Kata-kata Bijak: dengan tenaga

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 99.

  • Garina Adelia Mata hati adalah jendela hati seseorang. Mata adalah cerminan hati pemilikinya. Ketika hati orang itu bahagia, maka matanya akan terlihat begitu bersinar membiaskan kebahagiaan itu sendiri. Namun, ketika hati si pemilik mata sedang bersedih, maka mata itu terlihat begitu sedih. Walau orang itu berusaha sekuat tenaga untuk menutupi kesedihannya, tetap saja, mata tidak akan pernah bisa membohongi hati.
    Sumber: Hati yang Bertasbih 85
    Garina Adelia
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Mell Shaliha Orang yang tidak mampu harus bisa menggunakan tenaga dan otak yang dilandasi keimanan untuk bekerja semaksimal, jika tidak, kalian akan dikalahkanoleh orang-oranng kaya dengan uang mereka. Zaman kalian dewasa nanti, uang akan mengalahkan segalanya, semua bisa dibeli dengan uang, termasuk negara, bahkan harga diri, moral.
    Sumber: Crying Winter 12
    - +
    +3
  • Eva Sri Rahayu Pernah kan kita bertemu seseorang, kamu merasa yakin seyakin-yakinnya kalau dia adalah belahan jiwamu. Kalian cocok satu sama lain. Ada sebuah chemistry yang teramat kuat diantara kalian berdua. Tapi, dia bukanlah orang yang kamu cintai. Kemudian kamu berusaha sekuat tenaga agar bisa mencintainya, tapi gagal.
    Sumber: Dunia Trisa 271
    Eva Sri Rahayu
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Chairil Anwar Siapa berkata-kata?
    Kawanku hanya rangka saja
    Karena dera mengelucak tenaga
    Sumber: Kawanku dan Aku
    Chairil Anwar
    Penyair terkemuka dari Indonesia 1922-1949
    - +
    +3
  • Tasaro G K Cinta itu hanyalah tenaga untuk menjalani hidup, bukan ujung perjalanan yang menjadi tujuan.
    Sumber: Tetap Saja Kusebut (Dia) Cinta 14
    Tasaro G K
    Penulis dari Indonesia (Taufik Saptoto Rohadi) 1980-
    - +
    +2
  • Thomas Jefferson Jika kita hanya bisa mencegah pemerintah menyia-nyiakan tenaga orang lain, selain menjaga mereka, mereka akan senang.
    Asli: If we can but prevent the government from wasting the labours of the people, under the pretence of taking care of them, they must become happy.
    Thomas Jefferson
    Presiden (ke-3), filsuf dan artis dari Amerika Serikat 1743-1826
    - +
    +2
  • Erin Morgenstern Karena segala sesuatu membutuhkan energi. Kita harus mencurahkan upaya dan tenaga pada apa pun yang ingin kita ubah.
    Sumber: The Night Circus 28
    - +
    +2
  • Abdullah Gymnastiar Kendati bersimbah peluh berkuah keringat, menghabiskan tenaga, terkuras pikiran, kalau tidak ikhlas, tidak ada nilainya di sisi Allah.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia 1962-
    - +
    +2
  • Linus Suryadi AG Salah satu tugas penyair memang memberi tenaga dan jiwa pada kata-kata. Tanpa ambil peranan itu, dia akan menulis esai dan bukan puisi.
    - +
    +2
  • Lenang Manggala Tentang menciptakan perubahan untuk Indonesia, Saya percaya, bahwa Indonesia adalah kapal yang sangat besar. Untuk membelokkan kapal yang besar, kita butuh kebersamaan untuk mencipta tenaga yang besar, dalam waktu yang tidak sebentar. Memang tidak mudah. Namun, bukan berarti tidak usah.
    Lenang Manggala
    Penulis dari Indonesia 1993-
    - +
    +2
  • Bob Sadino Tidak bekerja setengah-setengah, apabila telah memulai suatu usaha maka kerjakanlah dengan serius. Jangan sampai berhenti di tengah jalan karena akan menyia-nyiakan harta, tenaga, waktu yang telah kita kerahkan untuk memulai bisnis.
    Bob Sadino
    Pengusaha dari Indonesia 1933-2015
    - +
    +2
  • Irene Dyah Bolos kantor ternyata sangat bermanfaat untuk mengembalikan tenaga dan mood.
    Sumber: Love in City of Angels 46
    Irene Dyah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +1
  • Caroline Knapp Budaya kita berkembang pesat pada narasi hitam-putih, emosi yang didefinisikan dengan jelas, akhir yang mudah, dan karenanya, dorongan ke dalam kompleksitas menguras tenaga.
    Asli: Our culture thrives on black-and-white narratives, clearly defined emotions, easy endings, and so, this thrust into complexity exhausts.
    - +
    +1
  • Lia Indra Andriana Cuma ngomong ‘maaf’. Apa susahnya sih? Enggak perlu waktu lama juga hemat tenaga.
    Sumber: Paper Romance 325
    Lia Indra Andriana
    Penulis dari Indonesia 1986-
    - +
    +1
  • Bruce Babbitt Gagasan bahwa bisnis besar dan tenaga kerja besar serta pemerintahan besar dapat duduk di sekitar meja di suatu tempat dan menentukan arah ekonomi Amerika sama sekali berbeda dengan realitas ke mana arah ekonomi Amerika. Maksud saya, ini seperti pertemuan dinosaurus untuk berbicara tentang evolusi mamalia generasi baru.
    Asli: The notion that big business and big labor and big government can sit down around a table somewhere and work out the direction of the American economy is at complete variance with the reality of where the American economy is headed. I mean, it's like dinosaurs gathering to talk about the evolution of a new generation of mammals.
    - +
    +1
  • Abdullah Gymnastiar Jika kita mengawali tindakan dengan mengetahui aturan main secara tuntas lalu mentaatinya, itu akan lebih menghemat waktu, tenaga dan biaya.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia 1962-
    - +
    +1
  • Christina Juzwar Kita menjalaninya berdua, bukan kamu aja. Ini kapal kita, setidaknya kalau kamu berhenti mendayung, aku punya tenaga untuk membantu kamu.
    Sumber: For Better Or Worse 52
    Christina Juzwar
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +1
  • Ban Ki-moon Kita perlu membawa energi berkelanjutan ke setiap sudut dunia dengan teknologi seperti pembangkit listrik tenaga surya mini, lampu bertenaga surya, dan turbin angin.
    Asli: We need to bring sustainable energy to every corner of the globe with technologies like solar energy mini-grids, solar powered lights, and wind turbines.
    - +
    +1
  • Oprah Winfrey Salah satu risiko terbesar dalam hidup, adalah saat kita berusaha sekuat tenaga menghindari risiko itu sendiri.
    Oprah Winfrey
    TV host dan aktris dari Amerika Serikat 1954-
    - +
    +1
  • Deassy M. Destiani Saya memohon kemakmuran, Tuhan memberi saya otak dan tenaga untuk bekerja.
    Sumber: Bukan Untuk di Baca Kerja, hal: 178
    Deassy M. Destiani
    Penulis asal Indonesia
    - +
    +1
Kata-kata tenaga - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan tenaga yang terbaik dan terkenal: 99 ditemukan (halaman 3)

Arti kata tenaga menerut KBBI

tenaga [te·na·ga]

Kata Nomina (kata benda)
  1. 1) daya yang dapat menggerakkan sesuatu; kekuatan
    contoh: 'semakin tua, semakin kurang tenaganya ia tidak berdaya karena kehabisan tenaga'
  2. 2) kegiatan bekerja (berusaha dan sebagainya)
    contoh: 'banyak tenaga terbuang dengan sia-sia segenap tenaga rakyat diarahkan ke pembangunan'
  3. 3) orang yang bekerja atau mengerjakan sesuatu; pekerja; pegawai
    contoh: 'dalam lapangan perindustrian masih sangat dibutuhkan tenaga ahli'

Lihat arti tenaga lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. setengah-setengah
  2. menyia-nyiakan
  3. mengembalikan
  4. didefinisikan
  5. berkelanjutan
  6. menghabiskan