Kata-kata Bijak sama persis

Kata-kata Bijak 21 s/d 40 dari 83.

  • Tere Liye Saat kita menangis, pun sama, hanya kita yang tahu persis apakah tangisan itu sedih atau tidak. Boleh jadi kita sedang menangis dalam seluruh kebahagiaan. Orang lain hanya melihat luar.
    Sumber: Rindu
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +8
  • Eve Shi Bukan berkhayal, desis sebuah suara di relung benak Liv. Tadi benar ada sosok lain di cermin, persis di antara kamu dan dinding. Rambutnya sepundak, terurai, pakaiannya putih panjang. Ia menghadap ke dinding, supaya kamu tidak melihat wajahnya.
    Sumber: Aku Tahu Kamu Hantu 4
    Eve Shi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +7
  • Pepeng Soebardi Ferrasta Ajal adalah akhir dari semua kehidupan makhluk Allah. Tapi kita sering melihat orang yang patah semangat, putus asa dan berbagai perangai tak berdaya yang bagi saya persis seperti "Orang Mati", padahal "ajal" belumlah datang menjemput Semoga kita tidak punya perangai demikian (mati sebelum ajal tiba).
    Pepeng Soebardi Ferrasta
    Artis dan pelawak Indonesia (1955 - 2015)
    - +
    +4
  • Carine Roitfeld Mungkin orang tidak tahu berapa banyak pekerjaan di belakang gambar. Ini bisa terlihat sangat mudah, tetapi ada banyak pekerjaan. Ini persis seperti melakukan balet. Ini berjam-jam, tetapi ketika Anda naik ke panggung, itu hanya sebuah kesenangan dari menari.
    Asli: Maybe people have no idea how much work is behind a picture. It can seem very effortless, but there is a lot of work. It's exactly like doing ballet. It's hours and hours, but when you go onstage, it's just the pleasure of dancing.
    Carine Roitfeld
    Editor mode Prancis (1954 - )
    - +
    +4
  • Alberthiene Endah Hidup memiliki banyak kemungkinan. Nggak ada yang menjamin segala sesuatu yang tampak telah mantap akan berjalan persis seperti prediksi kita.
    Sumber: Ken dan Kaskus
    Alberthiene Endah
    Penulis dari Indonesia (1970 - )
    - +
    +3
  • Tere Liye Jika cinta adalah alasan, maka dia persis soal esai.
    Sumber: Dikatakan atau Tidak Dikatakan, Itu Tetap Cinta 7
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +3
  • Tere Liye Jika cinta adalah kecocokan, maka dia persis soal mencocokkan daftar A atau daftar B.
    Sumber: Dikatakan atau Tidak Dikatakan, Itu Tetap Cinta 7
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +3
  • Arumi E. Kau memutuskan ingin menjadi seorang muslim karena kau benar-benar yakin dengan agama ini? Apakah kau sudah benar-benar yakin dengan agama ini? Apakah kau sudah benar-benar paham tentang Islam? Apakah kau sudah tahu dengan persis apa saja kewajiban seorang muslim? Kau sudah paham tentang rukun iman dan rukun Islam?
    Sumber: Tahajud Cinta di Kota New York 341
    Arumi E.
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Rabindranath Tagore Tidak ada wanita di muka bumi ini yang sama persis dengan wanita lain. Tidak ada wanita buruk di dunia ini. Semua wanita adalah cantik.
    Rabindranath Tagore
    Mistik, penyair dan Peraih Nobel sastra (1913) dari India (1861 - 1941)
    - +
    +3
  • Goenawan Mohamad Cinta, sebuah kata yang tak persis pengertiannya, kecuali ketika kita merasakan sakitnya.
    Sumber: Catatan Pinggir 5
    Goenawan Mohamad
    Sastrawan dan pendiri Majalah Tempo dari Indonesia (1941 - )
    - +
    +2
  • Tere Liye Jika cinta adalah kesempatan, maka dia persis soal ‘benar’ atau ‘salah’.
    Sumber: Dikatakan atau Tidak Dikatakan, Itu Tetap Cinta 7
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +2
  • Tere Liye Jika cinta adalah pilihan, maka dia persis soal pilihan ganda.
    Sumber: Dikatakan atau Tidak Dikatakan, Itu Tetap Cinta 7
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +2
  • Abdullah Gymnastiar Kita tidak pernah tahu kapan kematian akan menjemput kita, tapi kita tahu persis seberapa banyak bekal yang kita miliki untuk menghadapinya.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +2
  • Charles Dickens Seluruh perbedaan antara konstruksi dan penciptaan adalah persis seperti ini: bahwa sesuatu yang dibangun hanya dapat dicintai setelah dibangun; tetapi sesuatu yang diciptakan, dicintai sebelum itu ada.
    Asli: The whole difference between construction and creation is exactly this: that a thing constructed can only be loved after it is constructed; but a thing created is loved before it exists.
    Charles Dickens
    Penulis dari Inggris (1812 - 1870)
    - +
    +2
  • Tasaro G K Barter berita yang tak sempat mereka liput sendirian. Kalau wartawannya tidak kreatif, besok paginya, redaksi berita di beberapa media akan persis sama.
    Sumber: Senyum Dahlan 312
    Tasaro G K
    Penulis dari Indonesia (Taufik Saptoto Rohadi) (1980 - )
    - +
    +1
  • Erich Maria Remarque Hanya ketika Anda tahu persis bagaimana cucu-cucu gagal, Anda bisa menilai apakah Anda telah mendidik anak-anaknya dengan baik.
    Asli: Erst wenn man genau weiss, wie die Enkel ausgefallen sind, kann man beurteilen ob man seine Kinder gut erzogen hat.
    Erich Maria Remarque
    Penulis (ns. dari Erich Paul Remark) dari Jerman (1898 - 1970)
    - +
    +1
  • Francois de la Rochefoucauld Kami tidak akan menginginkan apa pun dengan semangat jika kami tahu persis apa yang kami inginkan.
    Asli: Nous ne désirerions guère de choses avec ardeur, si nous connaissions parfaitement ce que nous désirons.
    Francois de la Rochefoucauld
    Penulis dari Perancis (1613 - 1680)
    - +
    +1
  • Ilana Tan Kau benar. Aku juga pernah berandai-andai seperti itu. Alangkah senangnya kalau kekasihku artis. Teman-temanku pasti iri setengah mati. Ia memandang Jung Tae-Woo dengan sorot mata geli. Tapi kanyataan tidak persis seperti itu. Walaupun aku hanya kekasih gadungan Jung Tae-Woo, itu saja sudah cukup sulit bagiku.
    Sumber: Summer in Seoul
    Ilana Tan
    Novelis dari Indonesia
    - +
    +1
  • Anggun Prameswari Orang lain akan mencintaimu persis seperti caramu mencintai diri sendiri.
    Sumber: Perfect Pain 189
    Anggun Prameswari
    Penulis asal Indonesia
    - +
    +1
  • Agnetha Faltskog Saya dapat melihat sanjungan kosong dan tahu persis di mana saya berdiri. Pada akhirnya itu benar-benar hanya persetujuan atau ketidaksetujuan saya sendiri yang berarti apa-apa.
    Asli: I can spot empty flattery and know exactly where I stand. In the end it's really only my own approval or disapproval that means anything.
    Agnetha Faltskog
    Penyanyi, penulis lagu, dan aktris Swedia (1950 - )
    - +
    +1
Semua kata bijak dan ucapan terkenal persis akan selalu Anda temukan di (halaman 2)