Kata-kata Bijak: muluk-muluk
Kata-kata Bijak 1 s/d 2 dari 2.
-
Orang mukmin sejati akan selalu merindukan perjumpaan dengan Allah, mempersiapkan bekal dan tidak terbuai lamunan muluk-muluk.
-
Jangan salah sangka, Va. Kita ini sayang sama lo. Kita nggak mau lo lihat lo menaruh harapan muluk-muluk pada orang yang bahkan nggak lo kenal secara realistis. Kita udah males lihat lo kepincut sama cowok yang mirip si anu atau profesinya sama kayak si itu.
Sumber: Finally Mr. Right 28