Kata-kata Bijak sama mendatangi-nya

Kata-kata Bijak 101 s/d 120 dari 237.

  • Deassy M. Destiani Saat Tuhan membentuk kita, tidaklah menyenangkan, sakit, dan penuh penderitaan dan banyak air mata. Tetapi inilah satu-satuya cara bagi-Nya untuk mengubah kita supaya jadi cantik dan memancarkan kemuliaan-Nya.
    Deassy M. Destiani
    Penulis asal Indonesia
    - +
    +4
  • Silvarani Tuhan akan mendengar doa-doa ketika kita panjatkan kepada-Nya.
    Silvarani
    Penulis dari Indonesia (1988 - )
    - +
    +4
  • C. S. Lewis Tuhan berbisik kepada kita dalam kesenangan kita, berbicara dalam hati nurani kita, tetapi berteriak dalam kesakitan kita: itu adalah megafon-Nya untuk membangunkan dunia tuli.
    Asli: God whispers to us in our pleasures, speaks in our conscience, but shouts in our pains: it is His megaphone to rouse a deaf world.
    The Problem of Pain (1940) Human pain
    C. S. Lewis
    Penulis dari Britania-Raya (1898 - 1963)
    - +
    +4
  • Cornelia Funke Ada yang bilang, kita masih bisa melihat orang-orang yang kita cintai bahkan setelah mereka mati. Mereka bilang jiwa orang yang kita cintai akan mendatangi kita di malam hari atau setidaknya dalam mimpi, kerinduan kita akan memanggil mereka kembali, meskipun hanya sesaat.
    Cornelia Funke
    Penulis dari Jerman (1958 - )
    - +
    +3
  • Abdullah Gymnastiar Allah lah pemilik cinta, cintailah Allah maka kita akan dicintai semua makhluk Nya.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +3
  • A. A. Navis Berjuang ialah membuat pahala. Sedang menyerah ialah membiarkan diri tiada membuat pahala. Pahala adalah tujuan hidup, tuntutan Tuhan pada umat-Nya.
    A. A. Navis
    Penulis, penyair, dan humoris Indonesia (1924 - 2003)
    - +
    +3
  • Hanum Salsabiela Rais Ingatlah, Tuhan akan mengirim malaikat-malaikat-Nya yang mempunyai keringanan tangan tak bertepi untuk menyelamatkanmu manakala kau hendak terpeleset di ujung jurang yang curam.
    Hanum Salsabiela Rais
    Presenter berita TV dan penulis dari Indonesia (1982 - )
    - +
    +3
  • Walter Benjamin Ini adalah hari-hari ketika tidak ada yang harus terlalu mengandalkan '' kompetensi '' nya. Kekuatan terletak pada improvisasi. Semua pukulan yang menentukan dilakukan dengan tangan kiri.
    Asli: These are days when no one should rely unduly on his ''competence.'' Strength lies in improvisation. All the decisive blows are struck left-handed.
    Walter Benjamin
    Filsuf dari Jerman (1892 - 1940)
    - +
    +3
  • Triani Retno A. Kita semua ini ciptaan Allah. Kita ini tidak ada apa-apanya. Kita tidak salat pun Allah tidak akan rugi. Yang rugi itu kita sendiri. Rugi karena jauh dari kasih sayang-Nya. Rugi karena jauh dari limpahan rahmat-Nya.
    Triani Retno A.
    Penulis dari Indonesia (1974 - )
    - +
    +3
  • Alexis Carrel Manusia menawarkan dirinya kepada Tuhan. Dia berdiri di hadapan-Nya seperti kanvas di depan pelukis atau marmer di depan pematung. Pada saat yang sama ia meminta rahmat-Nya, mengungkapkan kebutuhannya dan kebutuhan saudara-saudaranya yang menderita. Jenis doa seperti itu menuntut renovasi total. Yang sederhana, yang bodoh, dan yang miskin lebih mampu menyangkal diri ini daripada yang kaya dan yang intelektual.
    Asli: Man offers himself to God. He stands before Him like the canvas before the painter or the marble before the sculptor. At the same time he asks for His grace, expresses his needs and those of his brothers in suffering. Such a type of prayer demands complete renovation. The modest, the ignorant, and the poor are more capable of this self-denial than the rich and the intellectual.
    Alexis Carrel
    Ahli bedah, anatoom dan ahli biologi dari Perancis (1873 - 1944)
    - +
    +3
  • Jenny Thalia Faurine Motret pakai kamera polaroid itu sama saja kayak hidup kita. Film-nya terbatas, cuma sepuluh lembar. Nggak bisa dihapus, setting-nya juga terbatas. Dari situ kita belajar, gimana caranya mendapat objek yang memang patut untuk dipotret dengan kapasitas film yang terbatas dan dengan setting manual. Nggak secanggih ponsel yang ada editor-nya.
    Jenny Thalia Faurine
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Agus Noor Seminggu sebelum ia melahirkan Iza, ia bermimpi puluhan peri mungil mendatangi kamarnya, dan menjatuhkan biji-bijian permen ke dalam keranjang bayi. Mimpi yang selalu ia percaya sebagai isyarat baik.
    Agus Noor
    Sastrawan dari Indonesia (1968 - )
    - +
    +3
  • Pramoedya Ananta Toer Setiap saat orang bisa minta ampun pada Tuhan, bila berdosa terhadap-Nya, dosa terhadap sesama manusia lain lagi, terlalu susah untuk mendapat ampun daripadanya. Tuhan Maha Pemurah, manusia maha tidak pemurah.
    Pramoedya Ananta Toer
    Penulis dari Indonesia (1925 - 2006)
    - +
    +3
  • Wijayanto Sungguh bahagia seorang hamba yang tak pernah takjub dengan dirinya sendiri padahal amalannya tak sedikit, dan terus merendah di hadapan Robb-nya.
    - +
    +3
  • Lenang Manggala Teruslah belajar dan jangan pernah takut untuk berubah. Bukan untuk menjadi sempurna (karena bahkan Tuhan pun masih kerap dituduh kurang baik dalam melaksanakan tugas-Nya), tapi untuk menjadi lebih baik dari sebelumnya. Ingat! Untuk perkembangan. Bukan kesempurnaan.
    Lenang Manggala
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Aesna Tuhan punya banyak cara buat ngajarin kita tentang kehidupan. Tuhan itu Maha Kreatif, tinggal kita aja bisa atau nggak ngambil pelajaran dari setiap cobaan-Nya.
    Aesna
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Salsa Putri Tuhan sangat baik dan sayang terhadap semua mahluk-Nya. Dia memiliki cara yang unik untuk mengajari mahluk-Nya tentang risalah kehidupan.
    - +
    +3
  • Ariestanabirah Tuhan selalu memberi hadiah untuk yang tidak pernah menyerah. Akan selalu ada penghargaan Tuhan bagi hamba-Nya yang sungguh-sungguh.
    Ariestanabirah
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Jaya Setiabudi Yang punya ilmu ibarat punya ‘peta-nya’, bisa sampai lebih cepat karena paham jalannya.
    Jaya Setiabudi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +3
  • Risda Nur Widia Aku percaya Tuhan ada di mana-mana, Dia berada di setiap kesedihan dan kebahagian umat-Nya.
    Risda Nur Widia
    Penulis dari Indonesia (1992 - )
    - +
    +2
Semua kata bijak dan ucapan terkenal mendatangi-nya akan selalu Anda temukan di JagoKata.com (halaman 6)