Kata-kata Bijak sama siang

  • Cinta mengubah kekasaran menjadi kelembutan, mengubah orang tak berpendirian menjadi teguh berpendirian, mengubah pengecut menjadi pemberani, mengubah penderitaan menjadi kebahagiaan, dan cinta membawa perubahan-perubahan bagi siang dan malam.
  • Kegiatan fisik dalam menulis fiksi bertolak belakang dengan hasil yang didapat. Kegiatan tersebut adalah duduk tegang dan jenuh sepanjang siang atau malam di depan meja dan mesin ketik, pada saat aku ingin berdiri dan pergi ke suatu tempat untuk melihat sesuatu yang aku yakini lebih menarik dibandin
  • Dan dengan tidak terasa umur manusia pun lenyap sedetik demi sedetik ditelan siang dan malam. Tapi masalah-masalah manusia tetap muda seperti waktu, Di mana pun juga dia menyerbu ke dalam kepala dan dada manusia, kadang-kadang ia pergi lagi dan di tinggalkannya kepala dan dada itu kosong seperti lan
  • Lantas hari-hari melesat cepat. Siang beranjak datang dan kita tumbuh menjadi dewasa, besar. Mulai menemui pahit kehidupan. Maka, di salah satu hari itu, kita tiba-tiba tergugu sedih karena kegagalan atau kehilangan. Di salah satu hari berikutnya, kita tertikam sesak, tersungkur terluka, berharap ha
  • Peluk kucup perempuan, tinggalkan kalau merayu,
Pilih kuda yang paling liar, pacu laju,
Jangan tambatkan pada siang dan malam
  • Waktu itu adalah lingkaran nasib tanpa henti. Siang-malam, pagi-petang, sepanjang tahun tak pernah rehat. Dalam setiap kesempatan putaran nasibnya selalu terjadi tiga kemungkinan. Paralel, bergerak serentak.
  • Kebanyakan orang tak bisa tidur, mereka hanya tertidur, karena sepanjang siang dan malam hari mereka diberati oleh dunia.
  • Saat kamu berlari melintasi hujan badai, itulah pembalasan terbaik atas takdir yang sangat kejam. Kisah itu menjadi inspirasi di mana-mana. Bahkan aku berani bertaruh, Esok bekerja siang-malam di laboratorium, menemukan banyak penemuan, juga karena terinspirasi darimu. Kamu kokoh sekali.
  • Anak gadis itu nggak boleh bangun siang. Pantas saja kamu jauh jodoh.
  • Majikan tak mau tahu seberapa banyak pekerjaanku. Yang dia tahu, semua pekerjaan beres dengan cepat. Aku sudah berusaha. Bahkan, aku hanya bisa duduk ketika makan siang, makan malam, dan ketika sudah jam tidur. Sarapan pun aku lakukan sambil lalu, sambil menangani pekerjaan yang tiada habisnya.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 103.

  • Jalaluddin Rumi Cinta mengubah kekasaran menjadi kelembutan, mengubah orang tak berpendirian menjadi teguh berpendirian, mengubah pengecut menjadi pemberani, mengubah penderitaan menjadi kebahagiaan, dan cinta membawa perubahan-perubahan bagi siang dan malam.
    Jalaluddin Rumi
    Penyair sufi, ahli hukum, sarjana Islam dan teolog dari Persia (1207 - 1273)
    - +
    1.5k
  • Tere Liye Lantas hari-hari melesat cepat. Siang beranjak datang dan kita tumbuh menjadi dewasa, besar. Mulai menemui pahit kehidupan. Maka, di salah satu hari itu, kita tiba-tiba tergugu sedih karena kegagalan atau kehilangan. Di salah satu hari berikutnya, kita tertikam sesak, tersungkur terluka, berharap hari segera berlalu. Hari-hari buruk mulai datang. Dan kita tidak pernah tahu kapan dia akan tiba mengetuk pintu. Kemarin kita masih tertawa,untuk besok lusa tergugu menangis. Kemarin kita masih berbahagia dengan banyak hal, untuk besok lusa terjatuh, dipukul telak oleh kehidupan. Hari-hari menyakitkan.
    Sumber: Pulang
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +526
  • Emha Ainun Nadjib Kebanyakan orang tak bisa tidur, mereka hanya tertidur, karena sepanjang siang dan malam hari mereka diberati oleh dunia.
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. (1953 - )
    - +
    +315
  • Achmad Mustafa Bisri Geram pada malam tak hilangkan kelam, murka pada siang tak sirnakan bayang.
    Achmad Mustafa Bisri
    Penyair, pelukis dan tokoh Islam dari Indonesia (1944 - )
    - +
    +281
  • Tere Liye Waktu itu adalah lingkaran nasib tanpa henti. Siang-malam, pagi-petang, sepanjang tahun tak pernah rehat. Dalam setiap kesempatan putaran nasibnya selalu terjadi tiga kemungkinan. Paralel, bergerak serentak.
    Sumber: Berjuta Rasanya 167
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +190
  • Pidi Baiq Aku memang malas bangun pagi, tapi aku rajin bangun siang.
    Pidi Baiq
    Penulis, musisi, seniman dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +180
  • Pramoedya Ananta Toer Dan dengan tidak terasa umur manusia pun lenyap sedetik demi sedetik ditelan siang dan malam. Tapi masalah-masalah manusia tetap muda seperti waktu, Di mana pun juga dia menyerbu ke dalam kepala dan dada manusia, kadang-kadang ia pergi lagi dan di tinggalkannya kepala dan dada itu kosong seperti langit.
    Sumber: Bukan Pasar Malam 68
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +162
  • Jerinx Sejuta merpati tak akan pernah terbang bila tidak mau belajar tebang, berjuta bintang tidak pernah bersinar jika setiap saat selalu siang.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +132
  • Bong Chandra Ejekan adalah sarapan saya, penolakan adalah makan siang saya, kritikan adalah makan malam saya. Itulah yang membuat saya lebih tegar dan kuat.
    Bong Chandra
    Pebisnis, pembicara dan motivator dari Indonesia (1987 - )
    - +
    +108
  • Moammar Emka Inikah Rindu yang Tak Berdaya?
    Rasakan perih teriknya rindu membakar keterpisahan. Sekelebat merupakan perawan rupawan, ternyata sekedar bianglala siang.
    Dari pantulan kaca di gedung-gedung pencakar langit, wajahmu adalah fatamorgana sempurna, dan tak berdayaku membingkainya.
    Rinduku sekarat menunggu tiba persenggamaan mata. Datanglah seutuhnya, bukan serpihan fatamorgana. Entah kapan masanya.
    Sumber: Dear You
    Moammar Emka
    Penulis dari Indonesia (1974 - )
    - +
    +76
  • Mohammad Hatta Hari siang bukan karena ayam berkokok, akan tetapi ayam berkokok karena hari mulai siang. Begitu juga dengan pergerakan rakyat. Pergerakan rakyat timbul bukan karena pemimpin bersuara, tetapi pemimpin bersuara karena ada pergerakan.
    Mohammad Hatta
    Pejuang, negarawan, ekonom, dan juga Wakil Presiden Indonesia (1902 - 1980)
    - +
    +71
  • Erskine Caldwell Kegiatan fisik dalam menulis fiksi bertolak belakang dengan hasil yang didapat. Kegiatan tersebut adalah duduk tegang dan jenuh sepanjang siang atau malam di depan meja dan mesin ketik, pada saat aku ingin berdiri dan pergi ke suatu tempat untuk melihat sesuatu yang aku yakini lebih menarik dibanding apa yang sedang aku kerjakan.
    Erskine Caldwell
    Penulis dari Amerika Serikat (1903 - 1987)
    - +
    +68
  • Francis William Bourdillon Malam memiliki seribu mata, dan siang hanya memiliki satu mata. Namun cahaya dunia yang terang akan padam,
    bersama padamnya matahari.
    Pikiran memiliki seribu mata,
    dan hati hanya memiliki satu mata. Namun cahaya seluruh kehidupan akan binasa, bersama matinya cinta.
    Asli: The night has a thousand eyes, And the day but one; Yet the light of the bright world dies With the dying sun. The mind has a thousand eyes, And the heart but one; Yet the light of a whole life dies When love is done.
    Sumber: The Night Has a Thousand Eyes
    Francis William Bourdillon
    Penyair dan penerjemah dari Britania Raya (1852 - 1921)
    - +
    +66
  • Erisca Febriani Gadis itu adalah bunga, tapi dia juga adalah hujan. Terkadang dia adalah siang yang cantik, tapi juga malam yang menyimpan kesedihan.
    Sumber: Serendipity
    Erisca Febriani
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +65
  • Clara Ng Selamat datang di Negeri Debu. Negeri tempat mahluk tak bertubuh dan tak berupa. Di sini kamu bersahabat dengan siapa saja. Hidup berdentam penuh gairah. Ada keriangan yang meluap-luap tanpa tepi. Lupakan segala yang ada di atasmu, turunlah kemari, dan jadilah bagian dari komunitas ini. Di sini waktu bukanlah sang penguasa. Begitu juga ruang. Kamu akan selamanya menjadi muda pada malam, siang, dan senja. Mari, jangan ragu. Selipkan kakimu. Dorong tubuhmu perlahan-lahan. Hati-hati kepalamu, Sayang. Jangan sampai terbentur.
    Sumber: Malaikat Jatuh 66
    Clara Ng
    Penulis dari Indonesia (1973 - )
    - +
    +64
  • Henry David Thoreau Jika Anda menyambut siang dan malam dengan sukacita, Anda memiliki alasan untuk bahagia.
    Henry David Thoreau
    Penulis dari Amerika Serikat (1817 - 1862)
    - +
    +54
  • Ronald Reagan Aku tidak pernah minum kopi saat makan siang. Saya merasa itu membuat saya terjaga untuk sore hari.
    Asli: I never drink coffee at lunch. I find it keeps me awake for the afternoon.
    Ronald Reagan
    Aktor, negarawan dan presiden (ke-40) dari Amerika Serikat (1911 - 2004)
    - +
    +52
  • Edgar Allan Poe Mereka yang bermimpi di siang hari menyadari bahwa banyak hal yang hilang saat mereka bermimpi malam hari.
    Asli: They who dream by day are cognizant of many things which escape those who dream only by night.
    Sumber: Eleonora
    Edgar Allan Poe
    Penyair, penulis dan pengkritik dari Amerika Serikat (1809 - 1849)
    - +
    +51
  • Pidi Baiq Kalau karena aku bangun siang, nanti rizkiku dipatok ayam. Biarlah, nanti ayamnya kumakan juga.
    Pidi Baiq
    Penulis, musisi, seniman dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +37
  • Fiersa Besari Tidak pernah terlalu pagi untuk berbahagia. Tidak pernah terlalu siang untuk memaafkan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +33
Semua kata bijak dan ucapan terkenal siang akan selalu Anda temukan di