Kata-kata Bijak sama tinggalkan…

  • Jatuh hati mengajarkan aku bagaimana memberanikan diri. Juga bagaimana menjadi sabar saat kau tinggalkan sendiri.
  • Aku tinggalkan Kekayaan alam Indonesia, biar semua negara besar dunia iri dengan Indonesia, dan aku tinggalkan hingga bangsa Indonesia sendiri yang mengolahnya.
  • Ambil pelajaran dari masa lalu, tinggalkan kenangan buruknya. Jangan biarkan belenggu kesedihan menutupi jalanmu menuju masa depan.
  • Wanita itu seperti kucing betina. Jika kau berusaha mendekatinya, ia akan menjauh darimu. Jika kau tinggalkan, dia akan mendekatimu.
  • Sekali anda mengerjakan sesuatu, jangan takut gagal dan jangan tinggalkan itu. Orang-orang yang bekerja dengan ketulusan hati adalah mereka yang paling bahagia.
  • Peluk kucup perempuan, tinggalkan kalau merayu,
Pilih kuda yang paling liar, pacu laju,
Jangan tambatkan pada siang dan malam
  • Jika kamu tidak bekerja dengan cinta, tetapi hanya dengan kebencian, lebih baik tinggalkan pekerjaanmu.
  • Jangan mengikuti kemana jalan akan membawamu, tapi pergilah dimana tidak ada jejak dan tinggalkan jejak.
  • Jadi, sudah sarapan? atau masih mengharap balas pesan? tinggalkan! buat apa menunggu, lebih baik kau isi tenaga untuk cinta yang baru.
  • Nilai sebuah persahabatan tidaklah terletak pada kurun waktu, melainkan pada makna yang ia tinggalkan dalam jiwa. Makna postitif untuk mengisi hidup, makna kehadirannya dalam senang, susah, tangis, tawa… seperti gemerlap bintang di langit. Yang tak pernah redup cahayanya, meski rembulan sedang berwu
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 62.

  • Boy Candra Jatuh hati mengajarkan aku bagaimana memberanikan diri. Juga bagaimana menjadi sabar saat kau tinggalkan sendiri.
    Sumber: Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang Chatting, hlm. 8
    Boy Candra
    Penulis dari Indonesia (1989 - )
    - +
    +374
  • Soekarno Aku tinggalkan Kekayaan alam Indonesia, biar semua negara besar dunia iri dengan Indonesia, dan aku tinggalkan hingga bangsa Indonesia sendiri yang mengolahnya.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +229
  • Wira Nagara Jadi, sudah sarapan? atau masih mengharap balas pesan? tinggalkan! buat apa menunggu, lebih baik kau isi tenaga untuk cinta yang baru.
    Sumber: Distilasi Alkena
    Wira Nagara
    Komika dari Indonesia (1992 - )
    - +
    +184
  • Jean-Jacques Rousseau Wanita itu seperti kucing betina. Jika kau berusaha mendekatinya, ia akan menjauh darimu. Jika kau tinggalkan, dia akan mendekatimu.
    Jean-Jacques Rousseau
    Penulis dan filsuf dari Perancis (1712 - 1778)
    - +
    +121
  • Ahmad Fuadi Singa jika tak tinggalkan sarang tak akan dapat mangsa. Anak panah jika tidak tinggalkan busur tak akan kena sasaran.
    Sumber: Negri Lima Menara
    Ahmad Fuadi
    Penulis dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +113
  • Khalil Gibran Jika kamu tidak bekerja dengan cinta, tetapi hanya dengan kebencian, lebih baik tinggalkan pekerjaanmu.
    Asli: If you cannot work with love but only with distaste, it is better that you should leave your work.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +71
  • Stephen Covey Jadikanlah hidupmu luar biasa & tinggalkan warisan abadi. Hidupmu adalah suatu misi, bukannya suatu karir. Karir adalah profesi, sedangkan misi adalah tujuan.
    Karir menanyakan, Untungnya apa sih buat saya ?. Misi menanyakan, Bagaimana caranya agar saya dpt membuat perbedaaan yang lebih baik ?
    Sumber: The Seven Habits of Highly Effective Teens
    Stephen Covey
    Penulis dari Amerika Serikat (1932 - 2012)
    - +
    +41
  • Chanakya Sekali anda mengerjakan sesuatu, jangan takut gagal dan jangan tinggalkan itu. Orang-orang yang bekerja dengan ketulusan hati adalah mereka yang paling bahagia.
    Chanakya
    Guru, filsuf, ekonom, ahli hukum dan penasihat kerajaan dari India (375 SM - 283 SM)
    - +
    +39
  • Christian Andrianto Ambil pelajaran dari masa lalu, tinggalkan kenangan buruknya. Jangan biarkan belenggu kesedihan menutupi jalanmu menuju masa depan.
    Christian Andrianto
    Motivator dari Indonesia (1982 - )
    - +
    +38
  • Mario Teguh Apa pun yang tidak akan menjadikan Anda kuat dan mandiri di masa depan, tinggalkan.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +35
  • Rohmatikal Maskur Sementara pena hampir kering untuk tinggalkan rasa.Untaian frasa memori masih saja mampu merasuk. Hidupkan kembali impian sang lelaki mimpian.
    Rohmatikal Maskur
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +32
  • Riawani Elyta Nilai sebuah persahabatan tidaklah terletak pada kurun waktu, melainkan pada makna yang ia tinggalkan dalam jiwa. Makna postitif untuk mengisi hidup, makna kehadirannya dalam senang, susah, tangis, tawa… seperti gemerlap bintang di langit. Yang tak pernah redup cahayanya, meski rembulan sedang berwujud seludang, separuh, ataupun gerhana.
    Sumber: Izmi & Lila 288
    Riawani Elyta
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +23
  • Widyawati Oktavia Kau sedang dilamun ombak, Nak. Kau harus perkuat kapal layarmu. Kata orang, nahkoda selalu yakin esok akan ada matahari, Nak, karena itu mereka tak pernah hilang harapan di lautan yang tak bertepi sekalipun. Dan, ada doa yang selalu menyertai mereka, dari jauh, dari rumah yang mereka tinggalkan… Ah, Nak, bersabarlah…. Suatu hari, kau akan menemukan kebahagiaan lebih dari semua ini, percayalah, Nak.
    Sumber: Penjual Kenangan 37
    Widyawati Oktavia
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +22
  • Mario Teguh Apa pun yang membuat Anda tersenyum, pertahankan. Apa pun yang membuat Anda sedih, tinggalkan.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +15
  • Ralph Waldo Emerson Jangan mengikuti kemana jalan akan membawamu, tapi pergilah dimana tidak ada jejak dan tinggalkan jejak.
    Asli: Do not go where the path may lead, go instead where there is no path and leave a trail.
    Ralph Waldo Emerson
    Penyair dan filsuf dari Amerika Serikat (1803 - 1882)
    - +
    +15
  • Pramoedya Ananta Toer Dia telah tinggalkan aku, entah untuk sementara entah tidak.
    Sumber: Bumi Manusia
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +13
  • Irene Dyah I Love Rain. Hujan selalu membuatku nyaman. Aku menunggu-nunggu dia datang, menyukai aromanya, suaranya, juga suasana yang dihadirkannya. Bahkan setelah dia pergi,selalu ada kesegaran pekat yang dia tinggalkan.
    Sumber: Complicated Thing Called Love 50
    Irene Dyah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +11
  • Alit Susanto Kadang hal yang baru itu datang hanya untuk mengingatkan, betapa berharganya hal lama yang sudah kita tinggalkan.
    Sumber: Relationshit
    Alit Susanto
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +10
  • Jun’ichi Watanabi Ketika Ginko terbangun pada malam hari, dia akan mengambil buku yang dia tinggalkan di sebelah bantalnya dan menuju kamar mandi. Suasana malam benar-benar tenang dan ada lampu menyala di tengah ruangan. Memang agak berbau tak sedap, tetapi Ginko tetap akan berdiri di bawah lampu sambil membaca bukunya dan menunggu kantuk kembali datang.
    Sumber: Ginko 131
    Jun’ichi Watanabi
    Penulis dari Jepang (1933 - 2014)
    - +
    +10
  • Chairil Anwar Peluk kucup perempuan, tinggalkan kalau merayu,
    Pilih kuda yang paling liar, pacu laju,
    Jangan tambatkan pada siang dan malam
    Sumber: Kepada Kawan
    Chairil Anwar
    Penyair terkemuka dari Indonesia (1922 - 1949)
    - +
    +8
Semua kata bijak dan ucapan terkenal tinggalkan… akan selalu Anda temukan di