Kata-kata Bijak: dengan kosong

Kata-kata Bijak 41 s/d 60 dari 211.

  • Sungging Raga Di masa sekarang, cinta lebih mudah dari harga promosi di supermarket. Cinta telah lama usang, ketika kau menyadari bahwa berapa banyak omong kosong diciptakan manusia di dalamnya.
    Sumber: Mengukur Perpisahan
    Sungging Raga
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +11
  • Immanuel Kant Istilah tanpa intuisi itu kosong, intuisi tanpa konsep itu buta.
    Asli: Begriffe ohne Anschauung sind leer, Anschauung ohne Begriffe ist blind.
    Sumber: Kritiek van de zuivere rede
    Immanuel Kant
    Filsuf dari Jerman 1724-1804
    - +
    +11
  • Winna Efendi Hidup adalah kanvas kosong; kamu bebas menciptakan ceritamu dan menentukan akhirnya. Jadilah arsitek untuk hidupmu sendiri.
    Sumber: Happily Ever After 354
    Winna Efendi
    Penulis dari Indonesia 1986-
    - +
    +10
  • Sigmund Freud Hilangnya rasa malu adalah tanda pertama omong kosong.
    Asli: Der Verlust von Scham ist das erste Zeichen von Schwachsinn.
    Sigmund Freud
    Psikiater dari Austria 1856-1939
    - +
    +10
  • Leo Tolstoy Rasa hormat ditemukan untuk menutupi tempat kosong yang seharusnya terisi cinta.
    Leo Tolstoy
    Novelis dari Rusia 1828-1910
    - +
    +10
  • Sam Maulana Begitulah dilema mahasiswa. Mahasiswa yang akan menjadi spesies manusia pintar ketika menghadapi UTS, UAS, seminar, dan sidang skripisi. Sebelum menghadapi ujian-ujian itu, mereka seperti manusia baru yang kosong ilmu. Tapi, setelah menghadapi ujian-ujian itu, mereka tiba-tiba terserang penyakit amnesia.
    Sumber: Catatan Akhir Kuliah 167
    Sam Maulana
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • Erlita Pratiwi Di ranjang kosong itu, berbaring seseorang yang dibungkus kain putih dengan ikatan di kepala seperti pocong dengan wajah seputih tembok dan lingkaran hitam di daerah matanya. Aku saat itu seakan kaku tiba-tiba.
    Sumber: Perempuan Terowongan Ceger 177
    Erlita Pratiwi
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • Frederick Forsyth Kalau informasinya keliru, analisis yang sebaik apa pun di dunia hanyaakan menghasilkan omong kosong; kalau analisisnya tidak tepat segala upaya para pengumpul informasi menjadi sia-sia para negarawan perlu tahu apa yang dikerjakan bangsa-bangsa lain, teman atau pihak yang berpotensi menjadi musuh, dan jika mungkin apa yang ingin mereka kerjakan. Zaman sekarang, apa yang sedang mereka kerjakan sering kali dapat diamati; apa yang mereka ingin kerjakanlah yang tidak dapat diduga. Oleh karena itu, kamera-kamera luar angkasa di dunia tidak akan pernah dapat menggantikan analisis yang brilian, yang bekerja dengan bahan dari dalam dewan rahasia pihak lain.
    Sumber: The Devil’s Alternative 147
    - +
    +8
  • Monica Anggen Ungkapan cinta yang lama bersemi kembali itu bagai meminum susu basi dalam keadaan perut kosong. Sangat memualkan.
    Sumber: Sunrise at the Sunset 231
    Monica Anggen
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +8
  • Haidar Bagir Jadilah selembar kertas kosong, jadilah sebidang tanah yang tak ditumbuhi apa-apa, siap ditanami. Sebutir padi. Mungkin dari sang mutlak.
    Sumber: Belajar Hidup dari Rumi 117
    - +
    +7
  • Yosephine Monica Kadang para penulis hanya mengisi kertas kosong dengan kalimat-kalimat penuh kebohongan yang tidak dipercayainya sama sekali.
    Sumber: People Like Us 175
    Yosephine Monica
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +7
  • Viera Fitani Kata orang, patah hati itu hampa rasanya. Kosong. Malas melakukan aktivitas apa pun.
    Sumber: Railway in Love 185
    Viera Fitani
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +7
  • Agnes Jessica Keinginan punya anak adalah egois disaat kita berharap anak bisa mengisi kehidupan yang kosong dan ingin punya mainan baru.
    Sumber: Firdaus Mimpi
    Agnes Jessica
    Novelis asal Indonesia 1974-
    - +
    +7
  • Goenawan Mohamad Kita hidup di zaman deret. Insiden, spontanitas, kebetulan, semua dianggap omong kosong. Selalu ada rekayasa, katanya, karena kita tak bisa membayangkan sesuatu yang tak terduga-duga. Dengan kata lain: kita tak punya ide tentang sesuatu yang sama sekali bebas dari suatu deret, sesuatu yang sama sekali berbeda.
    Goenawan Mohamad
    Sastrawan dan pendiri Majalah Tempo dari Indonesia 1941-
    - +
    +7
  • Ilana Tan Pikirannya kosong, karena hati kecilnya menolak berpikir. Ia tidak merasakan apa pun, karena sarafnya menolak merasakan.
    Sumber: Autumn in Paris
    Ilana Tan
    Novelis dari Indonesia
    - +
    +6
  • Democritus Tidak ada yang eksis kecuali atom dan ruang kosong, hal lain adalah opini.
    Democritus
    Sarjana, ahli astronomi dan filsuf dari Yunani 460 SM - 380/370 SM
    - +
    +6
  • Orizuka Ada baiknya mereka menggunakan bahasa Indonesia, terutama kalau pandangan lawan bicaranya sudah mulai kosong tanda tak paham.
    Sumber: The Chronicles of Audy: 4R 21
    Orizuka
    Penulis dari Indonesia
    - +
    +5
  • Bong Chandra Anda tidak akan pulang dengan tangan kosong, saat Anda pergi dengan segala perlengkapan iman.
    Bong Chandra
    Pebisnis, pembicara dan motivator dari Indonesia 1987-
    - +
    +4
  • Stephen Hawking Bekerja memberi Anda makna dan tujuan, hidup kosong tanpa itu.
    Asli: Work gives you meaning and purpose and life is empty without it.
    Stephen Hawking
    Ahli fisika teoretis dari Britania Raya 1942-
    - +
    +4
  • Mignon McLaughlin Dalam aritmatika cinta, satu ditambah satu sama dengan segalanya, dan dua minus satu sama dengan kosong.
    Mignon McLaughlin
    Penulis dan wartawan dari Amerika Serikat 1913-1983
    - +
    +4
Kata-kata kosong - quotes, kata-kata bijak dan kutipan dengan kosong yang terbaik dan terkenal: 211 ditemukan (halaman 3)

Arti kata kosong menerut KBBI

kosong [ko·song]

Kata Adjektiva (kata sifat)
  1. 1) tidak berisi
    contoh: 'peti kosong itu rupanya menjadi sarang tikus'
  2. 2) tidak berpenghuni
    contoh: 'rumah itu sudah lama kosong'
  3. 3) hampa; berongga
    contoh: 'batang kangkung itu kosong di dalamnya'
  4. 4) tidak mengandung arti
    contoh: 'dia menerima tangan saya dengan sikap dingin dan pandangan yang kosong'
  5. 5) tidak bergairah
    contoh: 'sejak suaminya meninggal, hidupnya serasa kosong'
  6. 6) tidak ada yang menjabatnya; terluang
    contoh: 'sudah tiga bulan jabatan kepala dinas itu kosong dan belum ada yang menggantikannya'
  7. 7) tidak ada sesuatu yang berharga (penting)
    contoh: 'pidato yang berjam-jam itu kosong belaka'
  8. 8) tidak ada muatannya
    contoh: 'perahu itu kosong'
  9. 9) tidak pandai; tidak cerdas Kata kiasan
    contoh: 'otaknya kosong'
  10. 10) nol; Kata percakapan

Lihat arti kosong lengkap

Kata kunci dari kata bijak ini:

  1. kalimat-kalimat
  2. kamera-kamera
  3. dipercayainya
  4. membayangkan
  5. terduga-duga
  6. perlengkapan