Kata-kata Bijak sama percaya-dirimu

Kata-kata Bijak 81 s/d 100 dari 1520.

  • Aesopus Seorang pembohong tidak akan di percaya bahkan ketika ia berbicara tentang kebenaran.
    Aesopus
    Penyair dari Yunani (620 SM - 564 SM)
    - +
    +43
  • Habiburrahman El Shirazy Jangan pernah engkau merasa tersiksa dengan apa yang engkau anggap baik untuk dirimu.
    Sumber: Ketika Cinta Bertasbih
    Habiburrahman El Shirazy
    Dikenal sebagai dai, novelis, dan penyair dari Indonesia (1976 - )
    - +
    +41
  • John Lennon Aku percaya apa yang disebut Tuhan adalah sesuatu yang ada dalam diri kita semua.
    John Lennon
    Musisi rock dari Britania Raya (1940 - 1980)
    - +
    +40
  • Jefri Al Buchori Janganlah engkau menoleh kepada orang lain sedangkan dalam dirimu masih ada sesuatu yang harus diperbaiki. Celakalah dirimu.
    Jefri Al Buchori
    Pendakwah (ustad), penyanyi dari Indonesia (1973 - 2013)
    - +
    +40
  • John Lennon Aku percaya akan Tuhan, tapi bukan sebagai satu hal, bukan sebagai sosok pria tua di angkasa.
    John Lennon
    Musisi rock dari Britania Raya (1940 - 1980)
    - +
    +39
  • Arthur Gordon Cinta merupakan sesuatu yang bercahaya, seperti sebuah api emas atau kabut perak. Cinta itu datangnya sangat perlahan-lahan; kau tidak mungkin memerintahnya, tetapi kau tidak mungkin menyangkalnya pula. Apabila cinta itu tiba, kau tidak mampu melihatnya dengan jelas atau menyentuhnya, tetapi kau dapat merasakannya; di dalam dirimu dan di sekelilingmu, dan pada orang yang kaucintai. Cinta itu mengubahmu, cinta mengubah segala-galanya, warna-warna menjadi lebih terang, musik menjadi lebih manis, hal-hal jenaka menjadi makin jenaka.
    Asli: Love is a shining thing, like a golden fire or a silver mist. It comes very quietly; you can’t command it, but you can’t deny it either. When it does come, you can’t quite see it or touch it, but you feel it – inside of you and around you and the person you love. It changes you; it changes everything. Colors are brighter. Music is sweeter. Funny things are funnier.
    Sumber: Through many windows
    Arthur Gordon
    Penulis dari Amerika Serikat
    - +
    +39
  • Erisca Febriani Kenapa orang besar tetap percaya diri? Karena nggak pernah ada dalam sebuah cerita seekor singa berhenti ngelangkah cuma karena takut di hadapan banyak anak anjing.
    Sumber: Serendipity
    Erisca Febriani
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +39
  • Abu Hamid Al Ghazali Munafik adalah mencari kesalahan dan percaya mencari alasan.
    Abu Hamid Al Ghazali
    Filsuf dan sofis dari Persia (1058 - 1111)
    - +
    +38
  • Jerinx Kita percaya keberagaman dan toleransi harus dimenangkan.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +37
  • Buddha Kebahagiaan datang ketika pekerjaan dan kata-kata Anda menjadi manfaat bagi dirimu dan orang lain.
    Buddha
    Pemimpin spiritual, lahir Siddharta Gautama (450 SM - 370 SM)
    - +
    +36
  • Najwa Shihab Mereka berani mengambil posisi, bahkan berlaku bak politisi. Bersikap gamblang dan berbicara lantang, karena percaya pada sang penantang.
    Sumber: Selebriti Pengganda Simpati
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +36
  • Dalai Lama XIV Pikiran yang tenang membawa kekuatan batin dan rasa percaya diri, sehingga itu sangat penting untuk kesehatan yang baik.
    Dalai Lama XIV
    Pemimpin spiritual dari Tibet (1935 - )
    - +
    +36
  • C. S. Lewis Carilah dirimu, dan dalam jangka panjang, kamu hanya akan menemukan kebencian, kesepian, keputusasaan, kemarahan, kehancuran, dan kebusukan. Tapi carilah Kristus, dan kamu akan menemukan diriNya dan denganNya, semuanya terlepas.
    C. S. Lewis
    Penulis dari Britania-Raya (1898 - 1963)
    - +
    +35
  • Tere Liye Esok selalu percaya bahwa teknologi bisa menaklukan apa pun. Tapi bagaimana teknologi akan mengalahkan ambisi rakus manusia? Ketika mereka akhirnya tidak mau mengalah dan saling merusak.
    Sumber: Hujan
    Tere Liye
    Penulis dari Indonesia (1979 - )
    - +
    +35
  • Zayn Malik Hidup itu lucu. Banyak hal berubah, orang-orang berubah, tapi kamu akan selalu menjadi kamu, jadi tetaplah menjadi dirimu sendiri dan jangan pernah mengorbankan siapa dirimu untuk orang lain.
    Asli: Life is funny. Things change, people change, but you will always be you, so stay true to yourself and never sacrifice who you are for anyone.
    Zayn Malik
    Penyanyi dari Inggris (1993 - )
    - +
    +35
  • Ralph Waldo Emerson Kemuliaan persahabatan bukanlah uluran tangan, bukan senyuman ramah, maupun sukacita persahabatan, itu adalah inspirasi spiritual yang datang ketika kamu menemukan orang lain yang percaya padamu dan bersedia untuk mempercayaimu dalam persahabatan.
    Asli: The glory of friendship is not the outstretched hand, not the kindly smile, nor the joy of companionship; it is the spiritual inspiration that comes to one when you discover that someone else believes in you and is willing to trust you with a friendship.
    Ralph Waldo Emerson
    Penyair dan filsuf dari Amerika Serikat (1803 - 1882)
    - +
    +35
  • Windry Ramadhina Nah, sekarang, dengar baik-baik. Akan kubisikkan satu kisah. Namun, ini bukan kisah tentang aku. Sama sekali bukan. Ini kisah tentang dua orang yang dipertemukan oleh hujan. Pemuda lucu itu dan gadis gila buku yang tidak percaya pada keajaiban.
    Sumber: Angel in the Rain
    Windry Ramadhina
    Penulis novel dari Indonesia
    - +
    +35
  • Pramoedya Ananta Toer Saya adalah seorang anak Renaisans. Karenanya, saya percaya kebaikan dan keadilan. Saya adalah manusia yang baik karena saya menginginkannya, bukan karena agama, undang-undang, atau paksaan. Itu adalah pengertian yang humanis. Saya ingin dianggap manusia baik karena keinginan saya, karena nurani saya, bukan karena sesuatu dari luar.
    Sumber: Aku Ingin Lihat Semua Ini Berakhir 168
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +35
  • Marilyn Monroe Seorang gadis yang bijak mencium tetapi tidak mencinta, mendengarkan namun tidak percaya, dan meninggalkan sebelum dia yang ditinggalkan.
    Asli: A wise girl kisses but doesn't love, listens but doesn't believe, and leaves before she is left.
    Marilyn Monroe
    Aktris dari Amerika Serikat (1926 - 1962)
    - +
    +35
  • Mochtar Lubis Bunuhlah dahulu harimau dalam dirimu.
    Sumber: Harimau! Harimau!
    Mochtar Lubis
    Jurnalis dan novelis ternama asal Indonesia. (1922 - 2004)
    - +
    +34
Semua kata bijak dan ucapan terkenal percaya-dirimu akan selalu Anda temukan di (halaman 5)