Kata-kata Bijak sama menelannya

  • Kemarahan adalah musuh dari anti-kekerasan dan kesombongan adalah monster yang menelannya.

Kata-kata Bijak 1 s/d 5 dari 5.

  • Khairul Fatah Ia percaya bahwa hidup itu fana, maka setiap waktu ia hanya merindukan gelap yang akan menelannya dan membawanya pada kehidupan selanjutnya; ke hidup nikmat Tuhan atas balasan pekerjaannya di dunia.
    Sumber: Pemburu Gelap
    Khairul Fatah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +9
  • Mahatma Gandhi Kemarahan adalah musuh dari anti-kekerasan dan kesombongan adalah monster yang menelannya.
    Asli: Anger is the enemy of non-violence and pride is a monster that swallows it up.
    Mahatma Gandhi
    Politikus dari India (1869 - 1948)
    - +
    +9
  • Goenawan Mohamad Sebuah karya kesusasteraan, seperti pernah diibaratkan orang, ialah seorang Raksasa ajaib yang tak akan selesai-selesainya dicincang. Ia hanya bisa kita tangkap apabila kita sanggup menelannya, hingga kita pun menjadi besar secara ajaib karena mengepam Raksasa tadi dalam seluruh diri kita.
    Goenawan Mohamad
    Sastrawan dan pendiri Majalah Tempo dari Indonesia (1941 - )
    - +
    +1
  • Sophocles Keajaiban itu banyak, dan tidak ada yang lebih indah dari kekuatan yang melintasi laut putih, didorong oleh angin badai, membuat jalan setapak di bawah gelombang yang mengancam untuk menelannya ...
    Asli: Wonders are many, and none is more wonderful than the power that crosses the white sea, driven by the stormy wind, making a path under surges that threaten to engulf him...
    Sophocles
    Penyair dari Yunani (496 SM - 406 SM)
    - +
     0
  • Khairul Fatah Sebab gelap telah menelannya kedalam sunyi paling nyeri, hingga ia mati bunuh diri, lantaran tertelan gelap yang sepi dalam tulisan-tulisannya sendiri.
    Sumber: Pemburu Gelap
    Khairul Fatah
    Penulis dari Indonesia
    - +
     0
Semua kata bijak dan ucapan terkenal menelannya akan selalu Anda temukan di