Kata-kata Bijak sama martini-untuk-makan

Kata-kata Bijak 101 s/d 120 dari 12332.

  • William Shakespeare Perangilah dunia untuk diriku. Bertarunglah melawan musuh-musuhmu. Arungi samudera, taklukkan binatang-binatang buas yang ada di lautan dan daratan. Kemudian datanglah kepadaku. Aku akan menjadi pendamping hidupmu hingga akhir hayatku.
    Sumber: Othello
    William Shakespeare
    Penyair dan dramawan dari Inggris (1564 - 1616)
    - +
    +260
  • Ali bin Abi Thalib Yang paling mampu memaafkan ialah orang yang paling berkuasa untuk menghukum.
    Ali bin Abi Thalib
    Pemeluk Islam pertama dan juga keluarga dari Nabi Muhammad (599 - 661)
    - +
    +260
  • Ernest Hemingway Orang cerdas terkadang terpaksa menghabiskan waktu untuk mabuk karena kebodohannya.
    Ernest Hemingway
    Penulis dan Peraih Nobel sastra (1954) dari Amerika Serikat (1899 - 1961)
    - +
    +259
  • Joko Widodo Untuk jadi maju memang banyak hambatan. Kecewa semenit dua menit boleh, tetapi setelah itu harus bangkit lagi.
    Joko Widodo
    Presiden ke-7 Indonesia (1961 - )
    - +
    +259
  • Noel Gallagher Anda harus cukup kuat untuk cinta. Sangat mudah menjadi dingin dan sinis. Akan sangat sulit bila hanya membiarkan dirimu pergi dan jatuh cinta. Kamu harus cukup kuat untuk itu.
    Noel Gallagher
    Musisi dan gitaris Oasis dari Brittania (1967 - )
    - +
    +255
  • Che Guevara Ketika pasukan penindasan datang untuk mempertahankan kekuasaan mereka melawan hukum yang ditetapkan, perdamaian dianggap sudah rusak.
    Che Guevara
    Revolusioner dan pemimpin gerilya dari Argentina (1928 - 1967)
    - +
    +253
  • Bacharuddin Jusuf Habibie Cinta sejati memandang kelemahan lalu dijadikan kelebihan untuk selalu mencintai.
    Bacharuddin Jusuf Habibie
    Politikus dan Presiden Indonesia Ke 3 (1936 - 2019)
    - +
    +251
  • Abdullah Gymnastiar Tidak ada penghinaan yang akan membuat kita sengsara jika kita jadikan hal itu sebagai ladang amal untuk meningkatkan kemuliaan dengan memaafkan dan sabar.
    Abdullah Gymnastiar
    Pendakwah, penulis buku, pengusaha dari Indonesia (1962 - )
    - +
    +246
  • Sholom Aleichem Hidup adalah mimpi untuk orang bijak, sebuah permainan untuk orang tolol, sebuah komedi untuk orang kaya dan tragedi untuk yang miskin.
    Sholom Aleichem
    Penulis dan humoris Yahudi dari Ukraina (ns. dari Solomon Naumovich Rabinovich) (1859 - 1916)
    - +
    +244
  • Soekarno Kita bangsa besar, kita bukan bangsa tempe. Kita tidak akan mengemis, kita tidak akan minta-minta, apalagi jika bantuan-bantuan itu diembel-embeli dengan syarat ini syarat itu! Lebih baik makan gaplek tetapi merdeka, daripada makan bestik tapi budak.
    Sumber: Pidato HUT Proklamasi
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +243
  • Francis Bacon Bagi pria muda, istri adalah kekasih untuk bercinta. Bagi pria dewasa, istri adalah teman untuk diskusi. Bagi pria tua, istri adalah perawat yang gratis.
    Francis Bacon
    Filsuf dan negarawan dari Inggris (1561 - 1626)
    - +
    +242
  • W.S. Rendra Kita tersenyum bukanlah karena sedang bersandiwara. Bukan karena senyuman adalah suatu kedok. Tetapi karena senyuman adalah suatu sikap. Sikap kita untuk Tuhan, manusia sesama, nasib dan kehidupan.
    W.S. Rendra
    Penyair dari Indonesia (1935 - 2009)
    - +
    +240
  • Jerinx Meski dunia remukan hatimu, mawar itu tak pernah lepas dari genggamanmu. Satu cinta untuk dunia yang keji.
    Jerinx
    Personel band Superman Is Dead (SID) dari Indonesia (1977 - )
    - +
    +239
  • Fiersa Besari Beberapa penyair sibuk bersembunyi di balik senja, hujan, gemintang, ufuk, gunung, pantai, jingga, lembayung, kopi, renjana, juga berbagai kata romantis lainnya, untuk kemudian lupa pada fakta bahwa dunia sedang tidak baik-baik saja. Hingga akhirnya kata-kata hanyalah hiasan semata.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +238
  • Nelson Mandela Tak ada jalan mudah untuk mencapai kemerdekaan di mana pun. Banyak dari kita berkali-kali harus melewati lembah dengan bayangan kematian sebelum mencapai puncak cita-cita kita itu.
    Nelson Mandela
    Pengacara, politikus dari Afrika Selatan (1918 - 2013)
    - +
    +237
  • Soekarno Kasihan burung itu, birakan dia mencari makan di alam bebas. Kamu orang belum pernah mengalami bagaimana susahnya orang ditahan, dipenjarakan tanpa ada kesalahan. Maka jangan ada pengawal saya memenjarakan burung dalam sangkar, sekalipin sangkarnya dari emas.
    Soekarno
    Presiden pertama Indonesia (1901 - 1970)
    - +
    +236
  • Mario Teguh Bagi wanita yang cerdik, ketampanan itu sementara. Untuk jangka panjang, kemapanan lebih menarik.
    Mario Teguh
    Motivator dan konsultan dari Indonesia (1956 - )
    - +
    +233
  • Friedrich Nietzsche Cinta adalah penyakit. Ia membuat orang lemah di hadapan insan yang dicintainya. Ia menyebabkan candu kehidupan, seakan-akan hidup tak punya arti tanpanya, dan seseorang harus memiliki kebergantungan dengannya. Oleh sebab itu, aku tak mau terjerat cinta, dan tidak akan menoleransi diriku terjebak cinta untuk selama-lamanya.
    Friedrich Nietzsche
    Penyair dan filsuf dari Jerman (1844 - 1900)
    - +
    +230
  • Ernest Prakasa Sebab hidup terlalu singkat untuk membiarkan orang lain menentukan apa yang membuat kita bahagia.
    Ernest Prakasa
    Pelawak tunggal, penulis dan aktor Indonesia (1982 - )
    - +
    +228
  • Fiersa Besari Hal yang paling menyebalkan dari petualangan adalah: sekali kau terkena racunnya, kau akan kecanduan. Kau akan mencari cara untuk kembali berkelana, meski harus menumpang mobil, tidur mengemper. Dan ketika kau tiba di destinasi impianmu, kau tahu semua pengorbanan itu sepadan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia (1984 - )
    - +
    +227
Semua kata bijak dan ucapan terkenal martini-untuk-makan akan selalu Anda temukan di (halaman 6)