Kata-kata Bijak: dengan menjadikan

  • Balas dendam terbaik adalah menjadikan dirimu lebih baik.
  • Belajar agama bukan hanya untuk menjadikan diri baik, tapi juga manfaat. Sayang jika hanya baik untuk diri tapi tidak bermanfaat bagi sekitarnya
  • Karena hidup seperti cokelat. Perpaduan antara pahit dan manis itulah yang menjadikan serasi dan berkesan.
  • Kematian, adalah peristiwa tercepat, yang menjadikan segala tinggal sejarah.
  • Women of worth buat aku adalah wanita yang sukses yang jalanin peranya sebagai ibu, istri, sekaligus menjadikan dirinya berarti buat orang lain.
  • Pandanglah hari ini. Kemarin sudah menjadi mimpi. Dan esok hari hanyalah sebuah visi. Tetapi, hari ini yang sungguh nyata, menjadikan kemarin sebagai mimpi kebahagiaan, dan setiap hari esok sebagai visi harapan.
  • Perjuangan belum berakhir. Kita semua masih mengemban tugas sejarah untuk menjadikan Indonesia sebagai negara maju yang terbebas dari kemiskinan dan menjadi bangsa pemenang.
  • Kalau tuhan tidak menjadikan perhambaan dan perbudakan,tentu tidak akan timbul keinginan hendak mengejar kemerdekaan. Memang kalau tiada kesakitan, orang tidak mempunyai keinginan untuk mengejar kesenangan.Oleh itu tidak keterlaluan jika dikatakan bahawa sakit dan pedih adalah tangga menuju kejayaan
  • Tidakkah menakutkan untuk bosan pada keseharian, lalu menjadikan internet pelarian? Saat membuka situs pertemanan, orang-orang berlomba diperhatikan. Kau pun muak memperhatikan dan mencoba mencari perhatian. Oh, ternyata lupa pada kenyataan itu menyenangkan. Tidakkah menakutkan?
  • Kau tahu itu cinta ketika semua yang Anda inginkan adalah menjadikan orang tersebut bahagia, bahkan jika Anda bukan bagian dari kebahagiaan itu.
  • Karena ada bunga mati, maka banyaklah buah yang tumbuh, demikianlah pula dalam hidup manusia bukan? Karena ada angan-angan muda mati, kadang-kadang timbullah angan-angan lain, yang lebih sempurna, yang boleh menjadikan buah.
  • Banyak orang mengatakan bahwa kecerdasanlah yang menjadikan seseorang sebagai seorang ilmuwan hebat. Mereka salah: karakterlah yang membuatnya.
  • Kekhawatiran tak menjadikan bahayanya membesar. Hanya dirimu yang mengerdil. Tenanglah, semata karena Allah bersamamu. Maka tugasmu hanya berikhtiar. Dan di sana pahala surga menantimu.
  • Perjalanan hidup terbagi dalam dua sesi. Pada sesi pertama, kita merasa menjadi orang yang benar-benar tidak beruntung, tidak henti-hentinya dililit berbagai masalah dan kesialan, sehingga menjadikan kita marah dan benci pada kehidupan. Pada sesi kedua, kita mengalami kejadian yang akan membuat pand
  • Lawan dari kaya adalah cukup, bukan miskin. Jadi sebetulnya ketika Allah menciptakan kita, rizki kita cukup, tidak ada yang miskin. Yang menjadikan kita miski itu perasaan kita yang tidak pernah cukup.
+12

Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 180.

  • Ali bin Abi Thalib Balas dendam terbaik adalah menjadikan dirimu lebih baik.
    Ali bin Abi Thalib
    Pemeluk Islam pertama dan juga keluarga dari Nabi Muhammad 599-661
    - +
    2,6k
  • Joyce Brothers Kalau kau telah berhasil menemukan seseorang yang merupakan cinta sejatimu; yang ingin kaujadikan teman hidup seumur hidupmu; yang merupakan inspirasimu menuju masa depan; yang menjadikan hidup ini terasa lebih berarti dan terasa semakin bermakna untuk dijalani; yang merupakan pusat kehidupanmu; yang menarik, baik dalam fisik maupun dalam perilaku dan pemikiran; yang dapat ikut tertawa denganmu, menangis bersamamu; yang mencintaimu dengan sepenuh hatinya; yang ingin bekerja bersama-sama dirimu membentuk kedamaian, cinta dan kekuatan; yang memenuhi dirimu masing-masing dengan keteduhan, maka yakinilah bahwa kau sungguh beruntung dan terberkati.
    Joyce Brothers
    Psikolog dan kolumnis dari Amerika Serikat 1927-2013
    - +
    +418
  • Mahatma Gandhi Aku jauh lebih baik melihat ras manusia musnah daripada kita menjadi lebih buruk dari binatang dengan menjadikan ciptaan Tuhan paling baik, wanita, sebagai objek nafsu kita.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India 1869-1948
    - +
    +399
  • Albert Einstein Apa yang saya saksikan di alam adalah sebuah tatanan agung yang tidak dapat kita pahami dengan sangat tidak menyeluruh, dan hal itu sudah semestinya menjadikan seseorang yang senantiasa berpikir dilingkupi perasaan rendah hati.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat 1879-1955
    - +
    +356
  • Albert Einstein Banyak orang mengatakan kepintaran yang menjadikan seseorang Ilmuwan besar. Mereka keliru.. itu adalah karakter.
    Asli: Most people say that it is the intellect which makes a great scientist. They are wrong: it is character.
    Albert Einstein
    Ahli fisika dari Jerman dan Amerika Serikat 1879-1955
    - +
    +282
  • Tan Malaka Bahwa kebiasaan menghafal itu tidak menambah kecerdasan, malah menjadikan saya bodoh, mekanis, seperti mesin.
    Sumber: Madilog (Materialisme dialektika logika) 12
    Tan Malaka
    Aktivis kemerdekaan, filsuf dari Indonesia 1897-1949
    - +
    +173
  • Buya Hamka Kalau tuhan tidak menjadikan perhambaan dan perbudakan,tentu tidak akan timbul keinginan hendak mengejar kemerdekaan. Memang kalau tiada kesakitan, orang tidak mempunyai keinginan untuk mengejar kesenangan.Oleh itu tidak keterlaluan jika dikatakan bahawa sakit dan pedih adalah tangga menuju kejayaan.
    Buya Hamka
    Seorang ulama, aktivis dan sastrawan Indonesia 1908-1981
    - +
    +155
  • Raden Adjeng Kartini Karena ada bunga mati, maka banyaklah buah yang tumbuh, demikianlah pula dalam hidup manusia bukan? Karena ada angan-angan muda mati, kadang-kadang timbullah angan-angan lain, yang lebih sempurna, yang boleh menjadikan buah.
    Raden Adjeng Kartini
    Pahlawan Nasional Indonesia, feminis dan guru 1879-1904
    - +
    +125
  • Desi Puspitasari Sesungguhnya kebahagiaan itu tak abadi. Di balik gelak tawa, tak terhitung berapa kali pertengkaran dijalani, rasa cemburu yang membakar, posesif begitu meningkat, kecurigaan menjadikan hari-hari seperti penuh kerikil tajam untuk dilewati dan sebagainya.
    Sumber: Membunuh Cupid 99
    Desi Puspitasari
    Penulis dari Indonesia 1983-
    - +
    +100
  • Helen Keller Cinta itu seperti seekor kupu-kupu indah yang mungkin tidak dapat kita sentuh, tetapi keindahannya menjadikan sebuah taman tempat yang sangat menyenangkan.
    Helen Keller
    Penulis dari Amerika Serikat 1880-1968
    - +
    +93
Kata-kata menjadikan - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan menjadikan yang terbaik dan terkenal: 180 ditemukan

Arti kata menjadikan menerut KBBI

menjadikan [men·ja·di·kan]

Kata Verbia (kata kerja)
  1. 1) membuat sebagai; merupakan
    contoh: 'ia menjadikan sakit adiknya sebagai alasan untuk tidak pergi kuliah'
  2. 2) menyebabkan
    contoh: 'hal itu akan menjadikan orang lain marah-marah'
  3. 3) mengangkat (memilih) sebagai
    contoh: 'rakyat telah menjadikan dia kepala desa'
  4. 4) melaksanakan (rencana, janji, dan sebagainya)
    contoh: 'ia menjadikan penawarannya untuk membeli rumah itu'
  5. 5) menciptakan; mengadakan
    contoh: 'Tuhan yang menjadikan langit dan bumi beserta isinya'

Lihat arti menjadikan lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. masing-masing
  2. kadang-kadang
  3. sesungguhnya
  4. pertengkaran
  5. keindahannya
  6. menyenangkan