Kata-kata Bijak sama semasa

  • Jika ingin sukses jangan berpangku tangan saja. Semasa muda, bekerjalah habis habisan.
Bersemangatlah dan efektif dalam menggunakan waktu.
  • Sepandai-pandaimya lelaki, kata bujang nenekku dulu semasa aku masih sangat muda, kalau sedang gandrung: dia sungguh sebodoh-bodoh si tolol.

Kata-kata Bijak 1 s/d 7 dari 7.

  • Pramoedya Ananta Toer Sepandai-pandaimya lelaki, kata bujang nenekku dulu semasa aku masih sangat muda, kalau sedang gandrung: dia sungguh sebodoh-bodoh si tolol.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +26
  • Raden Adjeng Kartini Salah satu daripada cita-cita yang hendak kusebarkan ialah: Hormatilah segala yang hidup, hak-haknya, perasaannya, baik tidak terpaksa baikpun karena terpaksa, haruslah juga segan menyakiti mahkluk lain, sedikitpun jangan sampai menyakitinya.
    Segenap cita-citanya kita hendaklah menjaga sedapat-dapat yang kita usahakan, supaya semasa mahkluk itu terhindar dari penderitaan, dan dengan jalan demikian menolong memperbagus hidupnya: dan lagi ada pula suatu kewajiban yang tinggi murni, yaitu "terima kasih" namanya.
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    +24
  • Pramoedya Ananta Toer Pada setiap awal pertumbuhan, katanya, semua hanya meniru. Setiap kita semasa kanak-kanak juga hanya meniru. Tetapi kanak-kanak itu pun akan dewasa, mempunyai perkembangan sendiri.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +20
  • Sudono Salim Jika ingin sukses jangan berpangku tangan saja. Semasa muda, bekerjalah habis habisan.
    Bersemangatlah dan efektif dalam menggunakan waktu.
    Sudono Salim
    Pengusaha, Pendiri Salim Group (1916 - 2012)
    - +
    +7
  • Raden Adjeng Kartini Segenap cita-citanya kita hendaklah menjaga sedapat-dapat yang kita usahakan, supaya semasa mahkluk itu terhindar dari penderitaan, dan dengan jalan demikian menolong memperbagus hidupnya: dan lagi ada pula suatu kewajiban yang tinggi murni, yaitu “terima kasih” namanya.
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    +6
  • Shandy Tan Setiap roh yang melakukan kontak denganku biasanya terikat dengan sesuatu. Aku mengibaratkannya seperti pengikat atau tali. Jika tali atau pengikat itu dimusnahkan, roh itu lenyap. Pengikat itu biasanya benda kesayangan roh semasa hidup, misalnya, ponsel, boneka, gantungan kunci atau perhiasan.
    Shandy Tan
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +5
  • James A. Michener Apabila seorang pria kebetulan menemukan dirinya sendiri, ia memiliki tempat tinggal yang dapat dihuninya dengan martabat sepanjang hari semasa hidupnya.
    James A. Michener
    Penulis dari Amerika Serikat (1907 - 1997)
    - +
    +2
Semua kata bijak dan ucapan terkenal semasa akan selalu Anda temukan di JagoKata.com