Kata-kata Bijak: dengan pecinta-nya

Kata-kata Bijak 101 s/d 120 dari 251.

  • Thomas Hardy Pecinta yang tidak melakukan kekeliruan bukanlah pecinta sejati.
    Thomas Hardy
    Penulis dari Inggris 1840-1928
    - +
    +4
  • Deassy M. Destiani Saat Tuhan membentuk kita, tidaklah menyenangkan, sakit, dan penuh penderitaan dan banyak air mata. Tetapi inilah satu-satuya cara bagi-Nya untuk mengubah kita supaya jadi cantik dan memancarkan kemuliaan-Nya.
    Sumber: Bukan Untuk di Baca Kerja, hal: 174
    Deassy M. Destiani
    Penulis asal Indonesia
    - +
    +4
  • William Shakespeare Sangat mudah untuk menghitung atom untuk menyelesaikan proposisi seorang pecinta.
    Asli: It is as easy to count atomies as to resolve the propositions of a lover.
    Sumber: As you like it
    William Shakespeare
    Penyair dan dramawan dari Inggris 1564-1616
    - +
    +4
  • Silvarani Tuhan akan mendengar doa-doa ketika kita panjatkan kepada-Nya.
    Sumber: Game of Hearts: Love in Las Vegas 55
    Silvarani
    Penulis dari Indonesia 1988-
    - +
    +4
  • Hanum Salsabiela Rais Ingatlah, Tuhan akan mengirim malaikat-malaikat-Nya yang mempunyai keringanan tangan tak bertepi untuk menyelamatkanmu manakala kau hendak terpeleset di ujung jurang yang curam.
    Sumber: Bulan Terbelah di Langit Amerika 123
    Hanum Salsabiela Rais
    Presenter berita TV dan penulis dari Indonesia 1982-
    - +
    +3
  • Randu Jika kau ingin memikirkan sesuatu, pikirkanlah ini: kau tidak akan pernah menjadi seorang pecinta yang baik dengan mengorbankan seseorang.
    Sumber: Galuh Hati 65
    Randu
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • A. A. Navis Kalau Tuhan punya mau, memang tak seorang pun yang kuasa menghalanginya. Itu adalah takdir-Nya. Tapi, ada dua macam takdir. Takdir dan takdir yang diiringi dengan ikhtiar.
    Sumber: Kemarau 21
    - +
    +3
  • Kita semua ini ciptaan Allah. Kita ini tidak ada apa-apanya. Kita tidak salat pun Allah tidak akan rugi. Yang rugi itu kita sendiri. Rugi karena jauh dari kasih sayang-Nya. Rugi karena jauh dari limpahan rahmat-Nya.
    Sumber: The Boarding 81
    Triani Retno A.
    Penulis dari Indonesia 1974-
    - +
    +3
  • Alexis Carrel Manusia menawarkan dirinya kepada Tuhan. Dia berdiri di hadapan-Nya seperti kanvas di depan pelukis atau marmer di depan pematung. Pada saat yang sama ia meminta rahmat-Nya, mengungkapkan kebutuhannya dan kebutuhan saudara-saudaranya yang menderita. Jenis doa seperti itu menuntut renovasi total. Yang sederhana, yang bodoh, dan yang miskin lebih mampu menyangkal diri ini daripada yang kaya dan yang intelektual.
    Asli: Man offers himself to God. He stands before Him like the canvas before the painter or the marble before the sculptor. At the same time he asks for His grace, expresses his needs and those of his brothers in suffering. Such a type of prayer demands complete renovation. The modest, the ignorant, and the poor are more capable of this self-denial than the rich and the intellectual.
    Alexis Carrel
    Chirurg, anatoom dan ahli biologi dari Perancis 1873-1944
    - +
    +3
  • Jenny Thalia Faurine Motret pakai kamera polaroid itu sama saja kayak hidup kita. Film-nya terbatas, cuma sepuluh lembar. Nggak bisa dihapus, setting-nya juga terbatas. Dari situ kita belajar, gimana caranya mendapat objek yang memang patut untuk dipotret dengan kapasitas film yang terbatas dan dengan setting manual. Nggak secanggih ponsel yang ada editor-nya.
    Sumber: Forever and Always 84
    Jenny Thalia Faurine
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Andrew Carnegie Nasehat saya bagi orang-orang muda adalah bukan hanya untuk memusatkan
    seluruh waktu dan perhatian mereka pada satu bisnis dalam hidup yang mereka jalani, tetapi untuk menaruh setiap dolar dari modal mereka ke dalam nya.
    Andrew Carnegie
    Pengusaha dari Amerika Serikat 1835-1919
    - +
    +3
  • Willy Reichert Pertobatan adalah pencuci mulut dari para pecinta.
    Asli: Reue ist das Dessert der Geniesser.
    Willy Reichert
    Komedian, aktor dan penyanyi dari Jerman 1896-1973
    - +
    +3
  • Ralph Waldo Emerson Semua umat manusia suka seorang pecinta.
    Ralph Waldo Emerson
    Penyair dan filsuf dari Amerika Serikat 1803-1882
    - +
    +3
  • Pramoedya Ananta Toer Setiap saat orang bisa minta ampun pada Tuhan, bila berdosa terhadap-Nya, dosa terhadap sesama manusia lain lagi, terlalu susah untuk mendapat ampun daripadanya. Tuhan Maha Pemurah, manusia maha tidak pemurah.
    Sumber: Anak semua bangsa
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia 1925-2006
    - +
    +3
  • Wijayanto Sungguh bahagia seorang hamba yang tak pernah takjub dengan dirinya sendiri padahal amalannya tak sedikit, dan terus merendah di hadapan Robb-nya.
    Wijayanto
    - +
    +3
  • Lenang Manggala Teruslah belajar dan jangan pernah takut untuk berubah. Bukan untuk menjadi sempurna (karena bahkan Tuhan pun masih kerap dituduh kurang baik dalam melaksanakan tugas-Nya), tapi untuk menjadi lebih baik dari sebelumnya. Ingat! Untuk perkembangan. Bukan kesempurnaan.
    Lenang Manggala
    Penulis dari Indonesia 1993-
    - +
    +3
  • Aesna Tuhan punya banyak cara buat ngajarin kita tentang kehidupan. Tuhan itu Maha Kreatif, tinggal kita aja bisa atau nggak ngambil pelajaran dari setiap cobaan-Nya.
    Sumber: Bunga di Atas Batu 59
    Aesna
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Salsa Putri Tuhan sangat baik dan sayang terhadap semua mahluk-Nya. Dia memiliki cara yang unik untuk mengajari mahluk-Nya tentang risalah kehidupan.
    Sumber: Spooky Stories: Revenge 5
    - +
    +3
  • Ariestanabirah Tuhan selalu memberi hadiah untuk yang tidak pernah menyerah. Akan selalu ada penghargaan Tuhan bagi hamba-Nya yang sungguh-sungguh.
    Sumber: Dear, Me 135
    Ariestanabirah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Jaya Setiabudi Yang punya ilmu ibarat punya ‘peta-nya’, bisa sampai lebih cepat karena paham jalannya.
    Sumber: The Power Of Kepepet 104
    Jaya Setiabudi
    Penulis dari Indonesia 1973-
    - +
    +3
Kata-kata pecinta-nya - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan pecinta-nya yang terbaik dan terkenal: 251 ditemukan (halaman 6)

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. malaikat-malaikat-nya
  2. memusatkan seluruh
  3. sungguh-sungguh
  4. mengungkapkan
  5. kebutuhannya
  6. terhadap-nya