Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 286.
-
Ada saatnya kau harus melepaskan seseorang, bukan karena tidak mencintainya, tetapi demi menjaga hati kita sendiri agar tidak terluka lagi oleh sikap yang sama dan orang yang sama.
Sumber: Catatan Pendek untuk Cinta yang Panjang Jangan Terlalu Lemah, hlm. 92 -
Dari begitu banyak sahabat, dan tak menemukan sahabat yang lebih baik daripada menjaga lidah. Aku memikirkan tentang semua pakaian, tetapi tidak menemukan pakaian yang lebih baik daripada takwa. Aku merenungkan tentang segala jenis amal baik, namun tidak mendapatkan yang lebih baik daripada memberi nasihat baik. Aku mencari segala bentuk rezki, tapi tidak menemukan rezki yang lebih baik daripada sabar.
-
Hidup itu seperti bersepeda. Kalau kamu ingin menjaga keseimbanganmu, kamu harus terus bergerak maju.
Asli:Life is like riding a bicycle. To keep your balance, you must keep moving.
-
Kehidupan itu laksana lautan. Orang yang tiada berhati-hati dalam mengayuh perahu, memegang kemudi dan menjaga layar, maka karamlah ia digulung oleh ombak dan gelombang. Hilang di tengah samudera yang luas. Tiada akan tercapai olehnya tanah tepi.
-
Menjaga air muka adalah hiasan bagi orang miskin, sebagaimana syukur adalah hiasan bagi orang kaya.
-
Ilmu itu lebih baik daripada harta. Ilmu menjaga engkau dan engkau menjaga harta. Ilmu itu penghukum dan harta terhukum. Harta itu kurang apabila dibelanjakan, tapi ilmu bertambah bila debelanjakan.
-
Cinta adalah lambang keakraban antara dua manusia di mana masing-masing saling menjaga keutuhan bersama.
-
Selalu menjaga tubuh Anda penuh dengan cahaya dan panas. Mengisi diri dengan kekuatan kebijaksanaan dan pencerahan.
-
Semoga segala hal yang kita jalani kini.seberat apa pun usaha menjaga hati. Tidak hanya menjadi lelah yang tak berarti.
Sumber: Senja, Hujan dan Cerita yang Telah Usai. -
Menjadi suami atau istri yang gagal kerap dinilai tak menjaga kehormatan keluarga besar.
Sumber: Ngawur Karena Benar
Kata-kata menjaga - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan menjaga yang terbaik dan terkenal: 286 ditemukan