Kata-kata Bijak sama pimpinan

  • Pimpinan adalah suatu perbuatan bukan kedudukan.

Kata-kata Bijak 1 s/d 9 dari 9.

  • Tan Malaka Presiden Soekarno sambil menunjuk, berkata kepada saya lebih kurang seperti berikut: "Kalau saya tiada berdaya lagi, maka kelak pimpinan revolusi akan saya serahkan kepada saudara.
    Sumber: Dari Penjara Ke Penjara Jilid 3 111
    Tan Malaka
    Aktivis kemerdekaan, filsuf dari Indonesia (1897 - 1949)
    - +
    +131
  • Soekarno Kalau kita mencari demokrasi hendaknya bukan demokrasi barat, tetapi permusyawaratan yang memberi hdup, yakni politik economische democratie yang mampu mendatangkan kesejahteraan sosial! Rakyat Indonesia sudah lama bicara tentang hal ini. Apakah yang dimaksud dengan Ratu Adil? Yang dimaksud dengan faham Ratu Adil ialah social rechtvaardigheid. Rakyat ingin sejahtera. Rakyat yang tadinya merasa dirinya kurang makan kurang pakaian, menciptakan dunia baru yang di dalmnya ada keadilan, di bawah pimpinan Ratu-Adil.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +28
  • Danang Girindrawardana Kita sudah capek dengan persuasi dan sosialisasi. Sudah kunolah pendekatan itu. Mana birokrat yang tidak mau berubah, mana pimpinan instansi birokrasi yang tidak mau berubah, langsung diganti saja.
    - +
    +14
  • Stephen Covey Pengusaha dan pimpinan bisnis memerlukan orang-orang yang mampu berpikir sendiri yang mampu berinisiatif dan menemukan solusi dari permasalahan.
    Asli: Employers and business leaders need people who can think for themselves who can take initiative and be the solution to problems.
    Stephen Covey
    Penulis dari Amerika Serikat (1932 - 2012)
    - +
    +14
  • Alfred Polgar Sayang sekali bahwa kebanyakan orang berhenti mendayung segera ketika mereka datang ke pucuk pimpinan.
    Asli: Schade, dass die meisten sofort aufhören zu rudern, wenn sie ans Ruder gekommen sind.
    Alfred Polgar
    Wartawan dan penulis dari Austria (1873 - 1955)
    - +
    +10
  • Bambang Widjojanto Sebagai salah satu pimpinan lembaga penegak hukum, saya akan menunjukkan kelasnya kepada penegak hukum.
    Bambang Widjojanto
    Aktivis HAM Indonesia (1959 - )
    - +
    +2
  • Tan Malaka Partai mesti berhubungan rapat dengan massa terutama dalam saat yang penting, dengan segala golongan Rakyat dari seluruh kepulauan Indonesia. Dengan tidak berhubungan seperti itu, tak akan ada pimpinan yang revolusioner.
    Tan Malaka
    Aktivis kemerdekaan, filsuf dari Indonesia (1897 - 1949)
    - +
    +1
  • Donald McGannon Pimpinan adalah suatu perbuatan bukan kedudukan.
    Donald McGannon
    Pengusaha TV dari Amerika Serikat (1920 - 1984)
    - +
     0
  • Asri Tahir Jadi memerlukan pimpinan yang tangguh agar bisa berhasil.
    Sumber: The Chemistry of Marriage 78
    Asri Tahir
    Penulis dari Indonesia
    - +
    -1
Semua kata bijak dan ucapan terkenal pimpinan akan selalu Anda temukan di