Kata-kata Bijak sama mental

  • Banyaknya kata-kata yang tidak berguna adalah gejala tertentu dari inferioritas mental.
  • Kebiasaan bicara yang umum dan terus-menerus adalah gejala defisiensi mental. Itu berasal dari tidak mengetahui apa yang sedang terjadi dalam pikiran orang lain.
  • Catur adalah permainan yang menyiksa mental.
  • Hanya mereka yang bisa menjiwai mental para pahlawannya yang akan meraih prestasi-prestasi gemilang.
  • Tidak cukup kita sekadar punya target untuk diraih. Tetapi dibutuhkan tekad baja, mental pantang menyerah, dan terus fokus, fokus, dan fokus dalam memperjuangkannya.
  • Pelajaran terpenting bagi calon pemimpin adalah kesanggupan menjadi rakyat. Barangsiapa sanggup menjadi rakyat yang baik, itulah pemimpin yang baik. Maksudnya, Sikap mental seorang pemimpin haruslah sikap mental kerakyatan.
  • Mitos adalah upaya untuk menceritakan seluruh pengalaman manusia, yang tujuannya terlalu dalam, terlalu dalam di dalam darah dan jiwa, untuk penjelasan atau deskripsi mental.
  • Kebahagiaan tidak bergantung pada kondisi eksternal apapun, itu diatur oleh sikap mental kita.
  • Islam harus dipagari rapat-rapat dari kemungkinan penyusupan gagasan yang akan merusak kemurniannya. Tanpa disadari, mental seperti itu justruvmerupakan pengakuan terselubung akan kelemahan Islam.
  • Emansipasi diri Anda dari perbudakan mental; Tak seorangpun kecuali diri kita sendiri yang dapat membebaskan pikiran kita.
+7

Kata-kata Bijak 1 s/d 20 dari 111.

  • Emha Ainun Nadjib Pelajaran terpenting bagi calon pemimpin adalah kesanggupan menjadi rakyat. Barangsiapa sanggup menjadi rakyat yang baik, itulah pemimpin yang baik. Maksudnya, Sikap mental seorang pemimpin haruslah sikap mental kerakyatan.
    Sumber: OPLeS: Opini Plesetan 23
    Emha Ainun Nadjib
    Seorang seniman, budayawan, penyair, serta intelektual asal Indonesia. (1953 - )
    - +
    +257
  • Achmad Mustafa Bisri Kalau pengajian-pengajian itu jelas pengaruhnya pada jamaah sih tidak masalah. Ini tidak. Pengajian-pengajian yang begitu intens dan begitu tinggi volumenya itu sepertinya hanya masuk kuping kanan dan langsung keluar lagi dari kuping kiri. Tak membekas. Buktinya mereka yang bakhil ya tetap bakhil; yang hatinya kejam ya tetap kejam; yang suka berkelahi dengan saudaranya ya masih terus berkelahi; yang bebal terhadap penderitaan sesama juga tidak kunjung menjadi peka; yang suka menang-menangan ya tidak insaf. Pendek kata, seoalah-olah tidak ada korelasi antara pengajian dengan mental yang diberi pengajian.
    Sumber: Lukisan Kaligrafi 22
    Achmad Mustafa Bisri
    Penyair, pelukis dan tokoh Islam dari Indonesia (1944 - )
    - +
    +54
  • Garry Kasparov Catur adalah permainan yang menyiksa mental.
    Garry Kasparov
    Grandmaster catur asli Soviet / Ukraine (1963 - )
    - +
    +32
  • Andrie Wongso Tidak cukup kita sekadar punya target untuk diraih. Tetapi dibutuhkan tekad baja, mental pantang menyerah, dan terus fokus, fokus, dan fokus dalam memperjuangkannya.
    Andrie Wongso
    Motivator dan pengusaha asal Indonesia (1954 - )
    - +
    +32
  • Merry Riana Diri kita perlu dilatih dari tahap nol. Mental kita perlu dibentuk dari situasi yang sangat menguji ketabahan.
    Merry Riana
    Motivator, pengusaha dan penulis dari Indonesia (1980 - )
    - +
    +28
  • Andrie Wongso Cobaan, tekanan dan penderitaan adalah proses menuju mental tangguh dan dewasa, sebagai modal berjuang lagi, meraih hidup yang lebih berkualitas.
    Andrie Wongso
    Motivator dan pengusaha asal Indonesia (1954 - )
    - +
    +26
  • Bob Marley Emansipasi diri Anda dari perbudakan mental; Tak seorangpun kecuali diri kita sendiri yang dapat membebaskan pikiran kita.
    Asli: Emancipate yourselves from mental slavery; None but ourselves can free our minds.
    Sumber: Redemption Song
    Bob Marley
    Penyanyi, pencipta lagu, dan musisi reggae dari Jamaika (1945 - 1981)
    - +
    +26
  • Abdurrahman Wahid Islam harus dipagari rapat-rapat dari kemungkinan penyusupan gagasan yang akan merusak kemurniannya. Tanpa disadari, mental seperti itu justruvmerupakan pengakuan terselubung akan kelemahan Islam.
    Sumber: Tuhan Tidak Perlu Dibela 115
    Abdurrahman Wahid
    Presiden ke-4 Indonesia (1940 - 2009)
    - +
    +26
  • Joseph Murphy Orang yang cemburu meracuni hidangannya sendiri, lalu memakannya. Kecemburuan adalah racun mental dan penyebabnya adalah ketakutan.
    Joseph Murphy
    Penulis dari Irlandia (1898 - 1981)
    - +
    +26
  • Sigmund Freud Betapa kontrasnya antara binar kecerdasan anak-anak dan mental yang lemah pada orang dewasa muda.
    Asli: Denken Sie an den betrübenden Kontrast zwischen der strahlenden Intelligenz eines gesunden Kindes und der Denkschwäche des durchschnittlichen Erwachsenen.
    Sumber: Die Zukunft einer Illusion Kapitel 9
    Sigmund Freud
    Psikiater dari Austria (1856 - 1939)
    - +
    +22
  • Andrie Wongso Motivasi seperti makanan bergizi! Dengan lauk disiplin, dikunyah dengan kerja keras dan keuletan serta disantap tiap hari dengan porsi yang tepat, maka mental akan menjadi sehat dan berkualitas.
    Andrie Wongso
    Motivator dan pengusaha asal Indonesia (1954 - )
    - +
    +20
  • Riri Sardjono Reuni keluarga itu nggak baik untuk kesehatan mental bagi para lajang.
    Sumber: Time Will Tell 83
    Riri Sardjono
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +17
  • Ridwan Kamil Setiap upaya memperbaiki mental dan spritual adalah investasi peradaban.
    Ridwan Kamil
    Arsitek dan Walikota Bandung, Indonesia (2013-2018) (1971 - )
    - +
    +17
  • Eva Sri Rahayu Belajar itu proses mental. Percuma jadi mahasiswa kalo mentalnya bukan mental mahasiswa. Percuma ada di kelas dengerin dosen cuap-cuap kalo mentalnya gak siap, palingan pikirannya melayang kemana-mana. Jadi kalo lo nyerah, berarti mental lo payah.
    Sumber: Dunia Trisa 40
    Eva Sri Rahayu
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +15
  • Abraham H. Maslow Kemampuan untuk berada di saat sekarang adalah komponen utama dari kesehatan mental.
    Asli: The ability to be in the present moment is a major component of mental wellness.
    Abraham H. Maslow
    Psikolog dari Amerika Serikat (1908 - 1970)
    - +
    +15
  • Andrie Wongso Apapun kondisi kita hari ini, untuk menjadi lebih baik, kita perlu menanamkan sikap mental "berani mencoba dan berubah". Mencoba hal-hal baru atau merealisasi rencana tertunda dan berubah menjadi lebih baik. Jangan menunda untuk perubahan yang baik. Segera memulainya, hari ini.
    Andrie Wongso
    Motivator dan pengusaha asal Indonesia (1954 - )
    - +
    +13
  • Habiburrahman El Shirazy Hanya mereka yang bisa menjiwai mental para pahlawannya yang akan meraih prestasi-prestasi gemilang.
    Sumber: Ayat - ayat Cinta 2
    Habiburrahman El Shirazy
    Dikenal sebagai dai, novelis, dan penyair dari Indonesia (1976 - )
    - +
    +12
  • Najwa Shihab Mengubah watak kekuasaan, dari mental raja menjadi sejenis pelayan.
    Sumber: Gebrakan yang Muda
    Najwa Shihab
    Presenter berita, jurnalis dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +11
  • Ahmad Wahib Pada saat ini terlihat bahwa seluruh sikap-sikap mental mengalami degradasi di Indonesia, termasuk sikap mental bertanggung jawab. Beberapa orang yang pada mulanya kelihatan sangat potent untuk berwatak penuh tanggung jawab, ternyata menjadi pelempar tanggung jawab. Ada suatu bahaya bahwa masyarakat Indonesia akan menjadi society of responsibility shifters. Karena itu dari kalangan anak-anak muda di samping orang-orang tua, haros tampil beberapa orang yang berani melawan arus ini dan menegakan suatu masyarakat yang bertanggung jawab.
    Sumber: Catatan Harian 20 Februari 1970
    Ahmad Wahib
    Pemikir dan pembaharu Islam dari Indonesia (1942 - 1973)
    - +
    +11
  • Andrie Wongso Sukses tak selalu diukur dgn materi atau popularitas. Sukses juga diukur dari 'kesehatan mental' kita!
    Andrie Wongso
    Motivator dan pengusaha asal Indonesia (1954 - )
    - +
    +11
Semua kata bijak dan ucapan terkenal mental akan selalu Anda temukan di