Kata-kata Bijak sama sehabis-habisnya

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 32.

  • Raden Adjeng Kartini Tiada awan di langit yang tetap selamanya. Tiada mungkin akan terus-menerus terang cuaca. Sehabis malam gelap gulita lahir pagi membawa keindahan. Kehidupan manusia serupa alam.
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    2.6k
  • Mahir Pradana Bersamamu adalah hal terindah di hidupku. Tentang perasaan lain yang ikut hadir, cemburu, dan rindu. Tapi aku suka sensasinya, seperti mencium aroma sehabis hujan. Hal-hal seperti itu yang membuatku tidak bisa jauh darimu.
    Sumber: Dongeng Patah Hati 85
    Mahir Pradana
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +78
  • Mochtar Lubis Jalan dalam malam hujan gerimis gelap, jalan berliku tidak habis-habisnya.
    Mochtar Lubis
    Jurnalis dan novelis ternama asal Indonesia. (1922 - 2004)
    - +
    +56
  • Andrea Hirata Cinta bagi kebanyakan perempuan adalah dedikasi dalam waktu yang lama, tuntutan yang tak ada habis-habisnya sepanjang hayat, dan semua pengorbanan itu tak jarang berakhir dengan kekecewaan yang besar.
    Sumber: Sebelas Patriot 94
    Andrea Hirata
    Penulis dari Indonesia (1967 - )
    - +
    +34
  • Najwa Shihab Drama demi drama tak habis-habisnya mengemuka kontroversi demi kontroversi terus menyita tenaga.
    Sumber: Pemicu Kontroversi
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +28
  • A. E. Housman Tanah liat melekat, tapi darah berkelana. Nafas adalah sesuatu yang tidak ada habisnya, hanya jika perjalanan telah usai akan ada cukup waktu untuk tidur.
    Asli: Clay lies still but blood's a rover; Breath's a ware that will not keep up, lad; when the journey's over, there'll be time enough to sleep.
    Sumber: Reveille
    A. E. Housman
    Penyair dari Britania Raya (1859 - 1936)
    - +
    +14
  • Sari Agustia Kapan lagi kalau bukan weekend bisa tidur sehabis shalat subuh dan bangun siang.
    Sumber: Love Fate 1
    Sari Agustia
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +11
  • Ahmad Fuadi Majikan tak mau tahu seberapa banyak pekerjaanku. Yang dia tahu, semua pekerjaan beres dengan cepat. Aku sudah berusaha. Bahkan, aku hanya bisa duduk ketika makan siang, makan malam, dan ketika sudah jam tidur. Sarapan pun aku lakukan sambil lalu, sambil menangani pekerjaan yang tiada habisnya.
    Sumber: Berjuang di Tanah Rantau 118
    Ahmad Fuadi
    Penulis dari Indonesia (1972 - )
    - +
    +8
  • Bong Chandra Pembuktian diri tidak akan pernah ada habisnya, lakukan saja yg terbaik dan biarkan waktu yang menilainya.
    Bong Chandra
    Pebisnis, pembicara dan motivator dari Indonesia (1987 - )
    - +
    +8
  • Winna Efendi Sama kayak memasak, bikin kue adalah sebuah bentuk eksplorasi dan eksperimen yang nggak ada habisnya.
    Sumber: One Little Thing Called Hope 189
    Winna Efendi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +6
  • Ronny Agustinus Perlu tujuh kali reinkarnasi untuk bisa memakai semua sepatu tersebut. Sama sekali tak ada habisnya.
    Sumber: Matinya Burung-burung 77
    - +
    +5
  • Christian Simamora Derita tak habis-habisnya adalah hukuman Tuhan bagi anak yang nggak patuh pada nasihat orangtua.
    Sumber: Tiger on My Bed 270
    Christian Simamora
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Sanie B. Kuncoro Hidup kadang terasa sangat melelahkan, nggak ada habisnya segala masalah, segala ujian. Tapi kalau kita mau bersabar dan terus menjalaninya maka semuanya akan baik-baik saja.
    Sumber: Seribu Tahun Mencintaimu 150
    Sanie B. Kuncoro
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Monica Anggen Ingatlah, apa yang kita inginkan tidak akan selalu tewujud, karena sesuatu yang kita anggap baik, tidak selalu baik pula di mata Tuhan. Adakalanya kita harus berkubang dalam masalah yang tiada habisnya.
    Sumber: Sunrise at the Sunset 144
    Monica Anggen
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Eve Shi Jangan saling menyalahkan. Itu sama dengan ular yang mengejar ekor sendiri: tak ada habisnya.
    Sumber: The Bond 34
    Eve Shi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Kristin Fourina Sebaiknya aku menjelma setetes embun hingga tak ada seorang pun yang menghiraukan keberadaanku. Tak akan ada yang melihatku. Lalu aku akan menguap sehabis itu lenyap.
    Sumber: Gadis Embun
    Kristin Fourina
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Dyan Nuranindya Akan selalu ada pelangi sehabis hujan, asalkan kita berada pada sudut yang tepat.
    Sumber: Kotak Pelangi 14
    - +
    +2
  • Andi Eriawan Begitu sederhananya kebahagiaan itu terlahir saat aku sekadar melihatmu untuk kali yang pertama, kedua, dan seterusnya tak ada habisnya.
    Sumber: Always, Laila 50
    Andi Eriawan
     
    - +
    +1
  • Sapardi Djoko Damono kalau Kau pun bernama Kesunyian, baiklah
    tengah hari kita bertemu kembali sehabis
    kubunuh anak itu.
    Sumber: Dua Sajak Dibawah Satu Nama
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia (1940 - 2020)
    - +
    +1
  • Albert Camus Seperti biasa saya menyelesaikan hari sebelum laut, malam mewah ini di bawah bulan, yang menulis simbol Arab dengan garis-garis berpendar di gelombang lambat. Langit dan perairan tidak ada habisnya. Betapa baiknya mereka mengiringi kesedihan!
    Asli: As usual I finish the day before the sea, sumptuous this evening beneath the moon, which writes Arab symbols with phosphorescent streaks on the slow swells. There is no end to the sky and the waters. How well they accompany sadness!
    Albert Camus
    Penulis, eseis dan Peraih Nobel sastra (1956) dari Perancis (1913 - 1960)
    - +
    +1
Semua kata bijak dan ucapan terkenal sehabis-habisnya akan selalu Anda temukan di