Kata-kata Bijak sama semua

Kata-kata Bijak 301 s/d 320 dari 3999.

  • Jackie Chan Semua orang bisa menjadi Superman, tapi tidak ada yang bisa menjadi Jackie Chan.
    Asli: Anyone can be a Superman, but nobody can be Jackie Chan.
    Jackie Chan
    Aktor, seniman bela diri, sutradara dan produser dari Hong Kong (1954 - )
    - +
    +26
  • Pidi Baiq Bersatu untuk nafsu kekuasaan. Berpolitik untuk kepentingan sendiri. Berkuasa untuk meraih kenikmatan. Berkampanye untuk meraih semua itu.
    Pidi Baiq
    Penulis, musisi, seniman dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +25
  • Irin Sintriana Cinta itu seperti sulaman. Nggak semua cinta terajut dengan indah… Suatu saat mungkin kita akan kehabisan benang, dan harus berhenti di tengah jalan. Mungkin pula ketika kita merajut, tangan ini akan terluka, tertusuk oleh jarumnya. Tapi, jangan pernah menyerah. Jika benang rajutan milik kita telah habis, carilah benang pengganti, dan teruslah merajut. Ketika tangan ini terluka, obati, jangan biarkan terus terluka… Percayalah bahwa rasa sakit itu akan menghilang perlahan. Seperti itulah cinta.
    Irin Sintriana
    Novelis dari Indonesia (1988 - )
    - +
    +25
  • Khalil Gibran Cinta telah menjadi sebuah lingkaran cahaya yang awalnya adalah akhir, dan akhirnya adalah awal. Lingkaran cahaya itu mengelilingi setiap makhluk dan meluas dengan perlahan memeluk semua yang hidup.
    Khalil Gibran
    Penulis dan pelukis dari Lebanon-Amerika (1883 - 1931)
    - +
    +25
  • Raden Adjeng Kartini Duh, Tuhan, kadang aku ingin, hendaknya tiada satu agama di pun di atas dunia ini. Karena agama-agama ini, yang justru harus persatukan semua orang, sepanjang abad-abad telah lewat menjadi biang-keladi peparangan dan perpecahan, dari drama-drama pembunuhan yang paling kejam.
    Sumber: Surat kepada Ny. Van Kol, 20 Agustus 1902
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    +25
  • Dr. Aidh Abdullah al-Qarni Jadilah seorang yang bersikap sederhana dalam semua urusan, niscaya Anda akan mendapatkan kebahagiaan.
    - +
    +25
  • Julia Roberts Kamu bisa menjadi semua karakter yang diinginkan, tapi kamu harus pulang ke rumah dengan dirimu sendiri.
    Asli: You can be true to the character all you want but you've got to go home with yourself.
    Sumber: Iinterew in People magazine (2 Agustus 1999)
    Julia Roberts
    Aktris dari Amerika Serikat (1967 - )
    - +
    +25
  • Albert Schweitzer Kaum optimistis adalah mereka yang melihat lampu hijau di semua tempat, sedangkan kaum pesimistis hanya melihat lampu merah. Orang yang benar-benar bijaksana adalah mereka yang buta warna.
    Asli: Der Optimist ist ein Mensch, der überall grünes Licht sieht, während der Pessimist, nur das rote Stopplicht erblickt. Aber der wirklich Weise ist farbenblind.
    Albert Schweitzer
    Dokter, teolog, filsuf, pemusik dari Jerman (1875 - 1965)
    - +
    +25
  • Karl Marx Pekerja pria dari semua negara, bersatu!
    Asli: Proletarier aller Länder, vereinigt euch!
    Sumber: Manifest der Kommunistischen Partei
    Karl Marx
    Ekonom dan filsuf dari Jerman (1818 - 1883)
    - +
    +25
  • Marilyn Monroe Saya tidak tahu siapa yang menemukan sepatu hak tinggi, namun semua wanita berhutang banyak kepadanya!
    Asli: I don't know who invented high heels, but all women owe him a lot!
    Marilyn Monroe
    Aktris dari Amerika Serikat (1926 - 1962)
    - +
    +25
  • Dalai Lama XIV Saya yakin bahwa tujuan paling utama dari hidup kita adalah mencari kebahagiaan. Itu jelas. Apakah seseorang meyakini agama atau tidak, apakah seseorang meyakini agama ini atau agama itu, kita semua sedang mencari sesuatu yang lebih baik dalam hidup. Maka saya pikir, gerakan paling dasar dari hidup kita adalah menuju kebahagiaan.
    Dalai Lama XIV
    Pemimpin spiritual dari Tibet (1935 - )
    - +
    +25
  • Erich Fromm Semua cinta tidak sama. Cinta keluarga berbeda dengan cinta spiritual, cinta persahabatan, dan cinta romantis. Intensitas dan perasaan cinta mungkin berbeda, tetapi seharusnya selalu ada.
    Erich Fromm
    Filsuf dan psikolog dari Jerman dan Amerika Serikat (1900 - 1980)
    - +
    +25
  • Arswendo Atmowiloto Tidak semua yang ada di dalam penjara itu napi. Dan tidak semua napi berada di dalam penjara.
    Arswendo Atmowiloto
    Sastrawan, budayawan dan penulis asal Indonesia (1948 - 2019)
    - +
    +25
  • Wulanfadi Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi.
    Sumber: I Wuf U
    Wulanfadi
    Penulis dari Indonesia (1999 - )
    - +
    +24
  • Thomas Carlyle Egois adalah sumber dan ringkasan dari semua kesalahan dan kesedihan.
    Asli: Egotism is the source and summary of all faults and miseries.
    Thomas Carlyle
    Penulis dan sejarawan dari Skotlandia (1795 - 1881)
    - +
    +24
  • John W. Gardner Ekstrimisme politik meliputi 2 hal pokok: sebuah diagnosa yang sangat sederhana mengenai permasalahan dunia, dan sebuah keyakinan bahwa ada orang-orang jahat dibalik itu semua.
    Asli: Political extremism involves two prime ingredients: an excessively simple diagnosis of the world’s ills, and a conviction that there are identifiable villains back of it all.
    John W. Gardner
    Politikus dari Amerika-Serikat (1912 - 2002)
    - +
    +24
  • Najwa Shihab Jika semua sibuk memburu kemenangan, demokrasi tak lebih sekedar barang dagangan.
    Sumber: Poles Politis
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +24
  • Winna Efendi Kita jadi takut merasakan terlalu bahagia, karena kalau terlalu bahagia, suatu saat semua itu bisa hilang dan menjadikan kita hampa.
    Sumber: Remember When
    Winna Efendi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +24
  • Owen Meredith Kuasailah semua buku, tapi jangan biarkan buku menguasai Anda. Membacalah untuk hidup, bukan hidup untuk membaca.
    Asli: Master books, but do not let them master you. Read to live, not live to read.
    Owen Meredith
    Penulis, pengkritik dan politikus (Edward Bulwer-Lytton) dari Britania Raya (1802 - 1873)
    - +
    +24
  • Nelson Mandela Sediakanlah pekerjaan, roti, air dan garam untuk semua.
    Asli: Let there be work, bread, water and salt for all.
    Nelson Mandela
    Pengacara, politikus dari Afrika Selatan (1918 - 2013)
    - +
    +24
Semua kata bijak dan ucapan terkenal semua akan selalu Anda temukan di (halaman 16)