharap.
Dalam dunia yang penuh dengan kemarahan kita harus tetap berani hidup dengan nyaman
Di dunia yang penuh dengan keputusasaan, kita harus tetap berani untuk bermimpi dan di dunia yang penuh dengan keraguan, kita harus tetap bera
  • Orang “Pintar” berlogika sehingga bermimpi sesuatu yang secara logika bisa di capai. Orang “bodoh” tidak perduli dengan logika, yang penting dia bermimpi sesuatu, sangat besar, bahkan sesuatu yang tidak mungkin dicapai menurut orang lain.
  • Satu dari hal yang paling tragis yang aku tahu mengenai sifat manusia adalah kita semua cenderung menunda hidup. Kita semua bermimpi mengenai beberapa taman mawar diatas cakrawala daripada menikmati mawar yang mekar di luar jendela kita hari ini.
  • Jika tindakan-tindakan Anda mengilhami orang lain untuk bermimpi lebih, belajar lebih, bekerja lebih, dan menjadi lebih baik, Anda adalah seorang pemimpin.
  • Bermimpi dan berdoalah karna Tuhan akan memeluk mimpi – mimpimu itu.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 121.

  • Soekarno Seribu orang tua bisa bermimpi, satu orang pemuda bisa mengubah dunia.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +448
  • Bambang Pamungkas Jangan pernah berhenti bermimpi karena mungkin suatu saat nanti, mimpi kalian akan jadi kenyataan.
    Bambang Pamungkas
    Pemain sepak bola Indonesia (1980 - )
    - +
    +311
  • Bob Sadino Orang “Pintar” berlogika sehingga bermimpi sesuatu yang secara logika bisa di capai. Orang “bodoh” tidak perduli dengan logika, yang penting dia bermimpi sesuatu, sangat besar, bahkan sesuatu yang tidak mungkin dicapai menurut orang lain.
    Bob Sadino
    Pengusaha dari Indonesia (1933 - 2015)
    - +
    +122
  • Seneca Dunia tertidur dan orang-orang sedang bermimpi. Tapi esok, ketika subuh tiba, kita bisa membuat mimpi kita menjadi kenyataan.
    Seneca
    Filsuf, negarawan dan dramawan dari Romawi Kuno (5 SM - 65)
    - +
    +114
  • Michael Jackson Di dunia yang penuh dengan kebencian, kita harus tetap berani berharap.
    Dalam dunia yang penuh dengan kemarahan kita harus tetap berani hidup dengan nyaman
    Di dunia yang penuh dengan keputusasaan, kita harus tetap berani untuk bermimpi dan di dunia yang penuh dengan keraguan, kita harus tetap berani percaya.
    Michael Jackson
    Penyanyi dan penulis lagu dari Amerika Serikat (1958 - 2009)
    - +
    +107
  • Eross Chandra Saya adalah salah satu dari jutaan anak yang tumbuh dengan musik Slank di era awal ’90-an. Bagi saya, sebelumnya musik hanya sekadar bernyanyi dan bermimpi. Tapi saat mereka muncul, musik adalah suatu pilihan yang bisa menjadi gaya hidup dan inspirasi, pola pikir generasi ’90-an. Di segi musikalitas, Slank adalah band rock & roll yang bercita rasa Indonesia. Saya berani bertaruh, belum tentu musisi bule bisa membuat atau memainkan komposisi seperti mereka.
    Eross Chandra
     
    - +
    +67
  • Andrea Hirata Bermimpi dan berdoalah karna Tuhan akan memeluk mimpi – mimpimu itu.
    Andrea Hirata
    Penulis dari Indonesia (1967 - )
    - +
    +58
  • Ahmad Fuadi Kalau kalian mau sesuatu dan ingin menjadi sesuatu, jangan hanya bermimpi dan berdoa tapi berbuatlah, berubahlah dan lakukan saat ini, sekarang juga!
    Ahmad Fuadi
    Penulis dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +58
  • Prisca Primasari Ada kalanya batas mimpi dan kenyataan terasa begitu kabur, terutama bila terlalu sering bermimpi.
    Sumber: Éclair: Pagi Terakhir di Rusia
    Prisca Primasari
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +53
  • Edgar Allan Poe Mereka yang bermimpi di siang hari menyadari bahwa banyak hal yang hilang saat mereka bermimpi malam hari.
    Asli: They who dream by day are cognizant of many things which escape those who dream only by night.
    Sumber: Eleonora
    Edgar Allan Poe
    Penyair, penulis dan pengkritik dari Amerika Serikat (1809 - 1849)
    - +
    +51
  • Dr. A. P. J. Abdul Kalam Kamu harus bermimpi sebelum mimpimu menjadi kenyataan.
    Asli: You have to dream before your dreams can come true.
    Sumber: Wings of Fire h. 112
    - +
    +44
  • Anatole France Untuk meraih cita-cita besar, kita tak hanya perlu bertindak, namun juga bermimpi; tak hanya perlu merencanakan, namun harus meyakini.
    Asli: Pour accomplir de grandes choses, nous devons non seulement agir, mais aussi rêver; non seulement planifier, mais y croire.
    Anatole France
    Penulis dan Peraih Nobel Sastra (1921) dari Perancis (1844 - 1924)
    - +
    +43
  • Hendri Agustin Hidup adalah sebuah petualangan besar, dan bermimpi adalah langkah awal sebuah cita-cita.
    Hendri Agustin
    Pemandu wisata dan penulis dari Indonesia
    - +
    +41
  • Abdurahman Faiz Aku selalu bermimpi matahari melahirkan para guru dan guru melahirkan para matahari.
    Sumber: Guru Matahari
    Abdurahman Faiz
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +39
  • Muhammad Ali Jika kau bahkan pernah bermimpi untuk mengalahkanku, lebih baik kau bangun dan meminta maaf.
    Muhammad Ali
    Petinju dari Amerika Serikat (1942 - 2016)
    - +
    +39
  • Michael Jackson Mari kita bermimpi tentang hari esok di mana kita bisa benar-benar mencintai dari jiwa, dan mengerti bahwa cinta adalah kebenaran hakiki yang ada di jantung dari semua ciptaan.
    Asli: Let us dream of tomorrow where we can truly love from the soul, and know love as the ultimate truth at the heart of all creation.
    Michael Jackson
    Penyanyi dan penulis lagu dari Amerika Serikat (1958 - 2009)
    - +
    +35
  • Dahlan Iskan Mimpi sebaiknya tidak terlalu jauh sehingga bisa tercapai. Tetapi, saat sudah tercapai, orang harus bisa bermimpi lagi. Begitu seterusnya sehingga hidup akan selalu indah dan berwarna.
    Dahlan Iskan
    Politikus dari Indonesia (1951 - )
    - +
    +35
  • John Quincy Adams Jika tindakan-tindakan Anda mengilhami orang lain untuk bermimpi lebih, belajar lebih, bekerja lebih, dan menjadi lebih baik, Anda adalah seorang pemimpin.
    Asli: If your actions inspire others to dream more, learn more, do more and become more, you are a leader.
    John Quincy Adams
    Presiden (ke-6) dari Amerika Serikat (1767 - 1848)
    - +
    +29
  • Chiang Kai-shek Kita hidup untuk saat ini, kita bermimpi untuk masa depan, dan kita belajar untuk kebenaran abadi.
    Chiang Kai-shek
    Pemimpin politik dan militer Cina (1887 - 1975)
    - +
    +28
  • Anatole France Masa depan adalah tempat yang nyaman untuk bermimpi.
    Asli: L'avenir est un lieu commode pour y mettre des songes.
    Anatole France
    Penulis dan Peraih Nobel Sastra (1921) dari Perancis (1844 - 1924)
    - +
    +28
Semua kata bijak dan ucapan terkenal bermimpi akan selalu Anda temukan di