Kata-kata Bijak: dengan tengah

Kata-kata Bijak 61 s/d 80 dari 231.

  • Najwa Shihab Di tengah dunia penuh kompetisi buta kita butuh gerakan mendahulukan kerja sama.
    Sumber: Penggerak Asa
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +10
  • Dwitasari Iya, mereka terlihat biasa saja, tapi selalu ada hal yang mengganjal di hati mereka masing-masing. Hal yang mereka hindari untuk diperbincangkan di tengah-tengah perasaan cinta mereka.
    Sumber: Jatuh Cinta Diam-Diam 118
    Dwitasari
    Penulis dari Indonesia 1994 -
    - +
    +10
  • Herjuno Tisnoaji Kehidupan adalah pulau di tengah samudera kesendirian, sebuah pulau yang batunya adalah harapan, pohonnya adalah impian dan anginnya adalah kedahagaan.
    Sumber: Cinta/Pergi 177
    Herjuno Tisnoaji
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +10
  • Christina Juzwar Ketika aku membuka kado dari mama, aku terpaku. Sebuah baju pesta yang sangat cantik. Aku tahu baju itu adalah baju yang dijahit oleh mama setiap tengah malam. Aku begitu terharu sampai tidak bisa membendung lagi air mataku. Aku memeluk mama dengan erat.
    Sumber: The Shape of Love 36
    Christina Juzwar
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +10
  • Jun’ichi Watanabi Ketika Ginko terbangun pada malam hari, dia akan mengambil buku yang dia tinggalkan di sebelah bantalnya dan menuju kamar mandi. Suasana malam benar-benar tenang dan ada lampu menyala di tengah ruangan. Memang agak berbau tak sedap, tetapi Ginko tetap akan berdiri di bawah lampu sambil membaca bukunya dan menunggu kantuk kembali datang.
    Sumber: Ginko 131
    Jun’ichi Watanabi
    Penulis dari Jepang 1933-2014
    - +
    +10
  • Hamdy Salad Kubiarkan jari tangan merogoh sukma
    di lubang bulan dan matahari
    sampai kata bertemu dengan cahaya
    di tengah galaksi benda-benda mati
    Sumber: Dengan Bismillah! Aku Susun Rubaiyyat ini
    Hamdy Salad
    Penulis dari Indonesia 1963-
    - +
    +10
  • Andrie Wongso Selama kita memiliki tujuan besar untuk dicapai, tidak pantas patah semangat di tengah jalan. Ingat! Tidak ada sukses sejati bisa diraih tanpa melalui hambatan!
    Andrie Wongso
    Motivator dan pengusaha asal Indonesia 1954-
    - +
    +10
  • Rabindranath Tagore Cinta itu ada kalanya seperti rerumputan, suka mengembangkan bunganya di tengah debu jalan raya.
    Rabindranath Tagore
    Mistik, penyair dan Peraih Nobel sastra (1913) dari India 1861-1941
    - +
    +9
  • Riri Sardjono Hidup itu tentang belajar menari di tengah badai.
    Sumber: Time Will Tell 137
    Riri Sardjono
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +9
  • Ronald Reagan Tidak peduli jam berapa sekarang, bangunkan saya, bahkan jika itu di tengah-tengah rapat kabinet.
    Asli: No matter what time it is, wake me, even if it's in the middle of a Cabinet meeting.
    Ronald Reagan
    Aktor, negarawan dan presiden (40e) dari Amerika Serikat 1911-2004
    - +
    +9
  • Adham T. Fusama Ada satu hal yang paling nyakitin bagi cowok sehat kayak kita di dunia ini, yakni jadi jomblo hampa di tengah-tengah begitu banyaknya cewek berkualitas.
    Sumber: Dead Smokers Club part 2 41
    Adham T. Fusama
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • Khairul Fatah Gemerlap warna-warni lampu menyeretnya pada kepiluan yang sangat. Ia merasa resah di tengah terang dunia.
    Sumber: Pemburu Gelap
    Khairul Fatah
    Penulis dari Indonesia 1998-
    - +
    +8
  • Bambang Pamungkas Jika saya katakan bahwa saya baik-baik saja, maka sejujurnya saya tengah berbohong. Akan tetapi, jika saya katakan bahwa saya sangat terpukul dengan kenyataan ini, tidak juga demikian adanya.
    Sumber: Pride
    Bambang Pamungkas
    Pemain sepak bola Indonesia 1980-
    - +
    +8
  • Aiman Bagea Cinta tak pernah tahu tengah mendekap hati siapa. Cinta itu bagai api tak pernah tahu dia tengah membakar siapa.
    Sumber: Saat Cinta Bersilangan
    Aiman Bagea
    Penulis dari Indonesia 1992
    - +
    +7
  • Sapardi Djoko Damono Di tengah ladang aku tinggal sendiri
    bertahan menghadapi Matahari
    Sumber: Dua Sajak Dibawah Satu Nama
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia 1940 - 2020
    - +
    +7
  • Soekarno Jikalau kita insyaf
    bahwa roch rakyat kita masih penuh
    kekuatan untuk menjunjung diri
    menuju Sinar yang satu
    yang berada di tengah-tengah kegelapan gulita
    yang mengelilingi kita ini
    pastilah persatuan itu terjadi
    dan pastilah Sinar itu tercapai juga
    Sebab Sinar itu dekat
    Sumber: Di Bawah Bendera Revolusi I : Sinar Itu Dekat 23
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia 1901-1970
    - +
    +7
  • Abdul Somad Ketika terasa diri ini hampa, tak ada apa-apa, bagai butiran debu di tengah samudera keagungan Allah. Saat itulah rahmat Allah turun meyentuh rasa yang dapat diwakili kata.
    - +
    +7
  • Raden Adjeng Kartini Dan biarpun saya tiada beruntung sampai ke ujung jalan itu, meskipun patah di tengah jalan, saya akan mati dengan merasa berbahagia, karena jalannya sudah terbuka dan saya ada turut membantu mengadakan jalan yang menuju ke tempat perempuan Bumiputra merdeka dan berdiri sendiri.
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru 1879-1904
    - +
    +6
  • Antoine de Saint-Exupéry Kau juga bisa merasa sepi walaupun kau berada di tengah manusia.
    Sumber: The Little Prince 71
    Antoine de Saint-Exupéry
    Penulis dari Perancis 1900-1944
    - +
    +6
  • Primadonna Angela Kenapa biasanya orang mencari matahari terbenam, dan bukan matahari terbit? Bukankah efeknya sama saja? Pergantian dari terang ke gelap, dan sebaliknya. Namun titik tengah akan selalu ada, titik di mana ada keharmonisan dari alunan perjalanan hidup manusia. Puncak terjadi pergantian terang ke gelap, titik sempurna yang hanya dapat dinikmati dalam sekejap.
    Sumber: Aku, Cinta, dan Petang 195
    Primadonna Angela
    Penulis dari Indonesia 1976-
    - +
    +6
Kata-kata tengah - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan tengah yang terbaik dan terkenal: 231 ditemukan (halaman 4)

Arti kata tengah menerut KBBI

1 tengah [te·ngah]

Kata Nomina (kata benda)
  1. 1) tempat (arah, titik) di antara dua tepi (batas)
    contoh: 'letakkan tempat bunga itu di tengah meja'
  2. 2) daerah yang bukan pinggiran; pusat
    contoh: 'rumahnya terletak di tengah kota'
  3. 3) tempat atau wilayah yang jauh dari tepi
    contoh: 'perahu itu meluncur ke tengah laut'
  4. 4) sela-sela; antara (orang banyak, kumpulan, dan sebagainya)
    contoh: 'ia menyelinap di tengah penonton'
  5. 5) paruh; perdua
    contoh: 'tengah pertama tahun ini hujan terus turun'

2 tengah [te·ngah]

Kata Adverbia
  1. 1) sedang
    contoh: 'seorang anak yang tengah berdiri di tepi jalan, tiba-tiba terjatuh karena terserempet mobil'
  2. 2) ketika; sementara Partikel
    contoh: 'tengah ia termenung, tiba-tiba tersentak hatinya karena teringat kakeknya yang telah meninggal dunia'

Lihat arti tengah lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. sendiri bertahan
  2. penuh kekuatan
  3. mengembangkan
  4. insyaf bahwa
  5. ini pastilah
  6. gulita yang