Kata-kata Bijak sama menggumpal

  • Ada yang melesat setiap kali pagi menghilang, bukan butir embun yang menggumpal di lengkung dedaunan. Melainkan wajahmu yang selalu hadir di mimpi.

Kata-kata Bijak 1 s/d 3 dari 3.

  • Kang Maman (Maman Suherman) Ada yang melesat setiap kali pagi menghilang, bukan butir embun yang menggumpal di lengkung dedaunan. Melainkan wajahmu yang selalu hadir di mimpi.
    Kang Maman (Maman Suherman)
    Penulis, Produser, dari Indonesia (1965 - )
    - +
    +900
  • Julie Anne Peters Kegagalan dan kesalahanmu. Hal-hal itu melekat pada dirimu. Hal-hal itu menggumpal jadi kanker jelek yang bertumbuh di dalam dirimu dan membuatmu ingin mati.
    Julie Anne Peters
    Penulis dari Amerika (1952 - 2023)
    - +
    +2
  • Risda Nur Widia Mungkin terikan tangis itu sudah menggumpal dan memenuhi sela-sela sudut tempat.
    Risda Nur Widia
    Penulis dari Indonesia (1992 - )
    - +
     0
Semua kata bijak dan ucapan terkenal menggumpal akan selalu Anda temukan di JagoKata.com

Kata kunci dari kata bijak ini: