Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 42.
-
Bukankah kita baru bisa bergerak jika ada jarak? Dan saling menyayangi bila ada ruang? Kasih sayang akan membawa dua orang semakin berdekatan, tapi dia tidak ingin mencekik, jadi ulurlah tali itu.
-
Jangan sepelekan murkanya orang sabar dan kecewanya orang yang sudah menjaga, menyayangi, mencintai kita dengan tulus. Karena perasaan orang yang sudah kecewa, akan sulit diobati.
Sumber: The Perfect Husband 259 -
Pilih mana? Menghabiskan sisa umur bersama orang yang kita sayangi, atau bersama orang yang menyayangi kita?
Sumber: Gege Mengejar Cinta -
Pandanglah dunia sebagai dirimu sendiri. Temukan iman pada segala sesuatu sebagaimana mestinya. Cinta dunia sebagai dirimu sendiri; maka kau akan bisa menyayangi segala sesuatu.
-
Ketika masalah datang menghampiri, itu artinya tuhan menyayangi, bukan membenci. Tuhan hanya menguji keimanan dan kesabaran.
-
Kenapa orang-orang lebih suka bicara daripada membaca, lebih senang memerintah ketimbang bekerja sama, lebih sering mengumbar kata-kata daripada merenung. Kenapa merekalebih tertarik untuk menyakiti daripada menyayangi, lebih sering mengorbankan ketimbang berkorban. Kenapa mereka lebih gemar meminta daripada memberi?
Sumber: Saraswati 43 -
Ibu tidak pernah lelah untuk menyayangi dan mengasihi kita. Cinta nya lebih mulia daripada cinta seseorang dimanapun di dunia ini.
-
Gaji tinggi bukan jaminan kepuasan hidup. Bersyukur, berbagi, dan saling menyayangi, itulah kunci kepuasan hidup.
-
Kalian selalu membandingkan kami, membuat seolah-olah siapa yang lebih menurut lebih kalian sayangi. Perbandingan itu membuat hidup kami seperti kompetisi. Semuanya membuat seolah Alex adalah sainganku. Kalau kalian tidak bisa menyayangi kami dengan adil, aku mau kalian lebih menyayangiku. Aku tidak ingin kalah. Perasaan ini sungguh menyiksa.
Sumber: Love Puzzle 158 -
Maka bersyukurlah yang memiliki keluarga. Memiliki teman-teman terbaik. Boleh jadi, kitalah bulan purnama dalam hidup ini. Kitalah gunung kokoh bagi mereka. Dikelilingi orang-orang yang menyayangi kita.
Sumber: Dikatakan atau Tidak Dikatakan, Itu Tetap Cinta 43
Kata-kata menyayangi - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan menyayangi yang terbaik dan terkenal: 42 ditemukan