Kata-kata Bijak: dengan siklusnya

  • Jika kita ibaratkan, maka peradaban manusia persis seperti roda. Terus berputar. Naik-turun. Mengikuti siklusnya.

Kata-kata Bijak 1 s/d 3 dari 3.

1
  • Tere Liye Jika kita ibaratkan, maka peradaban manusia persis seperti roda. Terus berputar. Naik-turun. Mengikuti siklusnya.
    Sumber: Bidadari Bidadari Surga
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia 1979-
    - +
    +46
  • Ratih Kumala Waktu memang selalu membawa manusia kepada gerbang paling menakutkan. Kerentaan. Sebuah ketidakabadian umum yang menjadi rahasia Tuhan karena siklusnya selalu berputar seperti kincir air pada dam, sumber yang terinjak justru menghasilkan energi.
    Sumber: Tabula Rasa 189
    Ratih Kumala
    Penulis dari Indonesia 1980-
    - +
    +17
  • Harly Umboh Akhir adalah sebuah kegagalan meskipun itu berakhir dengan indah.
    Tetapi untuk mereka yang tetap berjuang, Akhir merupakan Awal Baru yang tak pernah putus, seperti air yang tetap mengalir kemudian menguap dan menjadi hujan dan mengalir kembali mengikuti Alur siklusnya yang telah ditentukan.
    Harly Umboh
    Penulis dan Pendiri Yayasan Pendidikan UMBOH 1982-
    - +
    +8
1
Kata-kata siklusnya - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan siklusnya yang terbaik dan terkenal: 3 ditemukan

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. ketidakabadian
  2. menghasilkan
  3. ditentukan
  4. siklusnya
  5. kerentaan
  6. kegagalan