Kata-kata Bijak sama takut

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 733.

  • Benjamin Franklin Jangan takut salah. Kamu akan tahu mengenai kegagalan. Lanjutkanlah usahamu.
    Benjamin Franklin
    Negarawan dan ahli fisika dari Amerika Serikat (1706 - 1790)
    - +
    +56
  • Ahmad Dahlan Jangan takut melawan hawa nafsu dan kebatilan karena itu adalah jalan hidup orang Islam.
    Ahmad Dahlan
    Pahlawan Nasional Indonesia, wirausahawan dan pendiri Muhammadiyah (1868 - 1923)
    - +
    +55
  • Jefri Al Buchori Ketakutan adalah penjara bernama kegagalan. Taklukan rasa takut karena sukses adalah hak pemberani.
    Jefri Al Buchori
    Pendakwah (ustad), penyanyi dari Indonesia (1973 - 2013)
    - +
    +53
  • Buya Hamka Takut akan kena cinta, itulah dua sifat dari cinta, cinta itulah yang telah merupakan dirinya menjadi suatu ketakutan, cinta itu kerap kali berupa putus harapan, takut cemburu, hiba hati dan kadang-kadang berani.
    Sumber: Di Bawah Lindungan Ka'bah
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia (1908 - 1981)
    - +
    +53
  • Cak Lontong (Lies Hartono) Apakah takut itu penting? Takut itu menentukan teman Anda siapa.
    Cak Lontong (Lies Hartono)
    Komedian asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +50
  • Jim Morrison Bukanlah dadamu terhadap rasa takut terdalammu; setelah itu, rasa takut tak lagi punya kekuatan, dan ketakutan akan kebebasan menciut dan lenyap. Kau pun bebas.
    Jim Morrison
    Penyanyi, penyair dan copywriter dari Amerika Serikat (1943 - 1971)
    - +
    +49
  • Cak Lontong (Lies Hartono) Kalau Anda takut berbuat dosa, maka Anda adalah teman orang yang beriman.
    Cak Lontong (Lies Hartono)
    Komedian asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +49
  • Cak Lontong (Lies Hartono) kalau diri anda merasa jelek semestinya anda tidak perlu merasa takut untuk mencintai, karena yang seharusnya yang harus merasa takut adalah orang yang anda cintai.
    Cak Lontong (Lies Hartono)
    Komedian asal Indonesia (1970 - )
    - +
    +48
  • Henry van Dyke Waktu terkadang terlalu lambat bagi mereka yang menunggu, terlalu cepat bagi yang takut, terlalu panjang bagi yang gundah, dan terlalu pendek bagi yang bahagia. Tapi bagi yang selalu mengasihi, waktu adalah keabadian.
    Asli: Time is Too slow for those who Wait, Too swift for those who Fear, Too long for those who Grieve, Too short for those who Rejoice, But for those who Love, Time is not.
    Sumber: Music and Other Poems (1904) Time Is
    Henry van Dyke
    Penulis dan guru sekolah dari Amerika Serikat (1852 - 1933)
    - +
    +48
  • Emha Ainun Nadjib Kalau saya datang dengan berpakaian gamis dan sorban, memang tidak ada salahnya. Cuman saya takut semua orang akan berkesimpulan bahwa saya lebih pandai daripada yang lain. Lebih parah lagi, kalau mereka berkesimpulan bahwa saya lebih alim. Kalau itu tidak benar, itu kan namanya 'penipuan'!
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. (1953 - )
    - +
    +40
  • Lao-Zu Untuk memimpin orang, berjalan di samping mereka ... Adapun pemimpin terbaik, orang-orang tidak memperhatikan keberadaan mereka. Terbaik berikutnya, orang-orang menghormati dan pujian. Selanjutnya, orang-orang takut; dan berikutnya, orang-orang benci. Ketika pekerjaan terbaik pemimpin dilakukan orang-orang berkata, 'Kami melakukannya sendiri'.
    Lao-Zu
     
    - +
    +40
  • Erisca Febriani Kenapa orang besar tetap percaya diri? Karena nggak pernah ada dalam sebuah cerita seekor singa berhenti ngelangkah cuma karena takut di hadapan banyak anak anjing.
    Sumber: Serendipity
    Erisca Febriani
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +39
  • Chanakya Sekali anda mengerjakan sesuatu, jangan takut gagal dan jangan tinggalkan itu. Orang-orang yang bekerja dengan ketulusan hati adalah mereka yang paling bahagia.
    Chanakya
    Guru, filsuf, ekonom, ahli hukum dan penasihat kerajaan dari India (375 SM - 283 SM)
    - +
    +39
  • Joko Widodo Bukan kesulitan yang membuat kita takut, tapi sering ketakutanlah yang membuat jadi sulit. Jadi, jangan mudah menyerah.
    Joko Widodo
    Presiden ke-7 Indonesia (1961 - )
    - +
    +38
  • Garina Adelia Jadi apa gunanya takut mati muda gara-gara debu, sedangkan kamu lebih mementingkan rokok?
    Sumber: Ayat Suci yang Menari 25
    Garina Adelia
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +38
  • Bill Gates Orang-orang selalu takut akan perubahan. Orang takut pada listrik ketika pertama diciptakan, bukan? Orang takut pada mesin batubara, mereka takut pada mesin bertenaga gas. Akan selalu ada ketidaktahuan, dan ketidaktahuan membawa ketakutan. Tetapi sejalan dengan waktu, orang akan menerima sang "penemu".
    Bill Gates
    Pengusaha (Microsoft) dan dermawan dari Amerika Serikat (1955 - )
    - +
    +36
  • James Cash Penney Pedagang yang manjalankan bisnis dengan konsep melayani publik sebaik-baiknya tidak akan takut menghadapi persaingan.
    Sumber: Crazy Billionaires Speak
    James Cash Penney
    Pengusaha dari Amerika Serikat (1875 - 1971)
    - +
    +35
  • Rohmatikal Maskur Kadang kita hanya ingin bercerita. Menuangkan semua keluh kesah yang ada. Melepas takut yang mengikat. Berharap pekat tak lagi lekat.
    Rohmatikal Maskur
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +33
  • Mario Teguh Jalan yang Anda pilih, sangat menentukan apa yang Anda temukan dalam perjalanan itu. Pilihlah jalan yang didalamnya terletak hadiah-hadiah bagi upaya-upaya baik Anda. Maka beranikanlah diri Anda. Tuhan adalah pemangku dari semua ragu dan takut di hati Anda. Bertindaklah berani dalam ketakutan Anda. Itulah iman.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +32
  • Iwan Fals Jangan ragu jangan takut karang menghadang, bicaralah yang lantang jangan hanya diam.
    Sumber: Surat Buat Wakil Rakyat - album Iwan Fals Wakil Rakyat 1987
    Iwan Fals
    Penyanyi beraliran Balada, Pop dan Rock dari Indonesia (1961 - )
    - +
    +32
Semua kata bijak dan ucapan terkenal takut akan selalu Anda temukan di (halaman 3)