Kata-kata Bijak: dengan rakyat

Kata-kata Bijak 101 s/d 120 dari 251.

  • Ki Hadjar Dewantara Maksud pengajaran dan pendidikan yang berguna untuk perikehidupan bersama adalah memerdekakan manusia sebagai anggauta persatuan (rakyat).
    Ki Hadjar Dewantara
    Aktivis pergerakan kemerdekaan Indonesia, kolumnis dan politisi 1889-1959
    - +
    +11
  • Najwa Shihab Hikayat wakil rakyat kita masih diramaikan kisah hura-hura belaka.
    Sumber: DPR : Dalam Pengawasan Rakyat
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +10
  • Pidi Baiq Kemiskinan, mungkin bukan masalah bagi rakyat Indonesia, seandainya pejabatnya juga sama miskin.
    Pidi Baiq
    Penulis, musisi, seniman dari Indonesia 1972-
    - +
    +10
  • Najwa Shihab Menjarah uang rakyat, jelas perbuatan yang bejat.
    Sumber: Penjara Istimewa Uncensored
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +10
  • Mahmoud Ahmadinejad Untuk seluruh rakyat Iran, anak-anak kalian telah meletakkan satelit buatan dalam negeri pertama (Satelit Omid) ke orbit.
    - +
    +10
  • Najwa Shihab Butuh seluruh dukungan politik untuk KPK bekerja dari kepala negara hingga wakil rakyat kita.
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +9
  • Soekarno Maka karena itu jikalau kita memang betul-betul mengerti, mengingat dan mencintai rakyat Indonesia, marilah kita terima prinsip hal sociale rechvaardig heid ini, yaitu bukan saja persamaan politik, harus mengadakan persamaan, artinya kesejahteraan bersama.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia 1901-1970
    - +
    +9
  • Jenderal Soedirman Mari, marilah, seluruh barisan, badan-badan berjuang sungguh-sungguh dan jangan membiarkan rakyat menjadi korban.
    Jenderal Soedirman
    Jenderal pada masa Revolusi Nasional Indonesia 1916-1950
    - +
    +9
  • Y.B Mangunwijaya Menuntut ilmu dan mengabdi kepada rakyat bukanlah dua perkara yang sepantasnya dipisah-pisahkan.
    Sumber: Burung-Burung Manyar
    Y.B Mangunwijaya
    Rohaniwan, budayawan, penulis dari Indonesia 1929-1999
    - +
    +9
  • Busyro Muqoddas Pemberantasan korupsi di Indonesia harus diletakkan dalam konteks pembebasan rakyat yang tertindas. Penindasnya adalah proses politik yang korup dan tak menjadikan rakyat berdaulat di negerinya.
    - +
    +9
  • Napoleon Bonaparte Rantai penghubung yang terbaik antara raja ataupun ketua negara dengan rakyat adalah kemakmuran.
    Napoleon Bonaparte
    Negarawan dan kaisar dari Perancis 1769-1821
    - +
    +9
  • Ki Hadjar Dewantara Kekuatan rakyat itulah jumlah kekuatan tiap-tiap anggota dari rakyat itu. Segala daya upaya untuk menjunjung derajat bangsa tidak akan berhasil kalau tidak dimulai dari bawah. Sebaliknya rakyat yang sudah kuat akan pandai melakukan segala usaha yang perlu atau berguna untuk kemakmuran negeri.
    Ki Hadjar Dewantara
    Aktivis pergerakan kemerdekaan Indonesia, kolumnis dan politisi 1889-1959
    - +
    +8
  • Mahir Pradana Kota ini makin maju, tapi para pejabatnya makin kotor. Gedung bertingkat makin banyak, tapi jalanan makin banyak yang bolong. Kayaknya nggak ada yang kepikiran buat nyalurin duit APBD buat rakyat lagi.
    Sumber: Blue Heaven 46
    Mahir Pradana
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • Nusron Wahid Pahlawan. Pejuang tanpa pamrih. Utk keadilan rakyat dan keutuhan bangsa-negara.
    Nusron Wahid
    Politikus dari Indonesia 1973-
    - +
    +8
  • Najwa Shihab Rakyat berhak dihadiahi menteri yang bermutu, yang tidak hanya sibuk urus partainya melulu.
    Sumber: Pembantu RI 1
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +8
  • Najwa Shihab Tak penting program kerja, asal rakyat kenal muka.
    Sumber: Strategi Jual Diri
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +8
  • Franklin D. Roosevelt Tak seorang pun akan mencabut rakyat Amerika dari hak untuk memilih kecuali orang-orang Amerika sendiri - satu-satunya cara yang mereka bisa lakukan ini adalah dengan tidak memilih.
    Asli: Nobody will ever deprive the American people of the right to vote except the American people themselves - and the only way they could do that is by not voting.
    Sumber: Radio Address from the White House. October 5, 1944
    Franklin D. Roosevelt
    Negarawan dan presiden (ke-26) dari Amerika Serikat 1882-1945
    - +
    +8
  • Najwa Shihab Demokrasi tanpa para demokrat, membuat kuasa miskin legitimasi rakyat.
    Sumber: Tumbal Demokrasi
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia 1977-
    - +
    +7
  • Francisca Todi Jangan bercanda. Rakyat tidak perlu diberi alasan ekstra untuk menggerutu tentang keluarga kerajaan.
    Sumber: Mission D’Amour 15
    Francisca Todi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +7
  • Soekarno Jikalau kita insyaf
    bahwa roch rakyat kita masih penuh
    kekuatan untuk menjunjung diri
    menuju Sinar yang satu
    yang berada di tengah-tengah kegelapan gulita
    yang mengelilingi kita ini
    pastilah persatuan itu terjadi
    dan pastilah Sinar itu tercapai juga
    Sebab Sinar itu dekat
    Sumber: Di Bawah Bendera Revolusi I : Sinar Itu Dekat 23
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia 1901-1970
    - +
    +7
Kata-kata rakyat - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan rakyat yang terbaik dan terkenal: 251 ditemukan (halaman 6)

Arti kata rakyat menerut KBBI

rakyat [rak·yat]

Kata Nomina (kata benda)
  1. 1) penduduk suatu negara
    contoh: 'segenap rakyat Indonesia berdiri di belakang pemerintah'
  2. 2) orang kebanyakan; orang biasa
    contoh: 'bioskop untuk rakyat'
  3. 3) pasukan (balatentara) Melayu Klasik
    contoh: 'maka raksasa itu pun terbang diiringkan segenap rakyat lengkap dengan senjatanya'
  4. 4) anak buah; bawahan Kata percakapan
    contoh: 'Lurah harus melindungi rakyatnya'

Lihat arti rakyat lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. dipisah-pisahkan
  2. penuh kekuatan
  3. pemberantasan
  4. bangsa-negara
  5. insyaf bahwa
  6. tengah-tengah