Kata-kata Bijak: dengan makian

  • Kita butuh empati, lebih dari penghakiman. Butuh berbagi pendapat, lebih dari penghukuman. Butuh solusi, lebih dari sekadar kritik dan makian. Karena, yang lebih menyedihkan dari melihat seseorang yang berbuat kesalahan, adalah melihat orang-orang memaki seseorang yang berbuat kesalahan.
  • Kita tidak harus sependapat, bukan berarti kita mesti menghadapi perbedaan pendapat dengan makian.

Kata-kata Bijak 1 s/d 4 dari 4.

1
  • Goenawan Mohamad Bahasa datang, dan kemudian penghancuran. Kini orang bisa dengan mudah menulis atau membaca kata-kata yang agresif, makian kasar, dan kalimat benci yang brutal di Internet, terutama dalam Twitter. Mungkin semua itu hanya ekspresi tak matang dan gagah-gagahan anak muda.
    Goenawan Mohamad
    Sastrawan dan pendiri Majalah Tempo dari Indonesia 1941-
    - +
    +17
  • Fiersa Besari Kita tidak harus sependapat, bukan berarti kita mesti menghadapi perbedaan pendapat dengan makian.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +13
  • Fiersa Besari Kita butuh empati, lebih dari penghakiman. Butuh berbagi pendapat, lebih dari penghukuman. Butuh solusi, lebih dari sekadar kritik dan makian. Karena, yang lebih menyedihkan dari melihat seseorang yang berbuat kesalahan, adalah melihat orang-orang memaki seseorang yang berbuat kesalahan.
    Fiersa Besari
    Penulis dan pemusik dari Indonesia
    - +
    +12
  • Colleen Hoover Andai semua orang cukup sering menggunakan kata-kata kasar, tidak akan lagi dianggap sebagai makian dan pasti tidak ada lagi yang merasa tersinggung oleh kata-kata itu.
    Sumber: Point of Retreat 21
    Colleen Hoover
    Penulis dari Amerika 1979-
    - +
    +7
1
Kata-kata makian - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan makian yang terbaik dan terkenal: 4 ditemukan

Arti kata makian menerut KBBI

makian [ma·ki·an]

Kata Nomina (kata benda)

Arti: kata keji yang diucapkan karena marah dan sebagainya;

Lihat arti makian lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. gagah-gagahan
  2. penghakiman
  3. penghukuman
  4. menyedihkan
  5. orang-orang
  6. menggunakan