Kata-kata Bijak sama tinggal

  • Saya memiliki banyak kencan tetapi saya memutuskan untuk tinggal di rumah dan mewarnai alis saya.
  • Terkadang, pertemuan dan perpisahan terjadi terlalu cepat. Namun kenangan dan perasaan tinggal terlalu lama.
  • Aku memang bukan pejalan yang ambisius. Aku suka tinggal di hotel, jalan-jalan seperlunya sekadar untuk mengirup ambience kota yang belum pernah kurasakan. Bukankah traveling itu dilakukan untuk menenangkan pikiran, recharge energi, rileks. Jadi kenapa kita harus disibukkan dengan upaya mengejar wak
  • Jika hati bisa memilih, pilihanku pasti akan jatuh lagi kepadamu. Tapi bagaimana bisa memilih kalau sudah dihancurkan. Tinggal menunggu seseorang yang mau membenahinya lagi.
  • Selamat tinggal hanya untuk mereka yang suka dengan mata mereka. Karena bagi mereka yang suka dengan hati dan jiwa tidak ada hal seperti pemisah.
  • Tinggal tunggu waktu lahirnya generasi pencipta, mereka yang akan harumkan Indonesia dengan karya.
  • Di dunia ini tidak akan ada yang abadi tinggal sebaik-baiknya kita merawat bumi ini sebagai tempat berlangsungnya kehidupan untuk kita dan orang-orang yang kita cintai.
  • Menjadi baik dan berbuat baik itu tidak perlu alasan apapun. Tinggal dilakukan. Maka, dia akan memantulkan kebahagiaan kepada kita. Membuat damai hati kita. Percayalah, orang-orang yang selalu berbuat baik dengan tulus, akan dibalas pula dengan kebaikan.
  • Ras manusia kemudian akan menjadi satu keluarga, dan dunia akan menjadi tempat tinggal Manusia Rasional.
  • Jangan sekali-kali kamu tinggal di suatu negara atau tempat yang yang disana tidak ada orang yang ahli dibidang fiqih sebagai tempat kamu untuk menanyakan masalah agama, dan juga tidak ada dokter yang dapat menjelaskan kondisi kesehatanmu.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 342.

  • Jalaluddin Rumi Selamat tinggal hanya untuk mereka yang suka dengan mata mereka. Karena bagi mereka yang suka dengan hati dan jiwa tidak ada hal seperti pemisah.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    1.2k
  • Fiersa Besari Terkadang, pertemuan dan perpisahan terjadi terlalu cepat. Namun kenangan dan perasaan tinggal terlalu lama.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +974
  • Pramoedya Ananta Toer Kalian boleh maju dalam pelajaran, mungkin mencapai deretan gelar kesarjanaan apa saja, tapi tanpa mencintai sastra, kalian tinggal hanya hewan yang pandai.
    Bumi Manusia (1980)
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +321
  • Fiersa Besari Beberapa orang tinggal dalam hidupmu agar kau menghargai kenangan. Beberapa orang tinggal dalam kenangan agar kau menghargai hidupmu.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +308
  • Pramoedya Ananta Toer Setiap pengalaman yang tidak dinilai baik oleh dirinya sendiri ataupun orang lain akan tinggal menjadi sesobek kertas dari buku hidup yang tidak punya makna. Padahal setiap pengalaman tak lain daripada fondasi kehidupan.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +213
  • Friedrich Nietzsche Aku mencintai hutan. Tidak enak tinggal di keramaian: di sana terlalu banyak mereka yang bernafsu.
    Asli: Ich liebe den Wald. In den Städten ist schlecht zu leben: da giebt es zu Viele der Brünstigen.
    Friedrich Nietzsche
    Penyair dan filsuf dari Jerman (1844 - 1900)
    - +
    +197
  • Pramoedya Ananta Toer Sekarang, kepalaku membayangkan kuburan, tempat manusia yang terakhir. Tapi kadang-kadang manusia tak mendapat tempat dalam kandungan bumi. Ya, kadang-kadang. Pelaut, prajurit di zaman perang, sering mereka tak mendapat tempat tinggal terakhir. Dalam kepalaku membayangkan, kalau ayah yang tak mendapatkan tempat itu.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +149
  • Plato Cinta muncul tanpa sengaja, dan bisa jadi karena melihat orang yang secara fisik menarik. Cinta karena keindahan fisik adalah cinta seksual, cinta tingkat paling rendah. Tapi ia dapat terus meningkat semakin tinggi, karena ia merupakan benih dari cinta ideal, cinta luhur. Keindahan adalah gerbang cinta, tinggal bagaimana merawat dan meningkatkannya.
    Plato
    Filsuf dari Yunani (427 SM - 347 SM)
    - +
    +142
  • Mahatma Gandhi Sebuah budaya bangsa tinggal di hati dan di dalam jiwa rakyatnya.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India (1869 - 1948)
    - +
    +116
  • Jalaluddin Rumi Adakalanya lebih baik bersama dengan orang yang kurang terhormat daripada tinggal seorang diri. Kendati gagangnya sudah rusak, setidaknya ia masih melekat di pintu.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    +85
  • Sapardi Djoko Damono Katamu dulu kau takkan meninggalkanku Omong kosong belaka! Sekarang yang masih tinggal Hanyalah bulan Yang bersinar juga malam itu Dan kini muncul kembali.
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia (1940 - 2020)
    - +
    +80
  • Ahmad Syafii Maarif Planet Bumi ini tidak hanya dimonopoli oleh orang Islam, orang tidak beriman saja boleh tinggal di sini.
    Ahmad Syafii Maarif
    Ulama, ilmuwan dan pendidik Indonesia (1935 - 2022)
    - +
    +75
  • Helvy Tiana Rosa Ketika seseorang berkata bahwa aku hanya seorang gadis kecil yang tinggal di tepi rel kereta api, aku putuskan untuk tak akan pernah berhenti. Aku perbesar tekadku untuk membaca segala dan menulis cahaya!
    Helvy Tiana Rosa
    Sastrawan asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +59
  • Najwa Shihab Saat tembok kelas sosial menganga, penderitaan manusia tinggal jadi berita. Setiap hari dalam ancaman nasib, hari ini mati atau sekadar bertahan lagi.
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +54
  • Pidi Baiq Laut itu luas menyenangkan, ikannya warna-warni dan bikini di tepinya, tapi aku ini ikan air tawar, ketentramanku tinggal di empang.
    Pidi Baiq
    Penulis, musisi, seniman dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +51
  • Imam Syafi'i Jangan sekali-kali kamu tinggal di suatu negara atau tempat yang yang disana tidak ada orang yang ahli dibidang fiqih sebagai tempat kamu untuk menanyakan masalah agama, dan juga tidak ada dokter yang dapat menjelaskan kondisi kesehatanmu.
    Imam Syafi'i
    Mufti besar Sunni Islam dan pendiri mazhab Syafi'i (767 - 820)
    - +
    +47
  • Dalai Lama XIV Bahkan ketika seseorang memiliki segala kenikmatan dalam hidup, makanan yang baik, tempat tinggal yang baik. Mereka tetap bisa menjadi tidak bahagia ketika menghadapi situasi yang tragis.
    Dalai Lama XIV
    Pemimpin spiritual dari Tibet (Tenzin Gyatso) (1935 - )
    - +
    +43
  • Andri Azis Berjalanlah agar yang indah-indah menjadi terkenang. Melepaskan bukan berarti menghilangkannya. Melepaskan itu justru membebaskan untuk bisa memilih. Memilih bagian mana yang akan tetap tinggal dan mana yang akan pergi.
    - +
    +38
  • Tere Liye Ketika satu kota dipenuhi orang miskin, kejahatan yang terjadi hanya level rendah, perampokan, mabuk-mabukan, atau tawuran. Kaum proletar seperti ini mudah diatasi, tidak sistematis dan jelas tidak memiliki visi misi, tinggal digertak, beres.
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +34
  • Bob Sadino Orang “bodoh” kadang-kadang saja mengabaikan kualitas karena memang tidak tahu, maka tinggal diberi tahu bahwa mengabaikan kualitas keliru. Sedangnkan orang “pintar” sering mengabaikan kualitas, karena sok tahu.
    Bob Sadino
    Pengusaha dari Indonesia (1933 - 2015)
    - +
    +31
Semua kata bijak dan ucapan terkenal tinggal akan selalu Anda temukan di JagoKata.com