Kata-kata Bijak sama pancasila

  • Pancasila tuh dasarnya sila 1-3, tujuannya sila 5, cara untuk mencapainya sila 4.
  • Aku tidak mengatakan, bahwa aku menciptakan Pancasila. Apa yang kukerjakan hanyalah menggali jauh ke dalam bumi kami, tradisi-tradisi kami sendiri, dan aku menemukan lima butir mutiara yang indah.
  • Meg hidup di antara persoalan-persoalan traumatik dan guncangan-guncangan yang luar biasa. Dan dia tahu dan menyadari dari tubuhnya yang penuh trauma, penuh persoalan, penuh hijrah, renungan, dan macam-macam itu bahwa yang bisa menyelamatkan negara ini hanya Pancasila.
  • Kita tidak boleh berhenti bekerja untuk menghadirkan Pancasila.
  • Stop! Rasialisme anti minoritas apa pun harus tak terjadi lagi di Indonesia. Sungguh suatu aib yang memalukan. Dalam lebih setengah abad dan ber-Pancasila, bisa terjadi kebiadaban ini kalau bukan karena hipokrisi pada kekuasaan.
  • Pancasila dalam kedudukannya sebagai idiologi Negara mampu mempersatukan berbagai kalangan baik yang agamis, nasionalis, sosialis, serta kalangan lainnya dalam mimpi kolektif untuk mewujudkan sebuah Indonesia yang terbayangkan.
+3

Kata-kata Bijak 1 s/d 8 dari 8.

  • Soekarno Aku tidak mengatakan, bahwa aku menciptakan Pancasila. Apa yang kukerjakan hanyalah menggali jauh ke dalam bumi kami, tradisi-tradisi kami sendiri, dan aku menemukan lima butir mutiara yang indah.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +385
  • Sujiwo Tejo Pancasila tuh dasarnya sila 1-3, tujuannya sila 5, cara untuk mencapainya sila 4.
    Sujiwo Tejo
    Wartawan, pelukis, budayawan dan penulis dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +168
  • Butet Kertaredjasa Pancasila dalam kedudukannya sebagai idiologi Negara mampu mempersatukan berbagai kalangan baik yang agamis, nasionalis, sosialis, serta kalangan lainnya dalam mimpi kolektif untuk mewujudkan sebuah Indonesia yang terbayangkan.
    Butet Kertaredjasa
    Seniman, aktor dan budayawan dari Indonesia (1961 - )
    - +
    +43
  • Joko Widodo Kita tidak boleh berhenti bekerja untuk menghadirkan Pancasila.
    Joko Widodo
    Presiden ke-7 Indonesia (1961 - )
    - +
    +35
  • Pramoedya Ananta Toer Stop! Rasialisme anti minoritas apa pun harus tak terjadi lagi di Indonesia. Sungguh suatu aib yang memalukan. Dalam lebih setengah abad dan ber-Pancasila, bisa terjadi kebiadaban ini kalau bukan karena hipokrisi pada kekuasaan.
    Sumber: Rasialisme Anti-Tiong Hoa dan Percobaan Menjawabnya: 22 Oktober 1998
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +31
  • Garin Nugroho Meg hidup di antara persoalan-persoalan traumatik dan guncangan-guncangan yang luar biasa. Dan dia tahu dan menyadari dari tubuhnya yang penuh trauma, penuh persoalan, penuh hijrah, renungan, dan macam-macam itu bahwa yang bisa menyelamatkan negara ini hanya Pancasila.
    Garin Nugroho
     
    - +
    +19
  • Ibn Ghifarie Dengan pancasila, semua orang dari suku dan daerah apa pun memiliki hak yang sama di mata Negara dalam menjalankan agama dan kepercayaannya.
    Sumber: Meyakini Menghargai 7
    Ibn Ghifarie
     
    - +
    +9
  • Ibn Ghifarie Pancasila adalah lima pondasi (sila) yang menjadi dasar bernegara di Indonesia. Sila pertama adalah pondasi paling utama yang mampu menjadi perekat seluruh keragaman.
    Sumber: Meyakini Menghargai 7
    Ibn Ghifarie
     
    - +
    +9
Semua kata bijak dan ucapan terkenal pancasila akan selalu Anda temukan di