Kata-kata Bijak dari Long Walk to Freedom dari Nelson Mandela

Nelson Mandela

Nelson Mandela

Pengacara, politikus dari Afrika Selatan

Hidup: 1918 - 2013

Kategori: Politics Negara: FlagAfrika Selatan

Lahir: 18 Juli 1918 Meninggal: 5 Desember 2013

  • Untuk bebas tidak hanya membuang satu rantai. Tetapi untuk hidup dalam rasa saling menghargai dan memperbesar kebebasan orang lain.
  • Nelson Mandela
  • Nelson Mandela
  • Saya belajar bahwa keberanian tidak akan pernah absen dari ketakutan. Tetapi mereka berhasil menang atas itu. Orang berani bukan mereka yang tidak pernah merasa takut, tapi mereka yang bisa menaklukkan rasa takut itu.
  • Saya menyukai teman yang memiliki pikiran terbuka karana mereka akan melayanimu untuk melihat segala masalah dari berbagai sudut pandang.
  • Nelson Mandela
  • Menolak pemenuhan hak asasi manusia berarti menantang kemanusiaan itu sendiri. Membuat seseorang berada dalam penderitaan dengan kelaparan dan hidup yang penuh kekurangan (kemiskinan) berarti tidak memanusiakan mereka. Namun, hal-hal tersebut merupakan nasib buruk yang menimpa semua orang kulit hita
  • Nelson Mandela
  • Kita harus menggunakan waktu dengan bijaksana dan selamanya menyadari bahwa waktu selalu siap untuk berbuat benar.
  • Tak ada jalan mudah untuk mencapai kemerdekaan di mana pun. Banyak dari kita berkali-kali harus melewati lembah dengan bayangan kematian sebelum mencapai puncak cita-cita kita itu.
  • Nelson Mandela
  • Kunci untuk bahagia adalah menjalani hidup seolah-olah tidak ada yang mengawasi, dan mengekspresikan diri seolah-olah semua orang mendengarkan.
  • Tak ada orang yang terlahir untuk membenci orang lain karena warna kulitnya, latar belakangnya, atau agamanya. Orang harus belajar untuk membenci. Jika bisa belajar untuk membenci, maka mereka bisa diajar untuk mengasihi karena kasih lebih alamiah bagi hati manusia ketimbang sebaliknya.
  • Nelson Mandela
  • Mengatasi kemiskinan bukan sebuah sikap amal. Itu merupakan tindakan keadilan. Itu merupakan perlindungan terhadap hak asasi manusia yang fundamental, hak atas martabat dan kehidupan yang layak. Selagi kemiskinan berlanjut, tidak ada kemerdekaan sejati.
  • Sebuah hati yang baik dan sebuah kepala yang baik akan selalu menjadi sebuah kombinasi yang dahsyat.
  • Lebih baik untuk memimpin dari belakang dan menempatkan orang lain di depan, terutama ketika Anda merayakan kemenangan ketika hal-hal baik terjadi. Anda mengambil garis depan ketika ada bahaya. Kemudian orang-orang akan menghargai kepemimpinan Anda.
  • Saya mengakui bahwa saya punya hak apa pun untuk menghakimi orang lain berdasarkan adat kebiasaan saya sendiri, betapa pun saya boleh bangga dengan kebiasaan saya itu.
  • Orang harus belajar untuk membenci dan jika mereka dapat belajar untuk membenci, mereka dapat diajarkan untuk mencintai.
  • Sampai saya dipenjara, saya tidak pernah sepenuhnya menghargai kapasitas ingatan, sebuah dawai tak berujung dari informasi yang bisa disimpan kepala.
+17

Kata-kata Bijak 1 s/d 5 dari 5.

  • Untuk bebas tidak hanya membuang satu rantai. Tetapi untuk hidup dalam rasa saling menghargai dan memperbesar kebebasan orang lain.
    Asli: To be free is not merely to cast off one's chains, but to live in a way that respects and enhances the freedom of others.
    Long Walk to Freedom (1995)
    Nelson Mandela
    - +
    1k
  • Saya belajar bahwa keberanian tidak akan pernah absen dari ketakutan. Tetapi mereka berhasil menang atas itu. Orang berani bukan mereka yang tidak pernah merasa takut, tapi mereka yang bisa menaklukkan rasa takut itu.
    Asli: I learned that courage was not the absence of fear, but the triumph over it. The brave man is not he who does not feel afraid, but he who conquers that fear.
    Long Walk to Freedom (1995)
    Nelson Mandela
    - +
    +577
  • Sebuah hati yang baik dan sebuah kepala yang baik akan selalu menjadi sebuah kombinasi yang dahsyat.
    Asli: A good head and a good heart are always a formidable combination.
    Long Walk to Freedom (1995)
    Nelson Mandela
    - +
    +61
  • Orang yang berani bukanlah orang yang tidak merasa takut, tetapi orang yang mengalahkan rasa takut itu.
    Asli: The brave man is not he who does not feel afraid, but he who conquers that fear.
    Long Walk To Freedom (1995)
    Nelson Mandela
    - +
    +31
  • Setelah mendaki sebuah bukit yang besar, orang hanya akan menemukan bahwa ada banyak bukit lagi untuk didaki.
    Asli: After climbing a great hill, one only finds that there are many more hills to climb.
    Long Walk to Freedom
    Nelson Mandela
    - +
    +31
Semua kata bijak dan ucapan terkenal Long Walk to Freedom dari Nelson Mandela akan selalu Anda temukan di JagoKata.com

Lihat semua kata-kata bijak dari Nelson Mandela

Buku dari Nelson Mandela:

Kata kunci dari kata bijak ini: