Kata-kata Bijak dari Najwa Shihab

Najwa Shihab

Najwa Shihab

Presenter berita, jurnalis dari Indonesia

Hidup: 1977 -

Kategori: Media Negara: FlagIndonesia

Lahir: 16 September 1977

Kata-kata Bijak 141 s/d 160 dari 560.

  • Negarawan yang taat konstitusi, bukan menyerah pada selera politisi.
    Sumber: Kontroversi Toleransi
    Najwa Shihab
    - +
    +37
  • Usia terlalu ringkas untuk dilewatkan tanpa melakukan perubahan.
    Sumber: Berani Tampil Beda
    Najwa Shihab
    - +
    +37
  • Jika sidang etik bisa dipermainkan tanpa secuil kehormatan, sidang rakyat harus bisa melawan.
    Sumber: Sidang Rakyat : Mosi Tidak Percaya
    Najwa Shihab
    - +
    +36
  • Kenyamanan jauh lebih menggoda, kemapaman dianggap lebih utama.
    Sumber: Menolak Bungkam
    Najwa Shihab
    - +
    +36
  • Media selalu punya kesempatan emas, membangun keterlibatan sosial dan solidaritas.
    Sumber: Mantra Layar Kaca
    Najwa Shihab
    - +
    +36
  • Mereka berani mengambil posisi, bahkan berlaku bak politisi. Bersikap gamblang dan berbicara lantang, karena percaya pada sang penantang.
    Sumber: Selebriti Pengganda Simpati
    Najwa Shihab
    - +
    +36
  • Skandal rekaman itu jelas menunjukkan, para benalu tak tahu malu hidup kekal berkelanjutan.
    Sumber: Sidang Rakyat : Mosi Tidak Percaya
    Najwa Shihab
    - +
    +36
  • Memerangi HIV/AIDS tak cukup seruan moral, perbaikan kesejahteraan & pendidikan adalah jalan keluar.
    Sumber: Melawan Prasangka
    Najwa Shihab
    - +
    +35
  • Harta dan tahta, memang dua sisi yang tak bisa dipisahkan. Perputaran uang, jadi bahan bakar kekuasaan.
    Sumber: Saksi Kunci
    Najwa Shihab
    - +
    +34
  • Televisi dituntut sanggup memediasi, antara idealisme dan kalkulasi industri.
    Sumber: Elite Layar Kaca
    Najwa Shihab
    - +
    +34
  • Inilah resikonya jika politik dipenuhi drama urusan publik pun menjelma jadi sekadar telenovela.
    Sumber: Pemicu Kontroversi
    Najwa Shihab
    - +
    +33
  • Setiap kita bisa mengambil pelajaran, pembangunan membutuhkan kedamaian dan keadilan.
    Sumber: Dari Aceh - Pesan Untuk Negeri
    Najwa Shihab
    - +
    +33
  • Kita mungkin bosan dengan muka yang itu-itu saja, tapi yang muda juga harus kasih bukti yang jelas dan nyata.
    Sumber: Darah Muda Daerah
    Najwa Shihab
    - +
    +32
  • Rakyat senang orang pintar berpolitik, apalagi yang bijak menjaga etika publik.
    Sumber: Ambisi Memimpin Negeri
    Najwa Shihab
    - +
    +32
  • Jabatan menjadi berhala, ketika penguasa lebih sayang dukunnya.
    Sumber: Klenik Politik
    Najwa Shihab
    - +
    +31
  • Klise & pemanis politik berhamburan, transaksi instan sibuk mencari jalan.
    Sumber: Pilihlah Aku
    Najwa Shihab
    - +
    +31
  • Proklamasi harusnya tak berhenti sekadar deklarasi, sebab merdeka mestinya bukan alat propaganda.
    Sumber: Habibie dan Suara Anak Negeri
    Najwa Shihab
    - +
    +31
  • Sidang itu tak boleh hanya jadi tontonan apalagi dagelan, ini ujian integritas bagi dewan kehormatan.
    Sumber: Sidang Rakyat : Mosi Tidak Percaya
    Najwa Shihab
    - +
    +31
  • Koruptor harusnya menyesal & sadar, bukan malah kembali melanggar.
    Sumber: Penjara Istimewa
    Najwa Shihab
    - +
    +30
  • Lama dilupakan dalam pembangunan, dipanggang api pertikaian dan perseteruan.
    Sumber: Melihat Ke Timur
    Najwa Shihab
    - +
    +30
Semua kata bijak dan ucapan terkenal Najwa Shihab akan selalu Anda temukan di (halaman 8)

Tentang Najwa Shihab

Najwa Shihab lahir di Makassar, 16 September 1977. Ia merupakan alumni Fakultas Hukum UI Tahun 2000. Namanya mulai terkenal sebagai seorang presenter berita saat mulai membawakan program acara bincang-bincang Mata Najwa di Metro TV.

Banyak penghargaan berhasil ia raih. Diantaranya terpilih sebagai Jurnalis Terbaik Metro TV pada tahun 2006, masuk dalam nominasi Pembaca Berita Terfavorit di Panasonic Global Award hingga masuk dalam nominasi lima besar di ajang penghargaan tingkat Asia yakni Asian Television Award untuk kategori Best Current Affairs/Talkshow presenter.