Kata-kata Bijak sama meninggalkanku

  • Katamu dulu kau takkan meninggalkanku Omong kosong belaka! Sekarang yang masih tinggal Hanyalah bulan Yang bersinar juga malam itu Dan kini muncul kembali.
  • Lalu di mana egomu? Gila. Aku mengubah banyak hal untukmu. Kau tahu bagaimana perasaanku saat kau meninggalkanku begitu saja dan memikul malu saat semua tahu kita begitu serasi tapi kau putuskan untuk meninggalkan aku begitu saja?
  • Saat ini aku menangis bukan karena kau meninggalkanku tapi aku menangis karena sulit bagiku untuk melupakan cinta yang pernah ada dalam hidup kita.

Kata-kata Bijak 1 s/d 10 dari 10.

  • Sapardi Djoko Damono Katamu dulu kau takkan meninggalkanku Omong kosong belaka! Sekarang yang masih tinggal Hanyalah bulan Yang bersinar juga malam itu Dan kini muncul kembali.
    Sumber: Hujan di Bulan Juni 94
    Sapardi Djoko Damono
    Penulis dari Indonesia (1940 - 2020)
    - +
    +78
  • Windhy Puspitadewi Tapi, untuk saat ini, aku masih belum bisa membayangkan apa yang akan terjadi jika saat aku belajar mencintai, orang itu pergi meninggalkanku. Aku tak tahu apakah aku sanggup menghadapinya. Aku tak ingin lagi merasakan apa yang kurasakan saat Ayah meninggalkanku. Rasa pengkhianatan dan rasa bahwa aku tidak dicintai, aku tidak ingin merasakannya lagi.
    Sumber: Heart and Soul 259
    Windhy Puspitadewi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +15
  • Merry Maeta Sari Aku nggak mungkin menolak permintaan Mama. Sungguh aku berharap kamulah yang menolak perjodohan ini. tapi kamu menerimanya. Bahkan setelah menikah, berkali-kali aku menyakitimu, tak menganggapmu. Tapi kenapa kamu tak peduli? Kenapa kamu tak mengadukannya pada Mama atau orangtuamu? Kenapa kamu tak meninggalkanku? Mencari kebahagiaanmu sendiri, kamu berhak untuk berbahagia, Nin…!
    Sumber: Unperfect Marriage
    Merry Maeta Sari
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +11
  • Agnes Davonar Saat ini aku menangis bukan karena kau meninggalkanku tapi aku menangis karena sulit bagiku untuk melupakan cinta yang pernah ada dalam hidup kita.
    Agnes Davonar
    Penulis online dan novel fiksi (1986 - )
    - +
    +4
  • Ilana Tan Kalau aku mengatakannya, reaksi apa yang akan kau berikan? Apakah kau akan menerima pengakuanku? Apakah kau akan percaya padaku? Apakah kau masih akan menatapku seperti ini? Atau apakah justru kau akan menjauh dariku? Meninggalkanku? Tapi aku tahu aku harus mengatakannya padamu. Aku tidak mungkin menyimpannya selamanya. Entah bagimana reaksimu nanti setelah mendengarnya, aku hanya berharap satu hal padamu. Jangan pergi dariku. Tetaplah disisiku.
    Sumber: Spring in London
    Ilana Tan
    Novelis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Dwitasari Kini dia meninggalkanku tanpa sempat mendengarku mengungkapkan perasaan. Semudah ketika aku meninggalkannya tanpa kalimat perpisahan.
    Sumber: Jatuh Cinta Diam-Diam 164
    Dwitasari
    Penulis dari Indonesia (1994 - )
    - +
    +3
  • Audrey Niffenegger Aku tidak akan pernah meninggalkanmu, walaupun kamu selalu meninggalkanku.
    Asli: I won't ever leave you, even though you're always leaving me.
    Sumber: The Time Traveler's Wife (2003) p. 103
    Audrey Niffenegger
    Penulis dari Amerika Serikat (1963 - )
    - +
    +2
  • Ericka Citra Sejati Lalu di mana egomu? Gila. Aku mengubah banyak hal untukmu. Kau tahu bagaimana perasaanku saat kau meninggalkanku begitu saja dan memikul malu saat semua tahu kita begitu serasi tapi kau putuskan untuk meninggalkan aku begitu saja?
    Sumber: Ranting Jangan Mudah Patah 172
    Ericka Citra Sejati
    Penulis dari Indonesia (1991 - )
    - +
    +1
  • Hillary Clinton Mari kita ucapkan dengan satu suara, kata-kata dari himne kebebasan James Cleveland: "Saya tidak merasa lelah. Saya datang terlalu jauh dari tempat saya memulai. Tidak ada yang memberi tahu saya bahwa jalan ini akan mudah. Saya tidak percaya dia membawaku sejauh ini untuk meninggalkanku. "
    Asli: Let us say with one voice, the words of James Cleveland's great freedom hymn: "I don't feel no ways tired. I come too far from where I started from. Nobody told me that the road would be easy. I don't believe he brought me this far to leave me."
    Hillary Clinton
    Politikus dari Amerika Serikat (1947 - )
    - +
     0
  • Heruka Apa kau pikir itu keren, meninggalkanku saat aku sedang bicara.
    Sumber: Pacarku Jatuh dari Langit 59
    Heruka
    Penulis dari Indonesia
    - +
    -1
Semua kata bijak dan ucapan terkenal meninggalkanku akan selalu Anda temukan di JagoKata.com