Kata-kata Bijak 121 s/d 140 dari 1188.
-
Waktu tidak diukur dengan berjalannya tahun, tapi diukur dengan apa yang seseorang lakukan, apa yang ia rasakan, dan apa yang ia raih.
-
Aku mengatakan apa yang ingin aku katakan, dan aku melakukan apa yang ingin aku lakukan. Tidak ada sesuatu hal yang diantaranya. Orang0orang akan menyukaimu atau membencimu karena hal itu.
-
Aku tahu aku egois. Biarkan aku tetap di hidupmu. Mari kita lakukan sesuai yang kau inginkan, yang penting aku tetap bersamamu.
-
Aku terus menerus membuat orang menebak-nebak apa yang aku lakukan, dan aku akan menghabiskan banyak waktu membaca naskah dan bertanya, dan orang-orang akan mengatakan, aku tahu tentang apa bukunya nanti.
-
Jangan bernegosiasi dengan impian Anda. Bernegosiasilah dengan apa yang harus Anda lakukan untuk mencapainya. Apapun yang Anda impikan, mungkinkan.
-
Jangan membaca seperti yang biasa anak kecil lakukan, jangan pula membaca hanya untuk menghibur diri atau ambisi untuk tujuan pengajaran. Tidak, namun membacalah untuk hidup Anda.
Asli:Do not read, as children do, to amuse yourself, or like the ambitious, for the purpose of instruction. No, read in order to live.
-
Jika anda menasehatkan sesuatu yang belum pernah anda lakukan, cepat atau lambat anda akan diuji dengan apa yang anda nasehati. Nasehatkan tentang kesabaran, maka kesabaran anda akan diuji.
-
Kebahagiaan adalah ketika apa yang Anda pikirkan, apa yang Anda katakan, dan apa yang Anda lakukan selaras.
Asli:Happiness is when what you think, what you say, and what you do are in harmony.
-
Memberi adalah tindakan terbaik yang dapat Anda lakukan. Jika Anda dapat memberikan bantuan dana kepada kelompok-kelompok masyarakat, lakukanlah. Jika Anda hanya mampu memberikan waktu dan tenaga Anda, itu juga sama pentingnya. Ketika Anda memberi, Anda akan memperoleh imbalan yang penting fakta bahwa Anda membuat perubahan positif dalam masyarakat dan bahwa Anda telah mengulurkan bantuan pada orang yang membutuhkan.
-
Menurut saya, nasib kita tidak terletak di tangan Tuhan, karena bukankah Tuhan memberi kita talenta dan kebebasan untuk memilih apa yang akan kita lakukan sebagai manusia?
-
Pembuktian diri tidak akan pernah ada habisnya, lakukan saja yg terbaik dan biarkan waktu yang menilainya.
-
Selalu lakukan yang terbaik, karena apa yg kita tanam sekarang adalah apa yang kita petik nantinya.
-
Tidak perlu menunggu untuk bisa menjadi cahaya bagi orang-orang di sekelilingmu. Lakukan kebaikan, sekecil apa pun, sekarang juga.
-
Yang harus saya lakukan hanyalah melihatnya. Hanya melihatnya, dan saya akan merasa saya bisa menghadapi segalanya.
-
Apa yang aku lakukan dan impikan adalah wujud cintaku padamu.
-
Jangan pernah menunggu sampai besok untuk melakukan sesuatu yang bisa kau lakukan hari ini.
Asli:Never put off till tomorrow what you can do today.
-
Jika Anda tidak dapat melakukan hal-hal hebat, lakukan hal-hal kecil dengan cara yang hebat.
Asli:If you cannot do great things, do small things in a great way.
-
Kalian tahu bagaimana cara terbaik menanamkan sebuah ide di kepala orang lain? Lakukan dengan cara berkelas.
-
Majikan tak mau tahu seberapa banyak pekerjaanku. Yang dia tahu, semua pekerjaan beres dengan cepat. Aku sudah berusaha. Bahkan, aku hanya bisa duduk ketika makan siang, makan malam, dan ketika sudah jam tidur. Sarapan pun aku lakukan sambil lalu, sambil menangani pekerjaan yang tiada habisnya.
-
Meski hanya sedikit, lakukan sesuatu untuk mereka yang memerlukan bantuan, sesuatu yang tidak membuatmu memperoleh bayaran selain kehormatan untuk melakukannya.
Semua kata bijak dan ucapan terkenal lakukan akan selalu Anda temukan di JagoKata.com (halaman 7)