Kata-kata Bijak dari Origamiara dari Rezza Dwi

Rezza Dwi

Rezza Dwi

Penulis dari Indonesia

Kategori: Penulis (Modern) Negara: FlagIndonesia

  • Tidakkah kau tahu cara angin merayu?. Ia hanya berbisik, kemudian ribuan ilalang terlena. Seperti layaknya kamu hanya sesederhana itu, tetapi aku selalu terpana.
  • Hati berhak mendapatkan ketenangan, bukan hanya gusar menunggu dengan harapan.
  • Terkadang, menjadi yang diandalkan itu tidak menyenangkan.

Kata-kata Bijak 1 s/d 18 dari 18.

  • Tidakkah kau tahu cara angin merayu?. Ia hanya berbisik, kemudian ribuan ilalang terlena. Seperti layaknya kamu hanya sesederhana itu, tetapi aku selalu terpana.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +19
  • Hati berhak mendapatkan ketenangan, bukan hanya gusar menunggu dengan harapan.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +7
  • Origamiara memberikan contoh bagaimana sebuah cerita punya nyawa dan mampu bertutur dengan penuh sajian makna untuk direnungi.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +5
  • Akan ada saatnya kita menemukan atau ditemukan. Sebelum waktu itu tiba, kita bisa fokus pada tujuan, pada masa depan.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +3
  • Apa yang menyenangkan dari menyimpan sayang sendirian?
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +2
  • Manusia baru sadar saat apa yang mereka punya mulai menghilang.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +2
  • Selalu ada kekurangan dan kelebihan untuk suatu hal.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +2
  • Bisa melihatnya terasa cukup. Gue merasa jadi makhluk paling bersyukur sedunia. Ketika orang lain banyak meminta, gue udah bisa seneng cuma karena lihat dia. Apa yang lebih menyenangkan dari mendapat bahagia yang sederhana?
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    +1
  • Akankah kamu dengan mudah menyukai orang yang mengaku menyukaimu tanpa menunjukkan diri? Kalau kamu menjadi seorang Dio, akankah kamu merasakan bingung yang sama?
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Apa jadinya kalau orang itu tahu? Kenapa dirinya mendadak tidak siap? Apa orang itu akan tambah membencinya?Atau orang itu akan melihatnya seperti apa yang selama ini Ara mau?
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Begini, Fardian. Dulu, gue ngerasa hidup itu nggak adil. Tapi, gue baru ngerasain sekarang kalau semua yang gue rasa nggak adil itu akan indah pada waktunya. Asyik," Ara terkikik. "Yah. Seseorang yang berjalan lebih lambat, sesungguhnya, bisa lebih mendapat banyak. Mereka lebih tahu gimana rasanya jatuh, gimana rasanya sulit, gimana caranya survive, dan gimana menghargai suatu pencapaian.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Menata kertas tak seperti menata hati. Andai mengucap rasa itu semudah melipat kertas ini. Aku akan membentuk berjuta lipatan
    Hanya untuk menyampaikan perasaan.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Seseorang yang berjalan lebih lambat, sesungguhnya, bisa lebih mendapat banyak. Mereka lebih tau gimana rasanya jatuh, gimana rasanya sulit, gimana caranya 'survive', dan gimana mengahargai suati pencapaian.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Terkadang, kita butuh bersedih untuk bisa merasakan apa yang dinamakan senang.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Terkadang, kita butuh menangis untuk bisa merasakan nikmatnya tertawa.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Terkadang, menjadi yang diandalkan itu tidak menyenangkan.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Tidak semua orang yang tahu akan mengerti. Jika dia tidak memberi, jangan meminta.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
     0
  • Jika dia tidak mengejar, kamu perlu sadar. Kamu belum jadi orang cukup berarti untuk dia pertahankan.
    Origamiara
    Rezza Dwi
    - +
    -1
Semua kata bijak dan ucapan terkenal Origamiara dari Rezza Dwi akan selalu Anda temukan di JagoKata.com

Lihat semua kata-kata bijak dari Rezza Dwi