Kata-kata Bijak sama yakini

  • Kegiatan fisik dalam menulis fiksi bertolak belakang dengan hasil yang didapat. Kegiatan tersebut adalah duduk tegang dan jenuh sepanjang siang atau malam di depan meja dan mesin ketik, pada saat aku ingin berdiri dan pergi ke suatu tempat untuk melihat sesuatu yang aku yakini lebih menarik dibandin
  • Dengan keyakinan success is my right! Sukses adalah hak saya & setiap orang, maka usir semua sikap ragu-ragu dan  takut gagal. Yakini kita dilahirkan untuk sukses! Sukses adalah hak kita semua.
  • Aku milikmu, kau milikku. Itu yang kita yakini. Kau terkunci di dalam hatiku, kunci kecilnya sudah hilang. Kau harus tinggal di sana selamanya.
  • Pekerjaan Anda akan mengisi sebagian besar hidup Anda, dan satu-satunya cara untuk benar-benar puas adalah melakukan apa yang Anda yakini adalah pekerjaan besar.
  • Kebahagiaan manusia dibentuk dari keyakinannya. Apa yang ia yakini, itulah dia.
  • Saya mendukung kebebasan berekspresi, melakukan apa yang Anda yakini, dan mengejar impian Anda.
  • Kau mungkin telah kehilangan ibumu. Dan, kau merasa ia telah benar-benar pergi. Kau tahu ia berada di suatu tempat yang kau yakini sebagai pelabuhan paling abadi. Kau mendoakannya setiap waktu, menaburkan kembang dengan jemari yang menyimpan rindu, lalu meninggalkan pemakaman dengan hati kehilangan.
  • Berjuanglah untuk apa yang kita yakini, tanpa berusaha membuktikan apa pun kepada siapa pun; tetaplah tenang dan tidak banyak cakap, sebagaimana orang yang telah memiliki keberanian untuk menentukan takdirnya sendiri.
  • Menulis novel harus berbekal sesuatu yang Anda yakini agar Anda tetap bertahan.
+6

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 61.

  • Bhagavad Gita Kebahagiaan manusia dibentuk dari keyakinannya. Apa yang ia yakini, itulah dia.
    Bhagavad Gita
     
    - +
    +301
  • Paulo Coelho Berjuanglah untuk apa yang kita yakini, tanpa berusaha membuktikan apa pun kepada siapa pun; tetaplah tenang dan tidak banyak cakap, sebagaimana orang yang telah memiliki keberanian untuk menentukan takdirnya sendiri.
    Sumber: Seperti Sungai yang mengalir
    Paulo Coelho
    Penulis dari Brazil (1947 - )
    - +
    +142
  • Erskine Caldwell Kegiatan fisik dalam menulis fiksi bertolak belakang dengan hasil yang didapat. Kegiatan tersebut adalah duduk tegang dan jenuh sepanjang siang atau malam di depan meja dan mesin ketik, pada saat aku ingin berdiri dan pergi ke suatu tempat untuk melihat sesuatu yang aku yakini lebih menarik dibanding apa yang sedang aku kerjakan.
    Erskine Caldwell
    Penulis dari Amerika Serikat (1903 - 1987)
    - +
    +68
  • Emha Ainun Nadjib Kalau sama Tuhan kita harus 100%, kalau kepada ilmu kita, cukup 99%. Seluruh yang saya ketahui dan yakini benar itu belum tentu benar. Maka saya tidak mempertahankan yang saya yakini benar karena mungkin mendapatkan ilmu yang lebih tinggi.
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. (1953 - )
    - +
    +34
  • Alberthiene Endah Kau mungkin telah kehilangan ibumu. Dan, kau merasa ia telah benar-benar pergi. Kau tahu ia berada di suatu tempat yang kau yakini sebagai pelabuhan paling abadi. Kau mendoakannya setiap waktu, menaburkan kembang dengan jemari yang menyimpan rindu, lalu meninggalkan pemakaman dengan hati kehilangan. Lalu, kau menciptakan jarak, atau lebih tepatnya secara alamiah kau diarahkan untuk membuat jarak. Dan, ibumu tinggal menjadi kenangan.
    Sumber: Athirah 1
    Alberthiene Endah
    Penulis dari Indonesia (1970 - )
    - +
    +25
  • Crook-Brauer Cemburu lebih terkait dengan perasaan seseorang yang takut kehilangan sesuatu yang ia yakini bisa dikontrol atau dimiliki daripada sekadar dicintai. Cemburu mungkin tanda seseorang merasa tidak berdaya saat kekasihnya menikmati kedekatan dengan orang lain.
    Sumber: Quantum love between eros and libid
    Crook-Brauer
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +23
  • Wulanfadi Cinta memang terkadang rumit. Menuntut pembuktian ketika kata hati sebenarnya sudah membuktikannya. Mencari jalan keraguan pada apa yang sudah kita yakini.
    Sumber: Story of Seth
    Wulanfadi
    Penulis dari Indonesia (1999 - )
    - +
    +11
  • Mario Teguh Jika yang kau genggam itu berduri dan menyengat, mengapakah engkau masih bertahan menggenggamnya? Jika kau yakini jodohmu itu ada di tangan Tuhan, mengapakah engkau tak membebaskan tanganmu untuk mengambil belahan jiwamu itu dari tangan Tuhan? Lebih logislah.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +10
  • Tony Dorestt Merealisasikan kesuksesan yang Anda pilih, mutlak membutuhkan perjuangan menemukan objek konsentrasi, pedoman hidup yang Anda yakini, motivasi yang dapat mendorong, dan inspirasi yang dapat mencerahkan.
    Tony Dorestt
     
    - +
    +10
  • Frau Ava Aku milikmu, kau milikku. Itu yang kita yakini. Kau terkunci di dalam hatiku, kunci kecilnya sudah hilang. Kau harus tinggal di sana selamanya.
    Frau Ava
    Penyair dari Jerman (1060 - 1127)
    - +
    +6
  • Alain Berpikir adalah mengingkari apa yang kita yakini.
    Asli: Réfléchir, c'est nier ce que l'on croit.
    Sumber: Propos sur la religion
    Alain
    Filsuf dan eseis (ns. dari Émile Augiste Chartier) dari Perancis (1868 - 1951)
    - +
    +4
  • Madonna Saya mendukung kebebasan berekspresi, melakukan apa yang Anda yakini, dan mengejar impian Anda.
    Asli: I stand for freedom of expression, doing what you believe in, and going after your dreams.
    Madonna
    Pemusik, penyanyi dan aktris dari Amerika Serikat (1958 - )
    - +
    +4
  • Khrisna Pabichara Apa yang kita yakini benar belum tentu dianggap benar oleh oranglain.
    Sumber: Surat Dahlan 75
    Khrisna Pabichara
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • James Stephens Apapun yang bisa di bayangkan pikiran manusia, serta di yakini dan diusahakannya.Pasti akan tercapai!
    Sumber: The Seven Habits of Highly Effective Teens
    James Stephens
    Penulis dan penyair dari Irlandia (1882 - 1950)
    - +
    +3
  • Joe Hartanto Kesuksesan anda tidak ditentukan oleh apa yang orang lain katakan, tetapi ditentukan oleh apa yang anda yakini di pikiran anda, apa yang anda katakan pada diri anda, dan apa yang anda lakukan untuk mewujudkannya.
    Joe Hartanto
    Pengusaha dari Indonesia
    - +
    +3
  • Oprah Winfrey Anda menjadi apa yang Anda yakini, bukan apa yang Anda pikirkan atau apa yang Anda inginkan.
    Asli: You become what you believe, not what you think or what you want.
    Oprah Winfrey
    TV host dan aktris dari Amerika Serikat (1954 - )
    - +
    +2
  • Diego Christian Hidup adalah keberanian menjalani apa yang kita yakini benar. Bukan hanya tentang hidup, tetapi juga cinta.
    Sumber: Kepada Gema 206
    Diego Christian
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +2
  • A.A. Milne Jika ada hari esok ketika kita tidak bersama ... ada sesuatu yang harus selalu kamu ingat. Kamu lebih berani dari yang kamu yakini, lebih kuat dari yang tampak, dan lebih pintar dari yang kamu kira. Tapi yang paling penting adalah, bahkan jika kita terpisah ... Aku akan selalu bersamamu.
    Asli: If ever there is tomorrow when we're not together... there is something you must always remember. You are braver than you believe, stronger than you seem, and smarter than you think. But the most important thing is, even if we're apart... I'll always be with you.
    A.A. Milne
     
    - +
    +2
  • J.K. Rowling Menulis novel harus berbekal sesuatu yang Anda yakini agar Anda tetap bertahan.
    J.K. Rowling
    Novelis, Pencipta tokoh Harry Potter (1965 - )
    - +
    +2
  • Steve Jobs Pekerjaan Anda akan mengisi sebagian besar hidup Anda, dan satu-satunya cara untuk benar-benar puas adalah melakukan apa yang Anda yakini adalah pekerjaan besar.
    Asli: Your work is going to fill a large part of your life, and the only way to be truly satisfied is to do what you believe is great work.
    Steve Jobs
    Pendiri Apple Inc. dari Amerika Serikat (1955 - 2011)
    - +
    +2
Semua kata bijak dan ucapan terkenal yakini akan selalu Anda temukan di