Kata-kata Bijak sama pendidikan

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 307.

  • Ellen Key Pendidikan bisa memberi Anda keahlian, tetapi pendidikan budaya mampu memberi Anda martabat.
    Ellen Key
    Penulis, pendidik dan feminis dari Swedia (1849 - 1926)
    - +
    +30
  • Martin Luther King Kegunaan pendidikan adalah untuk mengajarkan seseorang untuk berpikir dengan intensif dan kritis. Kecerdasan dan karakter itulah tujuan pendidikan sesungguhnya.
    Asli: The function of education is to teach one to think intensively and to think critically. Intelligence plus character that is the goal of true education.
    Martin Luther King
    Pendeta dan aktivis HAM dari Amerika Serikat (1929 - 1968)
    - +
    +29
  • John Dewey Pendidikan bukan persiapan untuk hidup tapi pendidikan adalah hidup itu sendiri.
    Asli: Education is not a preparation for life but is life itself.
    John Dewey
    Filsuf dari Amerika Serikat (1859 - 1952)
    - +
    +28
  • Chanakya Pendidikan adalah teman yang baik. Seseorang yang terdidik akan dihormati dimanapun. Pendidikan mengalahkan kecantikan dan jiwa muda.
    Chanakya
    Guru, filsuf, ekonom, ahli hukum dan penasihat kerajaan dari India (375 SM - 283 SM)
    - +
    +25
  • Claus Moser Pendidikan membutuhkan uang. Begitu juga dengan kebodohan.
    Asli: Education costs money. But then so does ignorance.
    Claus Moser
    Ahli statistik dari Inggris (1922 - 2015)
    - +
    +24
  • Ralph Waldo Emerson Rahasia pendidikan adalah menghormati sang murid.
    Ralph Waldo Emerson
    Penyair dan filsuf dari Amerika Serikat (1803 - 1882)
    - +
    +24
  • Voltaire Pendidikan mengembangkan kemampuan, tetapi tidak menciptakannya.
    Asli: L'éducation développe les facultés mais ne les crée pas.
    Voltaire
    Penulis dan filsuf dari Perancis (1694 - 1778)
    - +
    +23
  • Bill Gates Saya prihatin mendengar anak-anak muda mengatakan bahwa mereka tidak mau kuliah karena saya sendiri tidak lulus. Satu, saya mendapatkan pendidikan yang sangat baik walaupun saya tidak menunggu cukup lama untuk mendapatkan gelar saya. Kedua, dunia ini menjadi semakin kompetitif, terspesialisasi, dan kompleks setiap tahunnya, menjadikan pendidikan tinggi penting di zaman sekarang, seperti pentingnya pendidikan sekolah menengah di zaman dulu.
    Bill Gates
    Pengusaha (Microsoft) dan dermawan dari Amerika Serikat (1955 - )
    - +
    +23
  • Bob Sadino Tidak selamanya latar belakang pendidikan menentukan karir kita ke depan, terkecuali untuk karir di bidang pendidikan.
    Bob Sadino
    Pengusaha dari Indonesia (1933 - 2015)
    - +
    +23
  • Raden Adjeng Kartini Bolehlah, negeri Belanda merasa berbahagia, memiliki tenaga-tenaga ahli, yang amat bersungguh mencurahkan seluruh akal dan pikiran dalam bidang pendidikan dan pengajaran remaja-remaja Belanda. Dalam hal ini anak-anak Belanda lebih beruntung dari pada anak-anak Jawa, yang telah memilki buku selain buku pelajaran sekolah.
    Sumber: Surat kepada Ny. Van Kol, 20 Agustus 1902
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru (1879 - 1904)
    - +
    +22
  • Bertrand Russell Manusia terlahir sebagai makhluk yang masa bodoh, bukan bodoh. Mereka dibuat bodoh oleh pendidikan.
    Bertrand Russell
    Filsuf, ahli matematika dan Peraih Nobel sastra (1950) dari Inggris (1872 - 1970)
    - +
    +22
  • Richard Dawkins Sebagai provokasi buku ini, ada pernyataan bahwa hampir setengah dari rakyat Amerika Serikat tidak percaya akan evolusi. Bukan hanya sembarang orang, namun orang-orang kuat, orang-orang yang sebaiknya tahu lebih baik, orang dengan pengaruh yang terlalu banyak tentang kebijakan pendidikan. Kita tidak berbicara tentang teori Darwin tertentu dari seleksi alam. Masih mungkin bagi ahli biologi untuk meragukan pentingnya teori itu, dan beberapa telah mengklaimnya.
    Asli: So to the book's provocation, the statement that nearly half the people in the United States don't believe in evolution. Not just any people but powerful people, people who should know better, people with too much influence over educational policy. We are not talking about Darwin's particular theory of natural selection. It is still (just) possible for a biologist to doubt its importance, and a few claim to.
    Sumber: The New York Times Review of Books: p. 35. 9 sept. 1989
    Richard Dawkins
    Seorang ahli etologi, biologi evolusioner, ilmu pengetahuan umum dari Britania Raya. (1941 - )
    - +
    +21
  • Maria Montessori Tugas dan pendidikan ialah mengusahakan agar anak tidak mempunyai anggapan keliru bahwa kebaikan sama dengan bersikap loyo dan kejahatan sama dengan bersikap giat.
    Maria Montessori
    Pendidikan dari Italia (1870 - 1952)
    - +
    +21
  • Najwa Shihab Hanya pendidikan yang bisa menyelamatkan masa depan, tanpa pendidikan Indonesia tak mungkin bertahan.
    Sumber: Belajar Dari Ki Hajar Dewantara
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +20
  • Hasyim El-Hanan Ibu adalah sekolah. Ibu adalah lembaga pendidikan pertama. Ibulah yang membekali anak sikap, watak, kepribadian, akhlak, iman, dan pemahaman bahwa dunia ini berkerikil, dan kerikilnya dapat sering membuat si anak terjatuh. Ibu yang baik akan mempersiapkan anaknya menghadapi kerikil-kerikil itu agar ketajamannya tak membuat cedera hidup di dunia, apalagi cedera di akhirat kelak.
    Sumber: Merajut Rahmat Cinta
    Hasyim El-Hanan
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +20
  • Oscar Wilde Pendidikan adalah hal yang mengagumkan, tapi patut diingat bahwa dari waktu ke waktu tak ada sesuatu yang layak diketahui yang bisa diajarkan.
    Asli: Education is an admirable thing. But it is well to remember from time to time that nothing that is worth knowing can be taught.
    Sumber: A Few Maxims for the Instruction of the Over-Educated (1894)
    Oscar Wilde
    Penulis dari Irlandia (1854 - 1900)
    - +
    +20
  • Noam Chomsky Internet bisa menjadi langkah yang sangat positif untuk memajukan pendidikan, organisasi, dan partisipasi dalam masyarakat yang berarti.
    Asli: The internet could be a very positive step towards education, organisation and participation in a meaningful society.
    Noam Chomsky
    Ahli bahasa dan aktivis politik dari Amerika Serikat (1928 - )
    - +
    +18
  • Robert Maynard Hutchins Tujuan pendidikan adalah mempersiapkan generasi muda untuk mendidik diri mereka sendiri seumur hidup mereka.
    Robert Maynard Hutchins
    Filsuf pendidikan dari Amerika Serikat (1899 - 1977)
    - +
    +18
  • Najwa Shihab Jika pengajaran adalah transfer pengetahuan, pendidikan harus menumbuhkan kesadaran.
    Sumber: Generasi Pembelajar
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +16
  • Soekarno Sosialisme berarti adanya pabrik yang kolektif, Andanya industrialism yang kolektif. Andanya distribusi yang kolektif. Andanya pendidikan yang kolekstif.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +16
Semua kata bijak dan ucapan terkenal pendidikan akan selalu Anda temukan di (halaman 3)